Definisi Operasional Variabel Penelitian

commit to user 44 a. Variabel pengganggu terkendali: usia, jenis kelamin, status gizi, masa kerja. b. Variabel pengganggu tidak terkendali: keadaan psikologis, beban kerja, lingkungan fisik cuaca kerja, getaran, penerangan, bising.

G. Definisi Operasional Variabel Penelitian

1. Kebisingan Kebisingan adalah suara yang dihasilkan oleh mesin compresor piston yang bertugas mensupplay udara tekan untuk proses produksi dan juga untuk menggerakkan alat-alat instrumen. Dalam penelitian ini yang diukur adalah intensitas kebisingan di lingkungan kerja tersebut dengan menggunakan: Alat ukur : Sound Level Meter Satuan : dBA desibel Skala : Nominal Hasil : NAB dan NAB 2. Kelelahan Kerja Kelelahan adalah suatu keadaan di mana tubuh mengalami penurunan kestabilannya saat terpapar kebisingan sebelum dan sesudah bekerja. Untuk mengetahui kelelahan kerja yaitu melalui pengukuran langsung kepada karyawan yang dilakukan oleh peneliti sendiri dengan menggunakan: Alat ukur : Reaction Timer type L.77 Lakassidaya Satuan : milidetik commit to user 45 Skala : Interval Hasil : Lelah ringan dan Lelah sedang 3. Usia Usia adalah waktu yang dihitung berdasarkan tahun kelahiran, hingga saat penelitian dilakukan yang dihitung dalam tahun. Data yang diperoleh dengan cara pengisian angket, atau menanyakan langsung kepada tenaga kerja. Usia tenaga kerja yang diteliti yaitu sekitar 20-50 tahun. Berdasarkan teori yang ada usia 20-50 tahun merupakan usia produktif. 4. Jenis Kelamin Jenis kelamin adalah identitas seseorang, laki laki atau perempuan yang dapat kita lihat secara visual. Jenis kelamin yang ada di tempat penelitian ini adalah yang berjenis kelamin laki-laki. 5. Masa Kerja Masa kerja adalah waktu tenaga kerja tersebut mulai bekerja pada perusahaan itu sampai sekarang yang dapat diketahui dengan pengakuan dari karyawan. 6. Status Gizi Status gizi seseorang dapat diketahui melalui nilai IMT Indeks Masa Tubuh. IMT merupakan alat yang sederhana untuk memantau status gizi khususnya yang berkaitan dengan kekurangan dan kelebihan berat badan. IMT dihitung dengan rumus berat badan dalam kilogram dibagi dengan kuadrat tinggi badan dalam meter. commit to user 46

H. Desain Penelitian

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA KELELAHAN KERJA DENGAN PRODUKTIVITAS KERJA PADA TENAGA KERJA BAGIAN TENUN DI PT. ALKATEX TEGAL

2 20 72

PERBEDAAN TINGKAT STRESS KERJA PADA TENAGA KERJA YANG MENGALAMIKEBISINGAN DI ATAS NAB BAGIAN MESIN TENUN DAN DI BAWAH NAB BAGIAN MESIN CUCUK DI PT ISKANDARTEX SURAKARTA

1 5 63

PENGARUH INTENSITAS KEBISINGAN TERHADAP PENURUNAN DAYA DENGAR TENAGA KERJA BAGIAN WEAVING DI PT. Pengaruh Intensitas Kebisingan Terhadap Penurunan Daya Dengar Tenaga Kerja Bagian Weaving Di PT. Iskandar Indah Printing Textile Surakarta.

0 2 16

PENGARUH INTENSITAS KEBISINGAN TERHADAP PENURUNAN DAYA DENGAR TENAGA KERJA BAGIAN WEAVING DI PT Pengaruh Intensitas Kebisingan Terhadap Penurunan Daya Dengar Tenaga Kerja Bagian Weaving Di PT. Iskandar Indah Printing Textile Surakarta.

0 3 22

PENGARUH KEBISINGAN TERHADAP KELELAHAN PADA TENAGA KERJA BAGIAN PRODUKSI “CANDY” PT Pengaruh Kebisingan Terhadap Kelelahan Pada Tenaga Kerja Bagian Produksi “Candy” PT Deltomed Laboratories Wonogiri.

0 3 18

BAB 1 PENDAHULUAN Pengaruh Kebisingan Terhadap Kelelahan Pada Tenaga Kerja Bagian Produksi “Candy” PT Deltomed Laboratories Wonogiri.

0 2 6

PENGARUH KEBISINGAN TERHADAP KELELAHAN PADA TENAGA KERJA BAGIAN PRODUKSI“CANDY” PT Pengaruh Kebisingan Terhadap Kelelahan Pada Tenaga Kerja Bagian Produksi “Candy” PT Deltomed Laboratories Wonogiri.

0 3 17

PENGARUH KEBISINGAN TERHADAP KELELAHAN KERJA PADA TENAGA KERJA DI BAGIAN PERSIAPAN PT. ISKANDAR INDAH Pengaruh Kebisingan Terhadap Kelelahan Kerja Pada Tenaga Kerja di Bagian Persiapan PT. Iskandar Indah Printing Textile Surakarta.

0 1 16

PENDAHULUAN Pengaruh Kebisingan Terhadap Kelelahan Kerja Pada Tenaga Kerja di Bagian Persiapan PT. Iskandar Indah Printing Textile Surakarta.

0 0 6

ANALISIS HUBUNGAN PAPARAN GETARAN MEKANIS DAN KEBISINGAN DENGAN KELELAHAN KERJA PEKERJA BAGIAN MESIN TENUN DI PT. ISKANDAR INDAH PRINTING TEXTILE SURAKARTA.

0 1 15