Latar Belakang Tujuan Penelitian

sebaran nilai impedansi akustik. 2. Mengetahui struktur patahan pada layer GUY, layer BRF dan layer TAF. 3. Mengetahui nilai impedansi akustik di layer BRF dan TAF yang diperoleh dari proses inversi seismik.

1.3 Batasan Masalah

Batasan masalah dari metoda penelitian ini adalah: 1. Data seismik yang digunakan merupakan data seismik 2D Post Stack denganjumlah 2 lintasan. 2. Penelitian membahas mengenai aplikasi metode inversi impedansi akustik dalam penentuan jenis litologi dan porositas hidrokarbon di daerah penelitian. 3. Data sumur yang digunakan yaitu AN1, AN2, dan AN3 yangdilengkapi dengan data log hasil pengukuran langsung dilapangan maupunhasil turunan seperti log Gamma Ray, Log Density, log Neutron Porosity NPHI, log Resistivitas, log P-wave, log SP, dan log P-Impedance.

BAB II GEOLOGI REGIONAL DAERAH PENELITIAN

2.1 Stratigrafi Regional Cekungan Sumatera Selatan

Posisi C ekungan Sumatera Selatan yang merupakan lokasi penelitian dapat dilihat pada Gambar 2.1. Gambar 2.1 Indeks Peta Cekungan Sumatera Selatan, Bishop, 2001 Secara regional ada beberapa formasi yang menyusun Cekungan Sumatera Selatan diantaranya :

1. Komplek Batuan Pra-Tersier

Kompleks Pra-Tersier merupakan batuan dasar basement rock Cekungan Sumatera Tengah dan Sumatera Selatan yang tersusun atas batuan beku Mesozoikum, batuan metamorf Paleozoikum - Mesozoikum, dan batuan karbonat. Pada beberapa tempat menunjukkan strata berumur Kapur Akhir sampai Paleosen-Eosen Awal ditindih oleh batuan Tersier dan dikelompokkan bersama batuan Pra-Tersier.

2. Tuf Kikim dan Lemat Tua

Nama Lemat sekarang penggunaannya terbatas pada Lemat Muda, sedangkan Tuf Kikim disebut sebagai Lemat Tua yang tersingkap di Gunung Gumai dan Sumur Laru. Formasi Lemat tersusun atas klastika kasar berupa batupasir, batulempung, fragmen batuan, breksi, lapisan tipis batubara dan tuf yang semuanya diendapkan pada lingkungan kontinen. Formasi Lemat terbentuk dengan batas yang tidak jelas akibat penipisan dan pengangkatan. Anggota Lemat terdapat di atas kedua sayap Antiklin Pendopo. Bagian distal cekungan merupakan kontak dengan Formasi Talangakar yang diinterpretasikan sebagai paraconformity.

3. Formasi Talangakar

Formasi Talangakar terbentuk secara tidak selaras paraconformity di atas Formasi Lemat atau Batuan Pra-Tersier dan selaras di bawah Formasi Telisa

Dokumen yang terkait

ANALISIS SEISMIK MENGGUNAKAN ACOUSTIC IMPEDANCE (AI), GRADIENT IMPEDANCE (GI), DAN EXTENDED ELASTIC IMPEDANCE (EEI) UNTUK KARAKTERISASI RESERVOAR BATUPASIR PALEOCENE PADA LAPANGAN SASA, PAPUA

13 69 79

ANALISIS RESERVOAR PADA LAPANGAN “FRL” FORMASI TALANGAKAR, CEKUNGAN SUMATERA SELATAN MENGGUNAKAN SEISMIK MULTIATRIBUT

3 31 80

KARAKTERISASI RESERVOAR KARBONAT DENGAN METODE INVERSI ACOUSTIC IMPEDANCE (AI) PADA LAPANGAN “TA” FORMASI NGRAYONG DAN BULU CEKUNGAN JAWA TIMUR

5 24 73

KARAKTERISASI RESERVOAR MENGGUNAKAN METODE INVERSI ACOUSTIC IMPEDANCE PADA LAPANGAN "IK" FORMASI TALANGAKAR CEKUNGAN SUMATERA SELATAN

8 30 103

PEMETAAN PERSEBARAN BATUPASIR DAN POROSITAS MENGGUNAKAN ANALISIS SEISMIK MULTIATRIBUT PADA LAPANGAN “SIMALUNGUN” CEKUNGAN SUMATERA SELATAN

6 37 91

Analisis Sifat Fisis Reservoar Menggunakan Metode Seismik Inversi Acoustic Impedance (AI) dan Multiatribut (Studi Kasus Lapangan F3)

0 0 5

KARAKTERISASI RESERVOAR MENGGUNAKAN METODE INVERSI AI (ACOUSTIC IMPEDANCE) DAN METODE SEISMIK MULTIATRIBUT PADA LAPANGAN “RM”, FORMASI TALANG AKAR CEKUNGAN SUMATERA SELATAN Rachman Malik1,a), Bagus Sapto Mulyatno1), Ordas Dewanto1,b), Sulistiyono2) 1)Tekn

0 0 16

KARAKTERISASI RESERVOAR MENGGUNAKAN METODE INVERSI AI (ACOUSTIC IMPEDANCE) DAN METODE SEISMIK MULTIATRIBUT PADA LAPANGAN “RM”, FORMASI TALANG AKAR CEKUNGAN SUMATERA SELATAN

1 1 15

RESERVOAR BATUPASIR PADA LAPANGAN “KANAKA” FORMASI BEKASAP CEKUNGAN SUMATERA TENGAH APPLICATION OF SEISMIC ATTRIBUTES AND ACOUSTIC IMPEDANCE (AI) INVERSION TO PREDICT OF SANDSTONE RESERVOAR ON KANAKA FIELD, BEKASAP FORMATION CENTRAL SUMATERA BASIN

0 10 123

DAFTAR ISI - KARAKTERISASI RESERVOAR BATUPASIR BERDASARKAN DEKOMPOSISI SPEKTRAL, INVERSI SEISMIK MODEL BASED DAN MULTIATRIBUT NEURAL NETWORKS PADA LAPANGAN “EZ”, FORMASI UPPER TALANGAKAR (UTAF), CEKUNGAN SUMATERA SELATAN - Eprints UPN "Veteran" Yogyakarta

0 0 10