DFD Level 1 Flowchart Sistem

33

3.2.2 DFD Level 1

Pada tahap ini digambarkan bahwa Proses global dari aplikasi Panduan Wisata Pada Travel Agency Bagi Backpacker terbagi atas beberapa sub proses Konfirmasi data Konfirmasi data Data Load data data paket Load data data member Member Travel Agent Admin 1 Peket wisata 2 maintenance database data member Data Paket Gambar 3.3 DFD Level 0 Pada diagram diatas, aplikasi Panduan Wisata Pada Travel Agency Bagi Backpacker terpecah lagi menjadi 2 sub proses utama, yaitu paket wisata dan maintenance database. Interaksi member terhadap sistem hanya terbatas pada proses paket wisata yaitu kegiatan-kegiatan yang berhubungan dengan pemilihan paket. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 34 Sedangkan travel agent admin memiliki akses penuh terhadap database sistem.

3.2.3 Flowchart Sistem

Flowchart adalah gambaran dalam bentuk diagram alir dari algoritma-algoritma dalam suatu program, yang menyatakan arah alur program tersebut. Berikut ini merupakan flowchart yang menggambarkan bagaimana Aplikasi Panduan Wisata Pada Travel Agency Bagi Backpacker berjalan. A. Flowchart memilih paket Apabila yang login adalah member maka akan masuk ke halaman member, jika member ingin memilih paket, berikut adalah flowchart untuk memilih paket : Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 35 Gambar 3.4 Flowchart Memilih Paket Keterangan : 1. Dimulai dengan member melakukan login terlebih dahulu, dan akan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 36 dikonfirmasi jika username dan password apabila benar maka member akan langsung masuk ke halaman member. 2. Dan member bisa melihat-lihat paket yang telah ada. 3. Dihalaman ini member bisa memilih paket pariwisata sesuai dengan yang di inginkan, jika sudah memilih status paket masi reservasi. 4. jika member sudah melakukan pembayaran dengan cara mentransfer status akan berubah. 5. jika member membatalkan bisa meng cancel paket yang telah di pesan. B. Flowchart Merencanakan paket Apabila yang login adalah member maka akan masuk ke halaman member, didalam halaman ini member juga bisa merencanakan rute wisatanya sendiri sehingga bisa memilih sesuai dengan buget yang dimiliki dan sesuai dengan perjalanan yang di inginkan, jika member ingin merencanakannya, di bawah ini adalah flowchart untuk memilih paket yang telah direncanakan sendiri: Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 37 Gambar 3.5 Flowchart Merencanakan Paket Keterangan : 1. Dimulai dengan member melakukan login terlebih dahulu, dan akan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 38 dikonfirmasi jika username dan password benar akan langsung masuk ke halaman member. 2. pada aplikasi ini member bisa merencanakan perjalanan wisatanya sendiri, dimulai dengan memilih tujuan wisata, kmudian transportasi yang hendak digunakan dan yang terakhir memilih penginapan. 3. Jika member setuju dengan total harga, maka apabila transfer dana telah masuk maka member tersebut akan didaftar pada paket rancangannya, namun jika tidak maka member dapat melakukan pembatalan paket. C. Flowchart Panduan wisata Dalam Aplikasi Panduan Wisata Pada Travel Agency Bagi Backpacker ini disediakan sebuah panduan yang bias membantu member untuk merencanakan perjalanannya secara matang, sehingga berjalan sesuai rencana, berikut ini flowchart untuk panduan wisata : Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 39 Gambar 3.6 Flowchart Panduan Wisata Keterangan : 1. Ketika member ingin melakukan panduan wisata, maka member dapat Kurangi jumlah start akses Login? Halaman member Masukkan jumlah Pilih rute Ambil? T Pilih Transport Ambil? T Y Y Pilih penginapan Ambil? T Y Kurangi jumlah TotalJumlahuang Warning T Setuju? Y Y Halaman hasil rancangan T End T Y Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 40 mengakses menu panduan wisata. Dimulai dengan member melakukan login terlebih dahulu, dan akan dikonfirmasi jika username dan password benar akan langsung masuk ke halaman member 2. Setelah member berada pada halaman panduan wisata, maka member akan diminta memasukkan budget yang akan digunakannya. 3. Setelah itu, member diminta melakukan pilihan-pilihan atas rute yang diinginkan beserta dengan transportasi dan penginapannya. 4. Jika dari hasil perhitungan system ternyata melebihi dari jumlah data yang dimasukkan, maka akan ada warning message dari system bahwa paketnya tidak cocok. 5. Jika hasil perhitungan system kurang dari atau sama dengan jumlah dana, maka member akan diminta konfirmasinya tentang persetujuan paket. D. Flowchart Admin Agar dapat masuk ke dalam sistem, maka harus memiliki username dan password untuk login. Setelah ada user yang login maka sistem akan membedakan apakah yang login tersebut admin atau member. Jika yang login adalah admin maka akan masuk ke halaman admin. Berikut adalah gambar flowchart untuk admin : Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 41 Gambar 3.7 Flowchart Admin Keterangan : Dalam area admin, admin bisa melakukan proses DML untuk menambahkan dan mengedit data. DML termasuk kedalam managemen seorang admin, dimana proses yang dilakukan meliputi proses edit data, update data bahkan menghapus data sehingga untuk dapat mengakses halaman ini, seseorang harus dikenali oleh sistem sebagai admin melalui proses login. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. 42

3.3 Perancangan Database