Teori Strukturalisme Landasan Teori

Nurgiyantoro 2007: 22 mengemukakan bahwa sebuah novel merupakan sebuah totalitas, suatu kemenyeluruhan yang bersifat artistik. Sebagai totalitas maka novel terdiri dari bagian-bagian unsur, unsur-unsur, yang saling berkaitan satu dengan lainnya secara erat dan saling menggantungkan. Novel dibangun dari sejumlah unsur dan setiap unsur akan saling berhubungan secara saling menentukan, yang kesemuanya itu akan menyebabkan novel tersebut menjadi sebuah karya sastra yang bermakna pada hidup. Unsur-unsur tersebut yaitu unsur intrinsik dan unsur ekstrinsik. Kedua unsur tersebut harus dipahami dalam upaya pengkajian karya sastra.

2. Teori Strukturalisme

Analisis struktural karya sastra, yang dalam hal ini fiksi, dapat dilakukan dengan mengidentifikasi, mengkaji dan mendeskripsikan fungsi dan hubungan antar unsur intrinsik fiksi yang bersangkutan. Mula-mula diidentifikasi dan dideskripsikan, misalnya, bagaimana keadaan peristiwa- peristiwa, plot, tokoh dan penokohan, latar, sudut pandang dan lain-lain. Setelah dicobajelaskan bagaimana fungsi-fungsi masing-masing unsur- unsur itu dalam menunjang makna keseluruhannya, dan bagaimana hubungan antar unsur itu sehingga secara bersama membentuk totalitas- kemaknaan yang padu. Misalnya, bagaimana hubungan antara peristiwa yang satu dengan yang lain, kaitannya dengan pemplotan yang tidak selalu kronologis, kaitannya dengan tokoh dan penokohan, dengan latar dan sebagainya Nurgiyantoro, 2007: 37. Pada dasarnya analisis struktural bertujuan memaparkan secermat mungkin fungsi dan keterkaitan antar berbagai unsur karya sastra yang secara bersama menghasilkan sebuah keseluruhan. Analisis struktural tidak cukup dilakukan hanya sekedar mendata unsur tertentu sebuah karya fiksi, misalnya peristiwa, plot, tokoh, latar, atau yang lain. Namun, yang lebih penting adalah menunjukkan bagaimana hubungan antarunsur itu, dan sumbangan apa yang diberikan terhadap tujuan estetik dan makna keseluruhan yang ingin dicapai. Hal itu perlu dilakukan mengingat bahwa karya sastra merupakan sebuah struktur yang kompleks dan unik, disamping setiap karya sastra mempunyai ciri kekompleksan dan keunikannya sendiri dan hal inilah antara lain yang membedakan antara karya sastra yang satu dengan karya yang lain Nurgiyantoro, 2007: 37- 38. Penekanan pada sifat otonomi karya sastra dewasa ini dipandang orang sebagai kelemahan. Bagaimanapun juga, sebuah karya sastra tidak mungkin dipisahkan sama sekali dari latar belakang sosial-budaya dan atau latar belakang kesejarahannya, akan menyebabkan karya itu menjadi kurang bermakna, atau paling tidak maknanya menjadi sangat terbatas, atau bahkan makna menjadi sulit ditafsirkan. Hal itu berarti karya sastra menjadi kurang jelas dan bermanfaat bagi kehidupan Nurgiyantoro, 2007: 38-39. Pandangan diatas dapat disimpulkan bahwa analisis struktural berusaha memaparkan dan menunjukkan unsur-unsur yang membangun karya sastra serta menjelaskan interaksi antara unsur-unsur tersebut dalam membentuk makna yang utuh. Tujuan dari analisis struktural yaitu untuk menggali dan mengetahui kebulatan makna intrinsik atau makna unsur- unsur karya sastra tersebut.

3. Teori Kritik Sastra Feminis

Dokumen yang terkait

PERSPEKTIF GENDER DALAM NOVEL KUBAH DI ATAS PASIR KARYA ZHAENAL FANANI: TINJAUAN SASTRA FEMINIS DAN Perspektif Gender dalam Novel Kubah di Atas Pasir Karya Zhaenal Fanani: Tinjauan Sastra Feminis dan Implementasinya dalam Pembelajaran Sastra di SMA.

0 11 12

PERSPEKTIF GENDER DALAM NOVEL BEKISAR MERAH KARYA AHMAD TOHARI TINJAUAN : SASTRA FEMINIS DAN Perspektif Gender Dalam Novel Bekisar Merah Karya Ahmad Tohari Tinjauan : Sastra Feminis Dan Implementasinya Pada Pembelajaran Sastra Di Sma.

3 10 20

PERSPEKTIF GENDER DALAM NOVEL BEKISAR MERAH KARYA AHMAD TOHARI TINJAUAN : SASTRA FEMINIS DAN Perspektif Gender Dalam Novel Bekisar Merah Karya Ahmad Tohari Tinjauan : Sastra Feminis Dan Implementasinya Pada Pembelajaran Sastra Di Sma.

0 3 15

PERSPEKTIF GENDER DALAM NOVEL CINTA DI DALAM GELAS KARYA ANDREA HIRATA: TINJAUAN SASTRA FEMINIS DAN IMPLEMENTASINYA SEBAGAI BAHAN Perspektif Gender Dalam Novel Cinta Di Dalam Gelas Karya Andrea Hirata: Tinjauan Sastra Feminis Dan Implementasinya Sebagai

8 27 17

KETIDAKSETARAAN GENDER DALAM NOVEL PEREMPUAN JOGJA KARYA ACHMAD MUNIF: TINJAUAN SASTRA FEMINIS Ketidaksetaraan Gender Dalam Novel Perempuan Jogja Karya Achmad Munif: Tinjauan Sastra Feminis.

2 11 12

PENDAHULUAN Ketidaksetaraan Gender Dalam Novel Perempuan Jogja Karya Achmad Munif: Tinjauan Sastra Feminis.

0 2 30

KETIDAKSETARAAN GENDER DALAM NOVEL PEREMPUAN JOGJA KARYA ACHMAD MUNIF: TINJAUAN SASTRA FEMINIS Ketidaksetaraan Gender Dalam Novel Perempuan Jogja Karya Achmad Munif: Tinjauan Sastra Feminis.

0 0 12

PERSPEKTIF GENDER DALAM NOVEL TIGA ORANG PEREMPUAN KARYA MARIA A. SARDJONO : TINJAUAN PERSPEKTIF GENDER DALAM NOVEL TIGA ORANG PEREMPUAN KARYA MARIA A. SARDJONO : TINJAUAN SASTRA FEMINIS.

0 1 15

PANDANGAN TIGA TOKOH UTAMA WANITA TENTANG EMANSIPASI DALAM NOVEL TIGA ORANG PEREMPUAN KARYA MARIA A. SARDJONO.

0 0 13

Citra perempuan tokoh utama dalam Novel Tiga Orang Perempuan karya Maria A.Sardjono : suatu tinjauan Sosiologi Sastra - USD Repository

0 1 131