SUMBER DAYA MANUSIA Laporan Tahunan

47 BAB III PEMBINAAN DAN PENGELOLAAN

3.1. SUMBER DAYA MANUSIA

Pada tahun 2016, sumber daya manusia pada beberapa pengadilan di wilayah hukum Pengadilan Tinggi Pekanbaru mengalami peningkatan baik dari segi jumlah maupun pengisian formasi jabatan setelah adanya mutasi dan promosi. Meskipun demikian, masih ada Pengadilan Negeri di wilayah hukum Pengadilan Tinggi Pekanbaru yang kurang sumber daya manusia dan mengalami kekosongan pada beberapa formasi jabatan. 1. PROFIL SUMBER DAYA MANUSIA Sumber Daya Manusia meliputi Hakim dan Pegawai pada Pengadilan Tinggi Pekanbaru dan Pengadilan Negeri Sewilayah hukum Pengadilan Tinggi Pekanbaru pada tahun 2016 berjumlah 561 orang, dengan jumlah Sumber Daya Manusia Teknis Yudisial sebanyak 404 orang dan Sumber Daya Manusia Non Teknis Yudisial sebanyak 157 orang. Rincian Sumber Daya Manusia Teknis Yudisial dan Non Teknis Yudisial dapat dilihat pada Tabel.3 . JUMLAH SUMBER DAYA MANUSIA TEKNIS DAN NON TEKNIS NO UNIT KERJA SDM TEKNIS YUDISIAL SDM NON TEKNIS YUDISIAL JUMLAH TOTAL PEGAWAI Ketua Wakil Hakim Hakim Adhoc Panitera Panmud PP Jurusita JSP Jumlah SDM Teknis Yudisial SEKRE KABAG KASUB ST AF Jumlah SDM Non Teknis Yudisial 1 PT. PEKANBARU 31 20 51 2 4 24 30 81 2 PN. PEKANBARU 27 29 10 66 1 2 7 10 76 3 PN. BATAM 15 16 7 38 1 3 4 8 46 4 PN. TANJUNG PINANG 30 12 5 47 3 4 7 54 5 PN. PELALAWAN 10 8 3 21 1 3 5 9 30 6 PN. BANGKINANG 8 11 4 23 1 3 2 6 29 7 PN. RENGAT 6 9 3 18 1 3 3 7 25 8 PN. TEMBILAHAN 6 6 1 13 1 2 5 8 21 48 9 PN. PASIR PANGARAIAN 7 6 2 15 1 3 6 10 25 10 PN. DUMAI 12 12 2 26 1 3 6 10 36 11 PN. ROKAN HILIR 7 5 12 1 3 6 10 22 12 PN. SIAK SRI INDRAPURA 6 8 3 17 1 3 3 7 24 13 PN. BENGKALIS 7 8 5 20 1 3 6 10 30 14 PN.TANJUNG BALAI KARIMUN 7 5 3 15 1 2 2 5 20 15 PN. RANAI 9 5 3 17 1 2 3 6 23 JUMLAH 187 171 46 404 15 38 119 157 561 Tabel berikut ini menjelaskan secara rinci jumlah dan formasi Sumber Daya Manusia yang ada di Pengadilan Tinggi Pekanbaru dan Pengadilan Negeri sewilayah hukum Pengadilan Tinggi Pekanbaru pada tahun 2016. 49 Tabel 1. Sumber Daya Manusia pada Pengadilan Negeri sewilayah hukum Pengadilan Tinggi Pekanbaru pada tahun 2016 JABATAN PT. PEKANBARU PN. PEKANBARU PN. Pelalawan PN. Bangkinang PN. Rengat PN. Tembilahan PN. Pasir Pangaraian PN. Dumai PN. Rokan Hilir PN. SIAK PN. Bengkalis PN. Batam PN. Tg Pinang PN. Tg Balai Karimun PN. RANAI KETUA 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 WAKIL KETUA 1 1 1 1 1 1 1 1 1 - 1 1 1 1 1 HAKIM 26 15 8 6 4 4 5 10 5 5 5 13 10 5 3 HAKIM AD HOC TIPIKOR 3 6 - - - - - - - - - - 3 - - HAKIM AD HOC PHI - 4 - - - - - - - - - - 5 - - HAKIM AD HOC PERIKANAN - - - - - - - - - - - - 10 - 4 PANITERA 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 SEKRETARIS 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 - 1 1 WAPAN - - - - 1 - 1 1 - 1 1 1 - 1 - KABAG PERENCANAAN KEPEGAWAIAN 1 - - - - - - - - - - - - - - KABAG UMUM KEUANGAN - - - - - - - - - - - - - - - PANMUD PERDATA 1 1 1 1 1 1 1 1 1 - - 1 1 1 1 PANMUD PIDANA 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 - 1 PANMUD HUKUM 1 1 1 1 1 1 1 1 - 1 - 1 1 1 1 PANMUD KHUSUS TIPIKOR 1 1 - - - - - - - - - - 1 - - PANMUD PHI 1 1 - - - - - - - - - - 1 - - 50 PANMUD PERIKANAN - - - - - - - - - - - - 1 - - PANITERA PENGGANTI 15 23 4 7 4 2 1 7 2 4 5 11 5 1 2 JURUSITAJURUSITA PENGGANTI - 10 3 4 3 1 2 2 3 5 7 5 3 2 KASUB BAG KEPEGAWAIAN TI 1 - - - - - - - - - - - - - - KASUB BAG RENCANA PROGRAM ANGGARAN 1 - - - - - - - - - - - - - - KASUB BAG KEUANGAN PELAPORAN 1 - - - - - - - - - - - - - - KASUB BAG PERENCANAAN, TI PELAPORAN - 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 - KASUB BAG KEPEGAWAIAN, ORTALA - 1 1 1 1 - 1 1 1 1 1 1 1 - 1 KASUB BAG UMUM KEUANGAN - - 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 STAF 24 7 5 2 3 5 6 6 6 3 6 4 4 2 3 JUMLAH 81 76 30 29 25 21 25 36 22 24 30 46 54 20 23 51 2. KEBUTUHAN SUMBER DAYA MANUSIA Kebutuhan Sumber Daya Manusia di Pengadilan Tinggi dan Pengadilan Negeri sewilayah hukum Pengadilan Tinggi Pekanbaru dibandingkan dengan formasi maksimal Pegawai pada Pengadilan Tingkat Banding, Pengadilan Tingkat Pertama Klas IA, Klas IB, dan Klas II, berdasarkan “Buku I Administrasi Perencanaan, Pola Kelembagaan Peradilan, Administrasi Kepegawaian Peradilan, Administrasi Tata Persuratan, Tata Kearsipan, dan Administrasi Keprotokolan, Kehumasan dan keamanan, Pola Klasifikasi Surat MARI, Prototype Gedung Pengadilan dan Rumah Dinas, Pedoman Bangunan Gedung Kantor dan Rumah Jabatan Badan Peradilan Dibawah Mahkamah Agung RI dan Administrasi Perbendaharaan”, dijelaskan pada Tabel 5, sedangkan Tabel 6 menjelaskan secara rinci kebutuhan Sumber Daya Manusia tersebut. T ABEL 2. K EBUTUHAN S UMBER D AYA M ANUSIA P ENGADILAN S EWILAYAH P ENGADILAN T INGGI P EKANBARU NO UNIT KERJA JUMLAH SDM FORMASI MAKSIMAL SDM KEBUTUHAN SDM orang orang orang 1 PT. PEKANBARU 75 139 64 2 PN. PEKANBARU KLAS IA 81 133 52 3 PN. BATAM KLAS IA 46 133 87 4 PN. TANJUNG PINANG KLAS IA 53 133 80 5 PN. DUMAI KLAS IB 37 99 62 6 PN. PELALAWAN 34 79 45 7 PN. BANGKINANG 35 79 44 8 PN. RENGAT 27 79 52 9 PN. TEMBILAHAN 23 79 56 10 PN. PASIR PANGARAIAN 25 79 54 11 PN. ROKAN HILIR 24 79 55 12 PN. SIAK SRI INDRAPURA 27 79 52 13 PN. BENGKALIS 30 79 49 14 PN.TG. BALAI KARIMUN 21 79 58 15 PN. RANAI 23 79 56 52 3. MUTASI Pelaksanaan Mutasi pada Tahun 2016 di lingkungan Pengadilan Tinggi Pekanbaru adalah sebagai berikut: a. Mutasi Kenaikan Pangkat Mutasi kenaikan pangkat yang diproses Pengadilan Tinggi Pekanbaru pada tahun 2016 secara keseluruhan sebanyak 66 orang dengan rincian sebagai berikut : NO JABATAN JUMLAH KENAIKAN PANGKAT Periode April 2016 Periode Oktober 2016 1 HAKIM 20 16 2 PANITERA 1 3 SEKRETARIS 2 4 WAKIL PANITERA 1 5 PANITERA PENGGANTI 3 6 6 KEPALA BAGIAN 1 7 PANITERA MUDA 3 8 JURUSITAJURUSITA PENGGANTI 3 1 9 STAF 9 JUMLAH 40 26 b. Mutasi Alih Tugas Mutasi Alih Tugas diwilayah hukum Pengadilan Tinggi Pekanbaru pada tahun 2016 secara keseluruhan sebanyak 199 orang, dengan rincian sebagai berikut : NO JABATAN Jumlah Mutasi Alih Tugas Org 1 HAKIM PENGADILAN TINGGI 7 2 KETUA PENGADILAN NEGERI 13 3 WAKIL KETUA PENGADILAN NEGERI 12 5 PANITERA 10 6 WAKIL PANITERA 2 7 SEKRETARIS 2 8 PANITERA MUDA 21 9 KEPALA SUB BAGIAN 1 10 PANITERA PENGGANTI 20 11 JURUSITA 5 12 STAF 1 TOTAL 94 53 4. PROMOSI Pelaksanaan Promosi pada tahun 2016 di lingkungan Pengadilan Tinggi Pekanbaru adalah sejumlah 72 orang dengan rincian sebagai berikut : NO JABATAN Jumlah Promosi Org 1 KESEKRETARIATAN 9 2 PANITERA MUDA 5 3 PANITERA PENGGANTI 9 4 JURUSITAJURUSITA PENGGANTI 10 5 KASUB 4 TOTAL 37 5. PENSIUN Pensiun yang diproses di lingkungan Pengadilan Tinggi Pekanbaru pada tahun 2016 adalah sejumlah 3 orang dengan rincian sebagai berikut : NO JABATAN Jumlah Pensiun Org 1 WAKIL PANITERA 9 2 PANITERA PENGGANTI 5 3 PANITERA MUDA 9 4 KEPALA SUB BAGIAN 10 TOTAL 33 54

3.2. KEADAAN PERKARA