Motivasi Untuk Berhubungan Dengan Orang Lain Motivasi Untuk Mengembangkan Bakat

Terlihat dari table diatas, sebanyak 50.00 siswa memiliki motivasi yang tinggi, bahkan 13.33 tergolong sangat tinggi, namu masih ada 36,67 siswa yang memiliki motivasi rendah mengikuti kegiatan ekstrakurikuler bola voli karena prestasi. Dari data di atas menunjukan bahwa sebagian motif siswa dalam mengikuti ekstrakurikuler bola voli karena apabila berprestasi tinggi dapat menjadi terkenal, sesuai dengan cita-cita menjadi pevoli Indonesia, untuk memperoleh nilai plus dari guru dan untuk melanjutkan ke tingkat yang lebih tinggi apabila berprestasi dalam permainan bola voli.

4.1.1.5 Motivasi Untuk Berhubungan Dengan Orang Lain

Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa keikutsertaan siswa dalam kegiatan ekstrakurikuler bola voli karena keinginan agar dapat berhubungan dengan orang lain, lebih lanjut tercantum dalam distribusi frekuensi berikut. Tabel 4.6 Motivasi Mengikuti Ekstrakurikuler Bola Voli Untuk berhubungan dengan orang lain Interval Kriteria Frekuensi Prosentase 81.26 - 100 Sangat Tinggi 6 10.00 62.51 - 81.25 Tinggi 46 76.67 43.76 - 62.50 Rendah 8 13.33 25.00 - 43.75 Sangat Rendah 0.00 Jumlah 60 100 Sumber: Data hasil penelitian Terlihat dari table di atas, sebanyak 76.67 memiliki motivasi yang tinggi dan 10 memiliki motivasi yang sangat tinggi, namun masih ada 13.33 tergolong rendah. Hal ini menunjukan motif mengikuti ekstrakurikuler bola voli karena untuk menambah teman, lebih akrab dengan guru dan dapat kumpul dengan teman-teman.

4.1.1.6 Motivasi Untuk Mengembangkan Bakat

Berdasarkan hasil penelitian menunjukan bahwa keikutsertaan siswa dalam kegiatan ekstrakurikuler bola voli karena untuk mengembangkan bakat, seperti tercantum dalam distribusi frekuensi berikut. 10 20 30 40 50 60 70 80 90 Sangat Tinggi Tinggi Rendah Sangat Rendah Motivasi Untuk Berhubungan Dengan Orang Lain Tabel 4.7 Motivasi Mengikuti Ekstrakurikuler Bola Voli Untuk Meningkatkan Prestasi Interval Kriteria Frekuensi Prosentase 81.26 - 100 Sangat Tinggi 13 21.67 62.51 - 81.25 Tinggi 19 31.67 43.76 - 62.50 Rendah 28 46.67 25.00 - 43.75 Sangat Rendah 0.00 Jumlah 60 100 Sumber: Data hasil penelitian Terlihat dari table diatas, sebanyak 31.67 memiliki motivasi yang tinggi bahkan 21.67 memiliki motivasi yang sangat tinggi, namun sebanyak 46.67 tergolong rendah. 10 20 30 40 50 Sangat Tinggi Tinggi Rendah Sangat Rendah Motivasi Untuk Mengembangkan Bakat Hal ini menunjukan motif sebagian siswa mengikuti ekstrakurikuler bola voli karena untuk mengembangkan bakat serta memiliki postur tubuh yang menunjang.

4.1.1.7 Motivasi Untuk Meningkatkan Keterampilan