Uji t Uji F

49

4.2.5 Hasil Uji Model

Berikut ini akan disampaikan hasil uji model penelitian dimana Uji model dalam penelitian ini dilakukan dengan perhitungan uji regresi parsial Uji T dan regresi berganda Uji F.

4.2.5.1 Uji t

Uji regresi parsial dikenal juga dengan uji t. Uji t dilakukan dengan tujuan untuk menguji bagaimana pengaruh masing-masing variabel bebas independen secara sendiri-sendiri terhadap variabel terikatnya dependen. Pengujian dilakukan dengan tingkat signifikansi 10 = 0.10. Jika p value 0.10 maka terdapat pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen. Tabel 4.16 Uji t Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant .746 1.106 .675 .504 X1 .265 .212 .229 1.248 .221 X2 X1+X2 .333 .304 .193 .168 .316 .296 1.721 1.809 .095 .079 a. Dependent Variable: Y Hasil perhitungan diatas menunjukkan bahwa nilai signifikansi variabel X1 0.22, nilai tersebut 0.1. Hal itu berarti bahwa persepsi orang tua tentang keinginan anaknya tidak berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan beli orang tua. Nilai signifikansi X2 sebesar 0.095 dan 0.1, nilai signifikansi X1+X2 sebesar 0.079 dan 0.1 sehingga dapat disimpulkan bahwa 50 anak sebagai pemengaruh berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan beli orang tua dan persepsi orang tua tentang keinginan anaknya dan anak sebagai pemengaruh berpengaruh signifikan terhadap keputusan beli orang tua.

4.2.5.2 Uji F

Uji F dikenal juga dengan Uji serentak Uji Model. Uji dilakukan untuk melihat bagaimanakah pengaruh dari semua variabel bebasnya secara bersama-sama terhadap variabel terikatnya. Tabel 4.17 Uji F ANOVA a Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression 2.601 2 1.301 1.642 .209 b Residual 26.142 33 .792 Total 28.743 35 a. Dependent Variable: Y b. Predictors: Constant, X2, X1 Dari uji ANOVA didapat nilai F sebesar 1.642 dengan probabilitas 0.2. Karena probabilitas 0.05, maka dapat dikatakan bahwa Persepsi Orang Tua Tentang Keinginan Anak dan Anak Sebagai Pemengaruh secara bersama-sama tidak berpengaruh terhadap Keputusan Beli Orang Tua. 51 Tabel 4.18 Koefisien Determinasi Dari tampilan output SPSS model summary besarnya adjusted R 2 adalah 0,061, hal ini berarti 6,1 Keputusan Beli Orang Tua dapat dijelaskan oleh dua variabel Independen Persepsi Orang Tua Tentang Keinginan Anak dan Anak Sebagai Pemengaruh. Sedangkan sisanya 100-3.5=96.5 dijelaskan oleh variabel lain diluar model. Variabel lain tersebut diduga meliputi parents belief dan reference group, Fetalvero 2010 menyampaikan bahwa parents belief mempengaruhi pengambilan keputusan beli untuk pengembangan anak. Selanjutnya dalam penelitian Childers dan Rao 1992 disampaikan bahwa reference group dari anggota keluarga dan teman sebaya memiliki pengaruh terhadap keputusan beli pada berbagai macam jenis produk. Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .296 a .088 .061 .89004 a. Predictors: Constant, X2, X1 b. Dependent Variable: Y 52

4.2.5.3 Kesimpulan Hipotesis

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Kontrak Bisnis dengan Orang Asing T2 322011012 BAB IV

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Persepsi Orang Tua Tentang Keinginan Anak dan Anak Sebagai Pemengaruh

0 0 16

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Persepsi Orang Tua Tentang Keinginan Anak dan Anak Sebagai Pemengaruh T2 912011018 BAB I

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Persepsi Orang Tua Tentang Keinginan Anak dan Anak Sebagai Pemengaruh T2 912011018 BAB II

0 0 17

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Persepsi Orang Tua Tentang Keinginan Anak dan Anak Sebagai Pemengaruh T2 912011018 BAB V

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Persepsi Orang Tua Tentang Keinginan Anak dan Anak Sebagai Pemengaruh

0 0 16

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Komunikasi Interpersonal Anak Remaja Pasca Perceraian Orang Tua

0 0 9

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Komunikasi Interpersonal Anak Remaja Pasca Perceraian Orang Tua T1 362007701 BAB IV

0 1 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Tato sebagai Representasi Spiritual Orang-Orang Bertato T2 752014027 BAB IV

0 0 21

T1__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Produksi Video Edukasi: Video Edukasi Peran Orang Tua terhadap Tayangan TV untuk Anak – Anak “Temani Mereka” T1 BAB IV

0 1 28