107
negeri yang diambil sampel di Surakarta adalah Universitas Sebelas Maret UNS.
B. Perumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang masalah di atas, maka problematika dalam penelitian ini adalah sebagai berikut.
1. Bagaimanakah persepsi akuntan pendidik, mahasiswa akuntansi yang telah
sedang menempuh mata kuliah Ekonomi Islam, dan mahasiswa akuntansi yang belum menempuh mata kuliah Ekonomi Islam terhadap karakteristik
aktivitas bisnis Islam? 2.
Bagaimanakah persepsi akuntan pendidik, mahasiswa akuntansi yang telah sedang menempuh mata kuliah Ekonomi Islam, dan mahasiswa akuntansi
yang belum menempuh mata kuliah Ekonomi Islam terhadap tujuan akuntansi Islam?
3. Bagaimanakah persepsi akuntan pendidik, mahasiswa akuntansi yang telah
sedang menempuh mata kuliah Ekonomi Islam, dan mahasiswa akuntansi yang belum menempuh mata kuliah Ekonomi Islam terhadap user akuntansi
Islam? 4.
Bagaimanakah persepsi akuntan pendidik, mahasiswa akuntansi yang telah sedang menempuh mata kuliah Ekonomi Islam, dan mahasiswa akuntansi
yang belum menempuh mata kuliah Ekonomi Islam terhadap karakteristik akuntansi Islam?
5. Apakah terdapat perbedaan persepsi antara mahasiswa akuntansi yang telah
sedang menempuh mata kuliah Ekonomi Islam dan mahasiswa akuntansi yang
108
belum menempuh mata kuliah Ekonomi Islam terhadap tujuan dan karakteristik akuntansi Islam?
C. Tujuan Penelitian
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui persepsi akuntan pendidik dan mahasiswa yang telah sedang menempuh mata kuliah Ekonomi
Islam, dan mahasiswa akuntansi yang belum menempuh mata kuliah Ekonomi Islam terhadap tujuan dan karakteristik akuntansi Islam.
D. Manfaat Penelitian
Penelitian pasti mengharapkan hasil penelitiannya mempunyai manfaat tertentu bagi dirinya sendiri pada khususnya dan bagi orang lain pada umumnya.
Manfaat penelitian ini adalah sebagai berikut. 1.
Bagi bidang akuntansi, dapat menambah wawasan pengetahuan tentang tujuan dan karakteristik akuntansi Islam.
2. Bagi bidang penelitian, dapat menjadi bahan acuan bagi penelitian serupa di
masa yang akan datang. 3.
Bagi peneliti, dapat memberi pengalaman yang bermanfaat dalam bidang riset.
E. Sistematika Penulisan