Pemeliharaan Kebun Induk Tanaman Jambu Mete. Penilaian dan Penetapan Blok Penghasil Tinggi BPT Pohon Induk Tanaman

Peningkatan Produksi, Produktivitas dan Mutu Tanaman Tahunan 13 Pedoman Teknis Pengembangan Kebun Sumber Bahan Tanam Tanaman Tahunan Tahun 2013 tanam sesuai SNI 01-7154-2006 dari varietas benih bina dan bersertifikat.

9. Pemeliharaan Kebun Induk Tanaman Jambu Mete.

Kebun induk tanaman jambu mete dapat diberikan biaya pemeliharaan jika berdasarkan hasil penilaian secara teknis oleh instansi Dinas yang membidangi perkebunan masih layak untuk dilanjutkan sebagai kebun induk tanaman jambu mete. Standar teknis yang ditetapkan untuk kebun induk tanaman jambu mete adalah: - Jumlah tegakan tanaman : 100 pohonha. - Kesehatan kebun : bebas serangan OPT. - Pemeliharaan : baik sesuai standar yang ditetapkan. Biaya pemeliharaan yang diberikan hanya 2 tahun sedangkan biaya sampai tanaman tersebut menghasilkan dan dapat dinilai serta ditetapkan sebagai kebun sumber benih menjadi tanggung jawab pengelola kebun induk tanaman jambu mete atau dapat dibantu melalui APBD dimana lokasi kebun induk jambu mete tersebut berada. 13 Peningkatan Produksi, Produktivitas dan Mutu Tanaman Tahunan 14 Pedoman Teknis Pengembangan Kebun Sumber Bahan Tanam Tanaman Tahunan Tahun 2013 Tatacara pelaksanaannya berpedoman pada Petunjuk Teknis Pembangunan Kebun Induk Tanaman Jambu Mete yang diterbitkan oleh Direktorat Jenderal Perkebunan.

10. Penilaian dan Penetapan Blok Penghasil Tinggi BPT Pohon Induk Tanaman

Jambu Mete. Pelaksanaannya dilakukan oleh tenaga ahli tanaman Jambu Mete dari instansi terkait, Petugas dari Subdit Perbenihan Direktorat Tanaman Tahunan Ditjen Perkebunan, UPTD Perbenihan Dinas yang membidangi perkebunan Provinsi dan Dinas yang membidangi Perkebunan di Kabupaten. Dari kegiatan ini diharapkan dapat dihasilkan sumber-sumber benih jambu mete berupa Blok Penghasil Tinggi BPT Jambu Mete sesuai dengan standar yang ditetapkan. Pelaksanaan penilaian dan penetapan blok penghasil tinggi pohon induk tanaman Jambu Mete diharapkan menggunakan pedoman teknis yang sudah ditetapkan. 14 Peningkatan Produksi, Produktivitas dan Mutu Tanaman Tahunan 15 Pedoman Teknis Pengembangan Kebun Sumber Bahan Tanam Tanaman Tahunan Tahun 2013

III. PELAKSANAAN KEGIATAN A. Ruang Lingkup