Diagram Konteks Context Diagram Diagram Arus Data Level 1 Diagram Arus Data Level 2 Proses Login

A. Diagram Konteks Context Diagram

Diagram konteks menggambarkan proses aliran data secara global yang terjadi pada sistem informasi akademik. Diagram konteks sistem informasi akademik dapat dilihat pada Gambar 3.1. Gambar 3.1 Diagram Konteks

B. Diagram Arus Data Level 1

Diagram arus data level 1 dari sistem informasi akademik ini terdiri atas 4 proses yaitu proses login, proses pada menu mahasiswa, proses pada menu dosen, proses pada menu BAAK. Diagram arus data level 1 ini juga memiliki 14 buah simpanan data yaitu anggota yang terdiri dari dosen, mahasiswa dan BAAK , mata kuliah yang ditawarkan, isi KRS, lihat KRS yang disetujui, jadwal kuliah, isi tugas akhir, lihat nilai, mata kuliah yang diajar, jadwal mengajar, tugas akhir, perwalian, bimbingan, input nilai, administrasi SiAkad. Pada diagram arus data level 1 ini terdapat 3 external entity yaitu mahasiswa, dosen, BAAK, seperti terlihat pada Gambar 3.2. Sistem Informasi Akademik berbasis Web User Universitas Sumatera Utara Gambar 3.2 Diagram Arus Data Level 1 4 Menu BAAK 2 Menu Mahasiswa 3 Menu Dosen Administrasi SIAKAD Lihat KRS yang disetujui Isi KRS Mata kuliah yang ditawarkan Tugas akhir Input nilai Bimbingan Perwalian Jadwal mengajar Mata kuliah yang diajar Lihat nilai Isi Tugas akhir Jadwal Kuliah Anggota 1 Login Mahasiswa BAAK Dosen Universitas Sumatera Utara

C. Diagram Arus Data Level 2 Proses Login

Diagram arus data level 2 proses login dari sistem informasi akademik ini terdiri atas 2 proses yaitu proses authorisasi dan proses logout. Diagram arus data level 2 proses login ini juga memiliki 2 buah simpanan yaitu anggota yang terdiri dari dosen, mahasiswa, BAAK dan sebuah simpanan loginout. Pada diagram arus data level 2 proses login ini terdapat 3 external entity yaitu mahasiswa, dosen, BAAK, seperti terlihat pada Gambar 3.3. Gambar 3.3 Diagram Arus Data Level 2 Proses Login 1.1 Authorisasi Nama user password 1.2 Logout Mahasiswa BAAK Dosen Nama user password Status login Status logout Konfirmasi logout Data anggota yang logout Data anggota yang login Status Anggota Anggota Loginout Universitas Sumatera Utara

D. Diagram Arus Data Level 2 Proses Menu Mahasiswa