Putaran Impeller Kurva Efesiensi pompa

32 J Tr = τ ............Literatur 3 dimana ; T : torsi in-lb r : jari-jari poros in D : diameter poros in 2.3.7. 2.3.7. 2.3.7. 2.3.7. Pemeriksaan Pemeriksaan Pemeriksaan Pemeriksaan terhadap terhadap terhadap terhadap Tegangan Tegangan Tegangan Tegangan Aksial Aksial Aksial Aksial Pada pompa sentrifugal, hasil dari daya aksial didapat dari aksi tekanan internal pada elemen yang berputar. Tekanan tersebut dapat dihitung berdasarkan beberapa variabel seperti letak impeller yang relatif dekat dengan dinding pompa, permukaan dinding yang kasar dan keseimbangan lubang secara geometri. Tegangan aksial dapat dirumuskan sebagai berikut : A P = σ ................Literatur 3 dimana ; P : daya pompa bhp 2.3.8. 2.3.8. 2.3.8. 2.3.8. Putaran Putaran Putaran Putaran Spesifik Spesifik Spesifik Spesifik Putaran spesifik sangat berguna sebagai parameter untuk teknik yang meliputi rancangan dan aplikasi pompa sentrifugal. Untuk rancangan pompa harus mengetahui secara luas fungsi dari putaran spesifik dalam rancangan pompa. Sedangkan untuk aplikasi teknik, putaran spesifik menyediakan berbagai macam tipe pompa. Putaran spesifik adalah alat untuk membandingkan Universitas Sumatera Utara 33 berbagai macam pompa dan pemilihan efesiensi dan ekonomi pada pompa untuk perencanaan aplikasi. Pengetahuan secara teori pada rancangan pompa dan luasnya pengalaman pada aplikasi pompa mengindikasi keduanya bahwa nilai numerik putaran spesifik adalah sangat penting. Paktanya, didalam sebuah studi pada putaran spesifik akan membawa pada perlunya rancangan parameter untuk semua tipe pompa. Putaran spesifik selalu dihitung sama dengan BEP dengan diameter maksimum impeller dan satu tingkat. Putaran spesifik dapat dihitung di beberapa bagian tetap. Ini digunakan untuk mengubah jumlah hitungan ke beberapa unit sistem yang lain. Jenis impeller yang digunakan pada suatu pompa tergantung pada putaran spesifiknya. Putaran spesifik adalah putaran yang diperlukan pompa untuk menghasilkan 1 m dengan kapasitas 1 m 3 s, dan dihitung dengan rumus : 75 , 5 , h Q n Ns × = ..............Literatur 3 dimana; ns : Putaran spesifik rpm n : Putaran rpm Q : Kapasitas pompa gpm H : Head pompa feet Universitas Sumatera Utara 34 2.3.9. 2.3.9. 2.3.9. 2.3.9. Impeller Impeller Impeller Impeller Jenis impeller yang digunakan adalah impeller tertutup. Impeller tertutup adalah sudu - sudu ditutup oleh dua buah dinding yang merupakan satu kesatuan, digunakan untuk pemompaan zat cair yang bersih atau sedikit mengandung kotoran. Untuk menentukan diameter impeller dapat menggunakan rumus dibawah ini ; n h k D u 5 , 2 1840 × × = ............Literatur 3 dimana ; H : Head feet n : Putaran pompa rpm Ku : Head konstan dari gambar 2.22 Gambar Gambar Gambar Gambar 2.22 2.22 2.22

2.22 Kurva Head Constant