EVALUASI KANDUNGAN MINERAL DAUN KELAPA SAWIT di PTPN VII UNIT USAHA REJOSARI KABUPATEN LAMPUNG SELATAN

ABSTRAK
EVALUASI KANDUNGAN MINERAL DAUN KELAPA SAWIT
di PTPN VII UNIT USAHA REJOSARI
KABUPATEN LAMPUNG SELATAN
Oleh
NOVRI HASAN
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kandungan mineral natrium
(Na), kalium (K), kalsium (Ca), klorida (Cl), dan sulfur (S) pada daun kelapa
sawit. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik purposive
sampling yaitu pengambilan sampel disesuaikan dengan tujuan penelitian.
Pengambilan sampel dilakukan dengan cara menentukan pohon yang akan
dipangkas pada setiap afdelingnya.
Kandungan mineral pelepah sawit diukur dengan menggunakan metode AAS
(Atomic Absorption Spektrofotometer). AAS digunakan untuk menganalisis
mineral natrium (Na), kalium (K), dan kalsium (Ca) sedangkan mineral klorida
(Cl) diukur dengan menggunakan metode titrasi argentometri dan sulfur (S)
diukur dengan metode spektrofotometri.
Hasil penelitian menunjukkan Kandungan mineral makro dari yang tertinggi
hingga terendah pada pelepah sawit berturut-turut yaitu mineral kalsium 0,72 %,
Kalium 0,53 %, Natrium 0,09%, Klorida 0,04 % dan yang terakhir adalah Sulfur
sebesar 0,03 %.


ABSTRACT
EVALUATION OF PALM LEAF MINERAL CONTENT
in PTPN VII BUSINESS UNIT REJOSARI
DISTRICT OF SOUTH LAMPUNG
By
NOVRI HASAN
This study aims to determine the level of mineral content of sodium (Na),
potassium (K), calcium (Ca), chloride (Cl), and sulfur (S) on palm leaves.
Sampling was conducted using purposive sampling technique that sample is
adjusted with the aim of the study. Sampling was done by determining the trees to
be trimmed on each afdelingnya.
Mineral content of palm midrib was measured using AAS method (Atomic
Absorption Spectrophotometer). AAS is used to analyze the minerals sodium
(Na), potassium (K), and calcium (Ca) while the mineral chloride (Cl) were
measured using titration method argentometry and sulfur (S) were measured by
spectrophotometric method.
The results showed the mineral content of the macro from the highest to the
lowest in a row of palm midrib of the mineral Calcium 0,72%, Potassium 0,53%,
0,09% Sodium, Chloride 0,04% and the latter is the Sulphur of 0,03%.


Dokumen yang terkait

EVALUASI KESESUAIAN LAHAN KUALITATIF DAN KUANTITATIF TANAMAN KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq. ) DI BLOK 423 AFDELING IV PT PERKEBUNAN NUSANTARA VII (Persero) UNIT USAHA REJOSARI NATAR KABUPATEN LAMPUNG SELATAN

0 9 66

EVALUASI KESESUAIAN LAHAN KUALITATIF DAN KUANTITATIF TANAMAN KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq. ) DI BLOK 423 AFDELING IV PT PERKEBUNAN NUSANTARA VII (Persero) UNIT USAHA REJOSARI NATAR KABUPATEN LAMPUNG SELATAN

0 13 60

Analisis Nilai Tambah dan Kapasitas Produksi Agroindustri Pengolahan Kelapa Sawit (CPO) pada PT Perkebunan Nusantara VII Unit Usaha Rejosari Kecamatan Natar Kabupaten Lampung Selatan

17 51 72

KEBUTUHAN DAN PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PROGRAM KEMITRAAN DAN BINA LINGKUNGAN (PKBL) PTPN VII UNIT USAHA REJOSARI KECAMATAN NATAR KABUPATEN LAMPUNG SELATAN

2 21 95

Pemupukan Tanaman Kelapa Sawit (Elaeis guineensis Jacq.) Di PTPN VII Unit Usaha Talo Pino, Bengkulu Selatan

0 6 71

Manajemen Panen Kelapa Sawit (Elaeis guineensis Jacq.) Di Kebun Unit Usaha Talo Pino PTPN VII Bengkulu Selatan

3 37 73

Pemupukan Tanaman Kelapa Sawit (Elaeis Guineensisjacq.) Di Unit Usaha Padang Ratu PTPN VII Lampung

0 4 81

Model Perhitungan Neraca Air Kebun Kelapa Sawit Di Unit Usaha Rejosari,Lampung

0 7 20

Penerapan Model Gash Untuk Pendugaan Intersepsi Hujan Pada Perkebunan Kelapa Sawit (Studi Kasus di Unit Usaha Rejosari PTPN VII Lampung).

0 13 80

STRATEGI PROGRAM KEMITRAAN PTPN VII UNIT USAHA KEDATON DALAM PEMBERDAYAAN EKONOMI UKM MASYARAKAT DI DESA REJOSARI NATAR LAMPUNG SELATAN

0 3 111