KEBIJAKAN PEMERINTAH JEPANG DAN NORWEGIA TERHADAP KAMPANYE GREENPEACE TENTANG ANTI PENANGKAPAN IKAN PAUS

KEBIJAKAN PEMERINTAH JEPANG DAN NORWEGIATERHADAP
KAMPANYE GREENPEACE TENTANGANTI PENANGKAPAN IKAN
PAUS
Oleh: AUGIE BANINDRA YUDHA ( 05260144 )
International Relation
Dibuat: 2010-10-14 , dengan 6 file(s).

Keywords: Kebijakan Pemerintah, Kampanye Greenpeace, Penangkapan Ikan Paus
ABSTRAK

Organisasi nonpemerintah yang bertaraf internasional yang memiliki perhatian sangat besar
terhadap masalah anti penangkapan ikan paus ini ialah Greenpeace. Berbagai usaha dilakukan
oleh Greenpeace untuk membuat negara-negara yang masih mengizinkan perburuan paus
mengeluarkan regulasi yang melarang perburuan paus. Greenpeace dalam bekerja juga
memiliki visi dari apa yang dikerjakan. Obyek dalam penelitian ini adalah kebijakan
pemerintah Jepang dan Norwegia karena kedua negara tersebut merupakan negara yang
mengijinkan perburuan paus, di samping itu kebijakan pemerintah kedua negara tersebut
tetap melindungi para pemburu paus meskipun mendapatkan protes dari masyarakat.
Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah model kajian kepustakaan
(library research). Kajian yang digunakan adalah studi kepustakaan (library research) yaitu
pengkajian informasi tertulis yang berkaitan dengan penelitian yang berasal dari berbagai

sumber dan dipublikasikan secara luas dan dibutuhkan dalam penelitian. Analisis yang
digunakan adalah analisis secara deskriptif kualitatif, yaitu menguraikan dan menggambarkan
segala informasi mengenai bentuk-bentuk kebijakan pemerintah terhadap kampanye
greenpeace tentang anti penangkapan ikan paus.
Berdasarkan hasil penelitian, dapat disimpulkan bahwa kebijkan pemerintah negara Jepang
terhadap lampanye greenpeace tentang anti penangkapan ikan paus di sini pemerintah Jepang
memiliki kebijakan memperbolehkan perburuan ikan paus dengan alasan untuk tujuan
penelitian. Jepang termasuk salah satu negara yang memiliki armada perikanan terbesar di
dunia dan sebagai negara pengimpor hasil laut terbesar di dunia. Kebijakan pemerintah
Norwegia terhadap greenpeace tentang penangkapan ikan paus di mana pada tahun 1982.
Jepang dan Norwegia tidak senang dengan kegiatan greenpeace yang menentang perburuan
ikan paus. Hal ini dikarenakan kebijakan pemerintah dari kedua negara tersebut yakni Jepang
dan Norwegia yang masih mengijinkan untuk perburuan ikan paus. Dalam hal ini antara
pemerintah Jepang dan Norwegia memiliki kesamaan dan perbedaan alasan tentang
penangkapan ikan paus tersebut yakni persamaannya adalah sama-sama untuk budaya
konsumsi, kemudian perbedaannya adalah kalau di Jepang ditambah dengan alasan
penelitian.

ABSTRACT
Keyword: Government policy, Campaign of Greenpeace, Arrest of Whale.

Organization of Non government which is have international level to which have attention
very big to problem of anti arrest of this whale is Greenpeace. Various effort conducted by

Greenpeace to make nations which still permit hunt of whale release regulation which
prohibit hunt of whale. Greenpeace in working also have vision from what done. Realizing
this condition in its campaign of Greenpeace also protest of policys taken by pertinent state.
Object in this research is to policy of government of Japan and Norwegian because both the
state represent state permitting hunt of whale, despitefully policy of government both of the
state remain to protect all hunter of whale though get protest of society.
Research type which is used in this research is bibliography study model (research library),
namely book materials which comprising information about campaign of greenpeace
obtained from various got document of literature books, opinion all expert in its area, and
other materials which support and there is its relation with problems lifted by writer. Study
the used is bibliography study (research library) that is information study written related to
research coming from various source and publicized widely and required in research.
Analysis the used is analysis descriptively qualitative, that is elaborating and depicting all
information concerning forms policy of government to campaign of greenpeace about anti
arrest of whale.
Pursuant to result of research, can be concluded that policy of government of Nippon to
greenpeace campaign about anti arrest of whale here government of Japan have policy enable

hunt of whale with reason of for the purpose of research. Japan is including one of the state
owning biggest fishery in world and as biggest marine product importing country in world.
Government policy of Norwegian to greenpeace about arrest of whale where in the year
1982.
Japan and in ill part Norwegian with activity of greenpeace opposing hunt of whale. This
matter because of policy of government from both the state namely Japan and Norwegian
which still permit for the hunt of whale. In this case between government of Japan and
Norwegian have equality and difference of reason about arrest of the whale namely its
equation is both of the same for the culture of consumption, later;then its difference if in
Japan added with reason of research.