53
3. Revisi Produk Pertama
1 Revisi Produk Berdasarkan Saran Ahli Media
Revisi  dilakukan  setelah  produk  yang  berupa  kartu  bergambar, penilaian,  saran  dan  kritikan  terhadap  kualitas  media  pada  kartu
bergambar yang dikembangkan, akan dijadikan sebagai pedoman dalam melakukan revisi. Pada tahap revisi ini, perbaikan yang dilakukan yaitu
pada hal-hal sebagai berikut:
a Mengubah  kartu  agar  dapat  digunakan  sebagai  media
pembelajaran dan permainan
Berdasarkan  validasi  ahli  media  pada  produk  awal,  terdapat saran  agar  kartu  dapat  sebagai  media  pembelajaran  dengan
permainan.  Produk  awal  kartu  hanya  sebagai  media  pembelajaran tanpa menggunakan pemainan. Sehingga kartu diberi simbol sepatu,
bola  basket,  peluit,  ring  dan  diberi  angka  dari  1-14  pada  masing-
masing simbol.
Sebelum revisi
Sesudah revisi
Gambar 13. Tampilan Depan Kartu Sebelum dan Sesudah Revisi
54
b Mengubah Warna dan Gambar pada Tempat Kartu
Pada  produk  awal  kartu  bergambar,  tempat  kartu  berwarna gelap  dengan  gambar  salah  satu  sinyal  dari  wasit  bolabasket,  ahli
media  menyarankan  agar  menggunakan  warna  yang  lebih  terang. Tempat kartu diubah dari warna unggu gelap menjadi biru muda.
Sebelum revisi
Sesudah revisi
Gambar 14. Tampilan Tempat Kartu Bergambar Sesudah Revisi
55
c Mengubah Tampak Belakang Kartu Bergambar
Produk  awal  kartu  bergambar  pada  bagian  tampak  belakang kartu  menggunakan  warna  gelap  sehingga  ahli  media  menyarankan
untuk  mengubah  warna  menjadi  lebih  terang.  Warna  kartu  tampak belakang diubah dari ungu gelap menjadi biru muda.
Sebelum revisi
Sesudah revisi
Gambar 15. Tampilan Belakang Kartu Bergambar Sesudah Revisi
56
d Menambah Cara Permainan
Berdasarkan  validasi  pada  produk  awal,  ahli  media menyarankan  menambahkan  panduan  untuk  cara  bermain  kartu
bergambar agar mempermudah siswa memahami permainan.
Panduan Permainan Kartu Memulai Permainan
Sesudah revisi
Gambar 16. Tampilan Keterangan Cara Bermain Sesudah Revisi
2 Hasil Produk Setelah Revisi Pertama