Identifikasi Masalah Pembatasan Masalah Perumusan Masalah

ORANG TUA DAN KESULITAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI IPS DI SMA MUHAMMADIYAH 1 SURAKARTA TAHUN AJARAN 20102011”.

B. Identifikasi Masalah

Dari latar belakang yang telah diuraikan, timbul beberapa masalah yang dapat diidentifikasi sebagai berikut: 1. Adanya kecenderungan menurunnya prestasi belajar yang dicapai siswa sehingga perlu mendapatkan perhatian dan penangannya. 2. Salah satu indikator yang menyebabkan prestasi belajar siswa menurun adalah pengaruh perhatian orang tua yang kurang baik. 3. Disisi lain diagnosa kesulitan belajar di dalam dunia pendidikan dirasa cukup penting dan perlu untuk dibahas dan diteliti. Karena kesulitan belajar mempunyai hubungan yang cukup tinggi dengan hasil prestasi belajar siswa.

C. Pembatasan Masalah

Untuk mempermudah arah dan makna penelitian ini dilakukan, maka perlu adanya pembatasan masalah yang perlu dibahas dalam skripsi ini, yaitu penelitian hanya dilaksanakan pada siswa kelas XI IPS di SMA Muhammadiyah 1 Surakarta tahun ajaran 20102011 dan terbatas pada pokok permasalahan mengenai: 1. Tingkat perhatian orang tua yang dimaksud adalah perhatian orang tua kepada anak dalam pencapaian tujuan pendidikan yang diinginkan dengan cara memberi bimbingan, dorongan, semangat, dan membantu kegiatan belajar anak. 2. Kesulitan belajar yang dimaksud adalah masalah atau hambatan dalam mencapai tujuan pendidikan. 3. Prestasi belajar yang dimaksud adalah prestasi belajar siswa khususnya mata pelajaran akuntansi yang disajikan dalam bentuk raport.

D. Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah tersebut di atas dapat dirumuskan suatu permasalahan sebagai berikut : 1. Adakah pengaruh signifikan tingkat perhatian orang tua terhadap prestasi belajar akuntansi pada siswa kelas XI IPS di SMA Muhammadiyah Surakarta? 2. Adakah pengaruh signifikan kesulitan belajar terhadap prestasi belajar akuntansi pada siswa kelas XI IPS di SMA Muhammadiyah Surakarta? 3. Adakah pengaruh signifikan tingkat perhatian orang tua dan kesulitan belajar terhadap prestasi belajar akuntansi pada siswa kelas XI IPS di SMA Muhammadiyah Surakarta?

E. Tujuan Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG PERHATIAN ORANG TUA DAN KETERSEDIAAN FASILITAS BELAJAR DIRUMAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SMA NEGERI 5 BANDAR LAMPUNG TAHUN PELAJARAN 2009/2010

0 7 13

PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA DAN AKTIVITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA NEGERI 1 TUMIJAJAR TAHUN PELAJARAN 2010/2011

0 10 71

PENGARUH DISIPLIN BELAJAR, AKTIVITAS BELAJAR DAN PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2011/2012

0 7 97

PENGARUH ORIENTASI ORANG TUA TERHADAP PENDIDIKAN, TINGKAT PENDIDIKAN, DAN DUKUNGAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS SEMESTER GANJIL SMA NEGERI 1 KALIREJO LAMPUNG TENGAH TAHUN AJARAN 2011/2012

1 11 137

ANALISIS PENGARUH GAYA BELAJAR DAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI SMA SE KECAMATAN PURBALINGGA TAHUN AJARAN 20152016 DENGAN MOTIVASI BELAJAR SEBAGAI VARIABE

2 25 238

PENGARUH TINGKAT INTELEGENSI DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI AKADEMIK SISWA KELAS XI SMA MUHAMMADIYAH 1 BANJARMASIN

0 0 6

HUBUNGAN FASILITAS DAN PERHATIAN ORANG TUA DENGAN MINAT BELAJAR SOSIOLOGI SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 1 BANYUDONO

0 0 7

HUBUNGAN ANTARA KOHESIVITAS TEMAN SEBAYA DAN PERHATIAN ORANG TUA DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS XI IPS SMA MUHAMMADIYAH 1 KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN

0 1 11

PENGARUH KREATIVITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS XI ILMU SOSIAL SMA N 3 SURAKARTA TAHUN AJARAN 20072008

1 0 71

BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS XI IPS SMA NEGRI 1 KASIHAN BANTUL YOGYAKARTA TAHUN AJARAN 20132014

0 0 8