Flowchart Pengertian Implementasi Sistem

4.5 Flowchart

Flowchart adalah sekumpulan simbol-simbol yang menunjukkan atau menggambarkan rangkaian kegiatan-kegiatan program dari awal hingga akhir, jadi flowchart juga digunakan untuk menggambarkan urutan langkah-langkah pekerjaan disuatu algoritma. Penjelasan arti lambang-lambang flowchart dapat didefenisikan seperti tabel berikut: Gambar 4.6 Flowcat Halaman Utama Gallery Buku Tamu A END Halaman Gallery Halaman Buku Tamu Profile Guru dan Siswa Halaman Profile Halaman Guru dan Siswa Home Halaman Utama Start Halaman Utama HOME Input Pilihan Gambar 4.7 Flowchat Halaman Sarana Gambar 4.8 Flowchat Halaman Guru Del proses In. Del Admin proses Admin Pilihan Pengolahan Data Add Edit In. Add proses Admin In. Edit A Halaman Guru Pilihan Menu Guru B Halaman Guru Del proses In. Del Admin proses Admin Pilihan Pengolahan Data Add Edit In. Add proses Admin In. Edit A Halaman Sarana Pilihan Menu Saran B Halaman Sarana Gambar 4.9 Flowchat Halaman Siswa Gambar 4.10 Flowchat Halaman Komentar Del proses In. Del Admin proses Admin Pilihan Pengolahan Data Add Edit In. Add proses Admin In. Edit A Halaman Komenta r Pilihan Menu Kom entar B Halaman Komenta r Del proses In. Del Admin proses Admin Pilihan Pengolahan Data Add Edit In. Add proses Admin In. Edit A Halaman Siswa Pilihan Menu Sisw a B Halaman Siswa Gambar 4.11 Flowchat Halaman Pesan Gambar 4.12 Flowchat Halaman Informasi Del proses In. Del Admin proses Admin Pilihan Pengolahan Data Add Edit In. Add proses Admin In. Edit A Halaman Informas i Pilihan Menu Infor masi B Halaman Informas i Del proses In. Del Admin proses Admin Pilihan Pengolahan Data Add Edit In. Add proses Admin In. Edit A Halaman Pesan Pilihan Menu Pes an B Halaman Pesan BAB 5 IMPLEMENTASI SISTEM

5.1 Pengertian Implementasi Sistem

Implementasi sistem adalah langkah-langkah atau prosedur-prosedur yang dilakukan dalam menyelesaikan desain sistem yang telah disetujui, untuk menginstal, menguji dan memulai sistem baru atau sistem yang diperbaiki. Adapun langkah-langkah yang dibutuhkan dalam implementasi sistem adalah: 1. Mendapatkan software dan hardware yang tepat serta sesuai untuk merancang tugas. 2. Menyelesaikan rancangan sistem. 3. Menulis, menguji, mengontrol, dan mendokumentasikan website. 4. Mendapatkan persetujuan.

5.2 Tujuan Implementasi Sistem