Mesin Pengering Pakaian TINJAUAN PUSTAKA

tinggi suhu udara pengeringan maka akan semakin besar energi panas yang panas yang dibawa ke udara yang akan menyebabkan proses pindahan panas semakin cepat sehingga pindah massa akan berlangsung dengan cepat juga. • Kelembaban Udara RH Semakin lembab udara di dalam ruang pengering dan sekitarnya maka akan semakin lama proses pengeringan berlangsung. Begitu juga sebaliknya. Karena udara kering dapat mengabsorbsi dan menahan uap air. Setiap bahan mempunyai keseimbangan kelembaban nisbi RH keseimbangan masing – masing, yaitu kelembaban pada suhu tertentu dimana bahan tidak akan kehilangan air pindah ke atmosfir atau tidak akan mengambil uap air dari atmosfir. Jika RH udara RH keseimbangan maka bahan masih dapat dikeringkan. Jika RH udara dari bahan yang dikeringkan maka bahan akan menarik uap air dari udara. • Waktu Semakin lama waktu batas tertentu pengeringan maka akan semakin cepat proses pengeringan selesai. Dalam pengeringan diterapkan konsep HTST High Temperature Short Time , short time dapat menghemat biaya pengeringan.

2.2. Mesin Pengering Pakaian

HASIL SURVEY MESIN PENGERING LAUNDRY 1. LAUNDRY CLICK Nama mesin pengerig yang di gunakan adalah SPEED QUEEN Kapasitas Mesin : arus listrik : 5900 W 3.7 A 50 H Load size : 10.5 kg Btu hour : 20.000 Universitas Sumatera Utara Biaya listrik :± Rp 300.000 perhari. Ditambah gas 16 kg Keterangan tentang mesin pengering SPEED QUEEN : a Mesin ini menggunakan aliran listrik dan gas b proses kerja di dalam mesin ini dengan cara berputar, dan baju di keringkan melalui panas api dari bawah mesin. Gambar 2.1 Mesin Pengering Speed Queen dengan penambahan LPG 2. LAUNDRY BULLE Alamat : Jl. Djamin Ginting No. 2 Medan Nama Mesin : ELEKTROLUX Kapasitan mesin Pengerin ini: arus listrik : 1600 W Load size : 5 kg Biaya listrik : ± Rp 600.000bulan Keterangan mesin pengering ELEKTROLUX : a Mesin ini hanya menggunakan tenaga listrik. b Letak api mesin ini berada di bagian belakang bukan dari bawah. Kelemahan mesin ini, tidak bisa mengeringkan baju jenis kulit karea bisa meleleh. Universitas Sumatera Utara Saluran udara panas. Tempat penampungan debu yang terbawa oleh baju Gambar 2.2 Mesin Pengering Elektrolux 3. LAUNDRY FRESH’O Alamat : Jl. Stela Raya No. 10 B Medan Kapasitan mesin Pengerin ini: arus listrik : 1800 W Load size : Tak Ditentukan Biaya listrik : ± Rp 800.000bulan Ditambah gas 15 kg Mesin pengering ini dirakit sendiri. a. Sumber panas b. Ruang Pengering Gambar 2.3 Mesin Pengering dan ruang pengering rakitan 4. NAIA LAUNDRY Nama Mesin : RAJA PENGERING Alamat : Jl.Djamin Ginting . Gg Kamboja No. Universitas Sumatera Utara Padang Bulan. Medan Kapasitan mesin Pengerin ini: arus listrik : 1600 W Load size : 5 kg Biaya listrik : ± Rp 800.000bulan Gambar 2. 4 Mesin pengering pakaian gas LPG type standart Dilengkapi : Fungsi : - 1 pc Remote Control : Jangkauan max 20 meter - 1 pc Thermostat :Untuk pengaman suhu mesin - 1 pc Timer Digital :Full digtal otomatis - Variable Speed Blower :Dapat disesuaikan kapasitas - 1 set slang + Regulator Harga Mesin : Rp. 3.500.000 Catatan : Daya menggunakan blower digital 50 watt, untuk mengeringkan pakaian sesuai kapasitas memerlukan waktu 90 ment, untuk gas LPG 3 kg nonstop 10 jam. Asumsi kapasitas minimum 40 kg dengan 7 kali proses. 5. TANIA LAUNDRY Mesin Pengering Laundry Gas LPG type TL – 25 Kpasitas 5 – 25 Kg Kapasitan mesin Pengerin ini: arus listrik : 1600 W Universitas Sumatera Utara Load size : 5 kg Biaya listrik : ± Rp 600.000bulan Ditambah gas 15 kg Alamat : Jl. Karya Bakti No. 103 Pandangan depan. Pandangan belakang. Gambar 2. 5 Mesin Pengering Laundry Gas Type TL – 25 Catatan : Mesin pengering ini saat disuervey sudah rusak total akibat pemakain yang berlangsung terus menerus sehingga pipa pemanas terbakar.

2.3. Siklus Kompresi Uap