Use Case Diagram Activity Diagram dan Use Case Spesification

3.2.1 Use Case Diagram

Dalam pemodelan dengan menggunakan UML, semua perilaku dimodelkan sebagai use case yang mungkin dispesifikasikan mandiri dari realisasinya. Use case mendeskripsikan kumpulan urutan sequence dimana tiap urutan menjelaskan interaksi sistem dengan ‘sesuatu’ di luar sistem sering dinamakan dengan actor.Use Case menampilkan spesifikasi fungsional yang diharapkan dari sistemperangkat lunak yang kelak akan kita kembangkan. Use Case sangat penting dimanfaatkan untuk menangkap seluruh kebutuhan dan harapan pengguna user needs and expectation . Login Jawab Tes Mengolah Data Tester Mengolah Data Kelas Mengolah Data Sekolah Analisis Mengolah Soal mengolah aturan Admin Tester daftar Gambar 3.1 Use Case Diagram Current System Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Use case diagram di atas dijelaskan dalam Tabel 3.1 di bawah ini. Tabel 3.1 Penjelasan Use case diagram Aktor Nama Use Case Deskripsi Use Case Admin Analisis Use case ini berfungsi untuk menganalisis nilai – nilai tes yang telah terkumpulkan kemudian dianalisis nilai tersebut sehingga munculah sebuah kesimpulan dan hasil disimpan dalam database. Admin Mengolah data tester Use case ini berfungsi untuk melakukan tambah, edit, hapus data-data tester. Admin Mengolah data kelas Use case ini berfungsi untuk melakukan tambah, edit, hapus data-data kelas. Admin Mengolah aturan Use case ini berfungsi untuk melakukan tambah, edit, hapus aturan – aturan untuk analisis skor standart. Admin Mengolah data soal Use case ini berfungsi untuk melakukan tambah, edit, hapus data-data soal tes. Tester Log in Use case ini berfungsi untuk verifikasi login tester. Tester Jawab tes Use case ini berfungsi untuk tester menjawab soal – soal Tester Daftar Use case ini berfungsi untuk pendaftaran tester sebelum mengikuti tes.

3.2.2 Activity Diagram dan Use Case Spesification

a. Activity Diagram dari Use case login