Buku Sakura Jilid 2 Metode Penelitian

25  Rounded Rectangle Tool digunakan untuk menggambar segi empat melengkung.  Ellipse tool digunakan untuk menggambar ellips.  Polygon Tool digunakan untuk menggambar polygon.  Line Tool digunakan untuk menggambar garis lurus.

2.6 Buku Sakura Jilid 2

Buku Sakura Jilid 2 merupakan buku pelajaran bahasa Jepang yang diterbitkan atas kerjasama Japan Foundation dan Direktorat Pembinaan SMA Ditjen Manajemen Dikdasmen Kementerian Pendidikan Nasional RI. Buku sakura jilid 2 ini diperuntukan untuk siswa SMASederajat kelas XI. Berikut ini merupakan tema-tema yang dibahas pada bab 35-40 : a. Bab 35 うびん くは あり す yuubinkyoku wa doko ni arimasu ka Pada bab ini membahas jenis toko, tempat dan lokasi serta ungkapan yang menunjukan letaklokasi tempat-tempat agar dapat menginformasikan letaklokasi tokotempat yang ada di kota kita. b. Bab 36 ん ち・ ん ろ donna machi-donna tokoro Pada bab ini siswa di berikan instruksi untuk menyebutkan tempat wisatakota-kota di Indonesia dan Jepang serta ungkapan yang menunjukan kondisi tempat tersebut agar dapat menginformasikan kondisi tempat wisatakota-kota di Indonesia dan Jepang. 26 c. Bab 37 うぶつ す す doubutsu ga suki desu Pada bab ini siswa berlatih untuk menyatakan sukatidak suka agar dapat mengungkapkan kesukaanketidaksukaan. d. Bab 38 し は ん す shumi wa nan desu ka Sedangkan pada bab ini siswa berlatih menyebutkan jenis-jenis kegemaran agar dapat mengungkapkan kegemarannya. e. Bab 39 ん い く す donna gaikoku-go ga dekimasu ka Pada bab ini siswa berlatih menyebutkan macam-macam bahasa, tarian, dan olahraga serta ungkapan yang menyatakan menguasai kegiatan tersebut agar dapat mengungkapkan kemampuan melakukan kegiatan tersebut. f. Bab 40 ピンポン くい す pinpon ga tokui desu Pada bab terakhir buku Sakura jilid 2 ini siswa diajak berlatih mengungkapkan tingkat kemahiran berbahasa asing, menari, memainkan alat musik, berolahraga, dan lain-lain. BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Metode Penelitian

Dalam penelitian ini penulis akan menggunakan metode research and development RD atau metode penelitian dan pengembangan. Sugiyono 2013:297 mengungkapkan bahwa metode research and development adalah metode penelitian yang digunakan untuk menghasilkan produk tertentu dan menguji keefektifan produk tersebut. Sedangkan Sujadi dalam Somantri 2011:18 mengemukakan bahwa penelitian dan pengembangan atau research and development RD adalah suatu proses atau langkah-langkah untuk mengembangkan suatu produk baru, atau menyempurnakan produk yang telah ada, yang dapat dipertanggungjawabkan. Dalam penelitian menggunakan metode ini ada beberapa langkah yang harus ditempuh dan memerlukan waktu yang lama. Berikut ini langkah-langkah penelitiannya: a potensi dan masalah; b pengumpulan data; c desain produk; d validasi desain; e revisi desain; f uji coba produk; g revisi produk; h uji coba pemakaian; i revisi produk; dan j produksi masal. Seperti yang dikemukakan oleh Sugiyono 2013:297 bahwa penelitian RD ini bersifat longitudinal bertahap bisa multy years. Telah disebutkan sebelumnya juga bahwa penelitian menggunakan metode research and development RD ini menguji keefektifitasan suatu produk dan sudah melalui langkah-langkah penyempurnaan. 28 Namun dikarenakan dalam penelitian ini penulis menciptakan sebuah produk baru dan dengan waktu yang terbatas, penulis menggunakan metode research and development ini hanya sebatas mencari tanggapan dari responden mengenai multimedia Katana Learning 3 dari segi tampilan media, suara audio, isi materi dan navigasi. Hal ini berarti tahap penelitian yang dilaksanakan oleh peneliti baru sampai tahap revisi desain tahap awal.

3.2 Objek Penelitian

Dokumen yang terkait

Multimedia "Gakuchi 3" Sebagai Media Alternatif Pembelajaran Bahasa Jepang Untuk Pelajar Kelas X SMA/Sederajat (Buku Sakura 1, Bab 14-Bab 20)

0 10 1

Multimedia "Gakuchi 2" Sebagai Media Alternatif Pembelajaran Bahasa Jepang Untuk Pelajar kelas X SMA/Sederajat (Buku Sakura 1, Bab &-Bab 13)

1 12 1

Multimedia Interaktif "Katana Learning 2" Sebagai Media Ajar Alternatif Dalam Pembelajaran Bahasa Jepang Untuk Tingkat SMA/Sederajat (Buku Pelajaran Bahasa Jepang Sakura Jilid 2 Bab 2-Bab 34)

0 8 58

Multimedia Interaktif "Katana Learning 3" Sebagai Media Ajar Alternatif Dalam Pembelajaran Bahasa Jepang Untuk Tingkat SMA/Sederajat (Buku Pelajaran Bahasa Jepang Sakura Jilid 2 Bab 35-Bab 40)

21 91 54

Multimedia Interaktif "Katana Learning 1" Sebagai Media Ajar Alternatif Dalam Pembelajaran Bahasa Jepang Tingkat SMA/Sederajat (Buku Pelajaran Bahasa Jepang Sakura Jilid 2 Bab 21-Bab 26)

0 10 73

Shokkai Sebagai Media Alternatif Dalam Pembelajaran Bahasa Jepang Tingkat Dasar

0 22 84

Multimedia Interaktif "Katana Learning 3" Sebagai Media Ajar Alternatif Dalam Pembelajaran Bahasa Jepang Untuk Tingkat SMA/Sederajat (Buku Pelajaran Bahasa Jepang Sakura Jilid 2 Bab 35-Bab 40)

4 29 54

Multimedia "Gakuchi 2" Sebagai Media Alternatif Pembelajaran Bahasa Jepang Untuk Pelajar kelas X SMA/Sederajat (Buku Sakura 1, Bab &-Bab 13)

0 2 1

Multimedia Interaktif "Katana Learning 1" Sebagai Media Ajar Alternatif Dalam Pembelajaran Bahasa Jepang Tingkat SMA/Sederajat (Buku Pelajaran Bahasa Jepang Sakura Jilid 2 Bab 21-Bab 26)

0 10 1

Multimedia "Gakuchi 3" Sebagai Media Alternatif Pembelajaran Bahasa Jepang Untuk Pelajar Kelas X SMA/Sederajat (Buku Sakura 1, Bab 14-Bab 20)

0 3 1