Surat Edaran adalah naskah dinas yang memuat pemberitahuan tentang Surat Keterangan adalah adalah naskah dinas yang berisi informasi Surat Perintah Pelaksana Marian adalah surat yang berisi perintah kepada Surat Perintah Pelaksana Tugas adalah surat yang

8 15. Menteri adalah Menteri Negara Riset dan Teknologi. 16. Naskah Dinas adalah semua informasi tertulis sebagai alat komunikasi kedinasan yang dikeluarkan oleh pejabat yang berwenang di lingkungan Kementerian Negara Riset dan Teknologi dalam rangka penyelenggaraan tugas umum pemerintahan dan pembangunan.

17. Pedoman adalah naskah dinas yang mengatur dan memuat cara

pelaksanaan kegiatan dan tata urutan pelaksanaannya.

18. Pengumuman adalah naskah dinas yang memuat pemberitahuan yang

ditujukan kepada semua pegawai dalam instansi atau perorangan dan golongan dalam organisasi Kementerian Negara Riset dan Teknologi.

19. Peraturan Menteri adalah naskah dinas yang bersifat mengatur atas suatu

hal tertentu.

20. Surat dinas atau surat resmi adalah komunikasi tertulis yang menyangkut

kepentingan tugas dan kegiatan dinas instansi untuk menyampaikan informasi kedinasan yang dilakukan oleh Kementerian Negara Riset dan Teknologi dengan pihak lain di luar lingkungan Kementerian Negara Riset dan Teknologi.

21. Surat Edaran adalah naskah dinas yang memuat pemberitahuan tentang

hal tertentu yang dianggap penting dan mendesak.

22. Surat Keterangan adalah adalah naskah dinas yang berisi informasi

mengenai hal atau seseorang untuk kepentingan kedinasan.

23. Surat Perintah Pelaksana Marian adalah surat yang berisi perintah kepada

pejabat yang ditunjuk untuk melaksanakan tugas oleh karena pejabat definitif yang bersangkutan berhalangan sementara, misalnya melakukan kunjungan ke daerah atau ke luar negeri, mengikuti pendidikan dan pelatihankursus, cuti ibadah haji, sakit atau alasan lain serupa.

24. Surat Perintah Pelaksana Tugas adalah surat yang berisi perintah kepada

pejabat yang ditunjuk untuk melaksanakan tugas oleh karena pejabat definitif yang bersangkutan berhalangan tetap sehingga menyebabkan kekosongan dalam jabatan tersebut dan belum ditunjuk pejabat definitif penggantinya;

25. Surat Perintah Tugas adalah naskah dinas yang dibuat oleh atasan kepada

bawahan dan memuat apa yang harus dilakukan.

26. Surat Undangan adalah surat yang berisi suatu permintaan kehadiran

seseorang atau pejabat untuk datang pada waktu, tempat dan acara yang telah ditentukan.

27. Tata Naskah Dinas adalah pengelolaan informasi tertulis naskah yang

mencakup pengaturan jenis, format, penyiapan, pengamanan, dan pengabsahan kedinasan.

28. Unit Organisasi adalah unit kerja di lingkungan Kementerian Negara Riset

dan Teknologi Sekretariat Menteri, Deputi, dan Staf Ahli Menteri, Biro, Inspektorat, UPT, dan Unit Penunjang lainnya. 9

BAB II BENTUK DAN SUSUNAN NASKAH DINAS