Membangkitkan data cuaca spasial untuk daerah Indonesia Membangkitkan data cuaca titik Membaca data TRMM 3B42 harian menjadia data curah hujan titik time series

Lampiran 2 Petunjuk penggunaan User Manual perangkat lunak WeGet 1.0 Petunjuk penggunaan User Manual perangkat lunak WeGet 1.0 Perangkat lunak WeGet 1.0 memiliki 4 fungsi utama, yaitu: 1. Membangkitkan data cuaca spasial untuk daerah Indonesia 2. Membangkitkan data cuaca titik time series untuk daerah Indonesia 3. Membaca data TRMM 3B42 harian menjadi data curah hujan harian mmhari global 50 o LU – 50 o LS 4. Membaca data TRMM 3B42 harian menjadi data curah hujan titik time series mmhari global 50 o LU – 50 o LS

I. Membangkitkan data cuaca spasial untuk daerah Indonesia

1. Klik tab Spatial Data 2. Masukan tanggal data yang ingin dimunculkan 3. Masukan rentang lintang dan bujur dalam degree decimal dari daerah yang diinginkan 4. Centang Export to txt apabila menginginkan data XYZ dalam bentuk file txt optional 5. Klik tombol Run 6. Setelah proses selesai, akan muncul tujuh data cuaca spasial pada setiap tabs 7. Gambar hasil running bisa didapatkan dengan cara kilk Menu File  Directory of Image File

II. Membangkitkan data cuaca titik

time series untuk daerah Indonesia 1. Klik tab Point Data 2. Masukan rentang tahun data yang ingin dimunculkan 3. Masukan lintang dan bujur dalam degree decimal dari daerah yang diinginkan 4. Klik tombol Run 5. Setelah proses selesai, akan muncul tujuh data cuaca titik time series pada Ms. Excel 6. File txt hasil running bisa didapatkan dengan cara kilk Menu File  Directory of Text File III.Membaca data TRMM 3B42 harian menjadia data curah hujan harian mmhari global 50 o LU – 50 o LS 1. Klik tab TRMM 3B42 Viewer 2. Klik tab Spatial 3. Masukan tanggal data yang ingin dimunculkan 4. Centang data txt apabila menginginkan data XYZ dalam bentuk file txt optional 5. Klik tombol Run 6. Setelah proses selesai, akan muncul data curah hujan spasial 7. Gambar hasil running bisa didapatkan dengan cara kilk Menu File  Directory of Image File

IV. Membaca data TRMM 3B42 harian menjadia data curah hujan titik time series

mmhari global 50 o LU – 50 o LS 1. Klik tab TRMM Viewer 2. Klik tab Point 3. Masukan rentang tahun data yang ingin dimunculkan 4. Klik tombol Run 5. Setelah proses selesai, akan muncul tujuh data cuaca titik time series pada Ms. Excel 6. File txt hasil running bisa didapatkan dengan cara kilk Menu File  Directory of Text File

V. Menambah data netCDF TRMM 3B42 yang baru