SILABUS SEMESTER I Pedoman Pendidikan PS S1 TIUB 2016 rev1

76 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 Ketentuan Lain Pasal 13 Hal-hal khusus yang diakibatkan oleh berlakunya peraturan peralihan ini dan ketentuan-ketentuan lain yang belum tercantum akan ditentukan kemudian, sejauh tidak bertentangan dengan peraturan peralihan.

6. SILABUS SEMESTER I

Kode Mata kuliah MPK 4009 Nama Mata kuliah BAHASA INGGRIS Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah Menguasai bahasa Inggris untuk memahami bacaan, membuat tulisan singkat dan berbicara secara pasif Pokok Bahasan 1. Formal grammar 2. Efficient Reading: Concept in Use, Exploring Functions 3. Discovering Discourse, Discourse in Action 4. Translation 5. Communication 6. TOEFL Preparation Pustaka Utama The British Council. Reading and Thinking in English. Oxford University Press. 1982. Pustaka Pendukung 1. RELC SEAMEO. English for Specific Purposes Mainline Course. 2. Riley, P. Academic Orientation Course. AAUCS. 1980. 3. Bhatnagar, RP, Bell, RP. Communication in English. Orient Longman. 2004. 4. Lougheed, L. Barron’s How to Prepare for the TOEIC test: Test of English for International Communication. Barron’s Educational Series. 2003. 5. Sharpe, PJ. Barron’s How to Prepare for the TOEFL test: Test of English as a Foreign Language. Barron’s Educational Series. 2004. 6. Lougheed, L. Longman Preparation Series for the New TOEIC Test. Prentice Hall. 2007. 7. Phillips, D. Longman Preparation Course for the TOEFL Test. Allyn Bacon. 2007. Kode Mata kuliah TID 4001 Nama Mata kuliah MATEMATIKA Beban SKS 4 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 77 Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memahami konsep numbering system and computer numbering system. 2. Memahami konsep serta trampil dalam membuat dan menganalisis fungsi, fungsi trigonometri dan grafik. 3. Memahami konsep serta trampil dalam memakai rumus Logarithm and exponential function, hyperbolic function 4. Memahami konsep serta trampil dalam memakai rumus partial fraction. 5. Memahami konsep bentuk tak tentu dan integral tak wajar 6. Memahami konsep serta trampil dalam memakai rumus dan metode 7. Memahami konsep serta trampil dalam memakai rumus dan metode persamaan diferensial, integral dan persamaan diferensial untuk menyelesaikan masalah Pokok Bahasan 1. Numbering system and Computer numbering system 2. Fungsi dan grafik 3. Fungsi trigonometri 4. Logarithm and exponential function, hyperbolic function 5. Partial fraction 6. Diferensial kalkulus metode diferensial, diferensial pada persamaan parametrik, diferensial logaritmik, diferensial fungsi implisit, diferensial trigonometri, dan parsial diferensial 7. Integral kalkulus integral fungsi dasar, integral dengan substitusi aljabar, integral parsial, dan multiple integral 8. Persamaan diferensial Pustaka Utama John, Bird. Higher Engineering Mathematics. Elsevier. 2006. Pustaka Pendukung 1. Bill, Cox. Understanding Engineering Mathematics. Newnes. 2001. 2. John, Bird. Basic Engineering Mathematics. Elsevier. 2010. Kode Mata kuliah TID 4002 Nama Mata kuliah FISIKA I Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu memahami pengetahuan dasar dan prinsip dasar fisika 2. Mampu menemukan dan menjelaskan hubungan antara fenomena alam, hipotesa, percobaan dan teorihokum 3. Mampu menerapkan hukum alam untuk menganalisa dan mengevaluasi statika, kinematika dan dinamika benda padat maupun fluida 4. Dapat menerangkan kejadian alam yang berhubungan dengan osilasi dan gelombang Pokok Bahasan 1. Prinsip dasar fisika 2. Pengukuran, besaran dan sistem satuan scalar dan vector 3. Statika 78 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 4. Kesetimbangan benda tegar 5. Kinematika partikel 6. Hukum Newton 7. Usaha, energi dan daya 8. Impuls dan momentum 9. Momen benda tegar 10. Gerak harmonis sederhana dan pegas 11. Kerapatan dan elastisitas 12. Statika dan dinamika fluida Pustaka Utama Bueche, F, Hecht, E. Schaum’s Outline of Theory and Problems of College Physics. McGraw-Hill. 2005. Pustaka Pendukung 1. Sears, FW, Zemansky, MW. University Physics 1:Mechanics, 2:Thermo and waves, 3:Electricity and Magnetism. John Wiley Sons. 1988. 2. Young, HD, Freedman, RA, Ford, AL, Sandin, T. University Physics. Addison Wesley. 2007. 3. Serway, RA, Faughn, JS, Vuille, C. College Physics. BrooksCole Pub. 2008. 4. Tipler, PA Mosca, G. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics. WH Freeman Co. 2007. 5. Giancoli, DC. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics. Prentice Hall. 2008. 6. Prasetio, L Setiawan, S. Mengerti Fisika Mekanika dan Gelombang. Andi Offset. Kode Mata kuliah TID 4003 Nama Mata kuliah ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN Beban SKS 3 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum Ada, 1 SKS Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memahami dasar-dasar algoritma dan pemrograman 2. Mampu membuat diagram alir dari suatu algoritma penyelesaian masalah tertentu 3. Mampu membuat program komputer dengan bahasa pemrograman tertentu untuk merealisasikan algoritma- algoritma penyelesaian masalah 4. Membangun verifikasi dan validasi program software 5. Menggunakan perangkat lunak untuk presentasi 6. Menggunakan perangkat lunak spreadsheet 7. Terampil menggunakan peralatan teknologi informasi yang diperlukan dalam pencarian informasi 8. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim 9. Bisa memimpin tim kerja 10. Mengenali cara-cara menyelesaikan konflik Pokok Bahasan 1. Pengantar Algoritma Pemrograman dan Komputer 2. Pembuatan Diagram Alir 3. Hakekat pemrograman dan pembuatan program sederhana 4. Pendefinisian dan manipulasi fungsi dan prosedur 5. Logika pengambilan keputusan Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 79 6. Logika pengulangan 7. Array 1 dimensi dan Array 2 dimensi 8. Struktur data record 9. Dasar-Dasar Visual Basic 6. 0 10. Verifikasi dan Validasi 11. Praktek Pemograman Komputer Pustaka Utama Levitin, Anany. Introduction to The Design Analysis of Algorithms. 3 rd Edition. United States of America: Pearson Education Inc. 2012. Pustaka Pendukung 1. Holloway, JP. Introduction to Engineering Programming: Solving Problems with Algorithms. John Wiley Sons. 2003. 2. Silver, GA Silver, JB. Computer Algorithms and Flowcharting, McGraw-Hill. 1975. 3. Chapra, SC Canale, RP. Numerical Methods for Engineers, McGraw-Hill. 2009. 4. Birbaum, Duane Vine, Michael. Microsoft Excel VBA Programming. Third Edition. America: Thomson Cource Technology. 2007. 5. Walkenbach, John. Excel VBA Programming For Dummies. 3rd Edition. John Wiley Sons, Inc. 2013. 6. Munir, Rinaldi. Algoritma dan Pemrograman. Bandung: Informatika. 2007. 7. Razaq, Abdul. Belajar Cepat Langsung Praktek Visual Basic 6. 0. Yogyakarta: Indah Surabaya. 2004. 8. Subari Yuswanto. Panduan Lengkap Pemrograman Visual Basic. Cerdas Pustaka Publisher. 2008. Kode Mata kuliah TID 4004 Nama Mata kuliah MATERIAL TEKNIK Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memahami jenis-jenis dan karakteristik dasar material logam, polimer, dll yang dapat dipakai dalam proses produksi 2. Memahami standar-standar pengkodean material teknik seperti ASTM, JIS dan SII 3. Memahami prosedur pengujian bahan serta maksud dan tujuan dari pengujian tersebut Pokok Bahasan 1. Pengelompokan material 2. Sifat material: mekanik, fisik, kimia, teknologi 3. Standar material, standar poduk, dan standar uji 4. Uji mekanik dan interpretasinya: Uji tarik, impak, kekerasan, fatigue, mulur, puntir 5. Ikatan atom; dasar kristalografi; logam dan sistem pemaduan 6. Komposit berbasis logam dan non 7. Diagram Fe-Fe3C 8. Transformasi fasa dan modifikasi sifat-sifat mekanis bahan 9. Non ferrous alloys 10. Dasar teori penguatan logam 11. Proses korosi, pencegahan korosi, oksidasi. 80 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 12. Polimer dan pembentukannya.. Pustaka Utama Callister, WD. Fundamental of Materials Science and Engineering. 4th ed. John Wiley Sons, Inc. 2004. Pustaka Pendukung 1. Courtney, TH. Mechanical Behavior of Materials. McGraw- Hill Book Co. 2005. 2. Dieter, G. E. Mechanical Metallurgy. McGraw-Hill. 1988. 3. Higgins, RA. Property of Engineering Materials. Edward Arnold. 1994. 4. Flinn, RA Trojan, PK. Engineering Materials and Their Applications. John Wiley Sons, Inc. 1995. 5. Jacobs, JA Kilduff, TF. Engineering Material Technology. Prentice- Hall, Inc. 2001. Kode Mata kuliah TID 4005 Nama Mata kuliah MENGGAMBAR TEKNIK Beban SKS 3 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum Ada; 1 SKS Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu melakukan pengukuran geometris suatu produk untuk keperluan pembuatan gambar teknik 2. Memahami konsep toleransi 3. Mampu membaca gambar teknik suatu produk untuk keperluan selanjutnya dalam lingkup teknik industri seperti pengendalian mutu dan perencanaan proses 4. Mampu membuat gambar teknik suatu produk 5. Mampu membuat Bill of Material dari gambar teknik suatu produk yang diberikan 6. Menggunakan perangkat lunak untuk menggambar teknik 7. Mampu menggunakan standar-standar yang berlaku dalam profesi teknik industri Pokok Bahasan 1. Dasar-dasar menggambar teknik peralatan gambar, standarisasi gambar teknik, jenis garis, jenis kertas, kepala gambar sesuai ISO 2. Proyeksi aksonometri: trimetri, dimetri, dan isometri; Proyeksi ortogonal sistem Amerika, Eropa 3. Melukis bangunan geometris dasar 4. Proyeksi titik, garis, bidang datar 5. Bidang-bidang bantu 6. Perpotongan bidang dan bidang 7. Pertembusan garis dan bidang, garis dan benda 8. Perpotongan benda dan bidang 9. Proyeksi putar: titik, garis, bidang, benda 10. Simbol dan notasi gambar 11. Dimensi dan toleransi linear, angular, dan geometri, irisan 12. Menggambar ulir, pegas, dan roda gigi 13. Gambar susunan untuk perakitan termasuk bill of material 14. Praktek Menggambar Teknik Pustaka Utama Sato, T Sugiarto, N. Menggambar Mesin Menurut Standar ISO. Pradnya Paramita. 1996. Pustaka Pendukung 1. Luzadder, WJ. Fundamentals of Engineering Drawing. Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 81 Prentice Hall. 1989. 2. Helsel, JD, Jensen, CH, Short, DR. Engineering Drawing and Design. McGraw-Hill. 2007. 3. Madsen, DA Turpin, JL. Engineering Drawing and Design. Delmar Pub. 2006. 4. Giesecke, FE, et. al. Technical Drawing. Prentice Hall. 2008. 5. De Bruijn, LA. Ilmu Menggambar Bangunan Mesin. Pradnya Paramita. 1995. Kode Mata kuliah TID 4006 Nama Mata kuliah PENGANTAR TEKNIK INDUSTRI Beban SKS 3 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memahami proses perancangan sebagai ciri dasar dari disiplin engineering 2. Memahami pengertian, ruang lingkup, permasalahan dan profesi teknik industri 3. Memahami konsep kerja, sistem kerja dan perannya dalam meningkatkan efisiensi dan produktivitas 4. Memahami pendekatan-pendekatan teknik industri dalam menyelesaikan masalah 5. Memahami keterkaitan keilmuan matematika, ilmu alam dan ilmu sosial dengan Teknik Industri 6. Mampu menspesifikasikan posisi dan keterkaitan Teknik Industri dengan disiplin ilmu lainnya 7. Menguasai pengetahuan tentang perkembangan teknik industri 8. Mampu melakukan penalaran sistem terintegrasi dari teknik industri dalam perancangan produk, proses, tata letak, perusahaan dan supply chain 9. Mampu menunjukkan prinsip optimisasi dan algoritma heuristik dalam pendekatan sistem 10. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik 11. Mengenali isu-isu etikal praktek keprofesian Teknik Industri 12. Mampu melakukan pencarian informasi yang luas pada satu isue yang diberikan 13. Terampil menggunakan peralatan teknologi informasi yang diperlukan dalam pencarian informasi 14. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim 15. Bisa memimpin tim kerja Pokok Bahasan 1. Perkembangan Teknik Industri 2. Lingkup Teknik Industri 3. Perancangan Produk 4. Perencanaan Proses 5. Perancangan Tata Letak 82 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 6. Perencanaan Perusahaan 7. Perancangan Supply Chain 8. Keilmuan Matematika, Statistik dan Komputer 9. Keilmuan Ilmu Alam 10. Keilmuan Ilmu Sosial 11. Penalaran Ilmiah Dalam Pendekatan Sistem Scientific Management Management Science 12. Spesialisasi Fungsional Organisasi Sebagai Kompetensi Penunjang Teknik Industri 13. Optimisasi dan Algoritma Heuristik Pustaka Utama Turner, WC, et. al. Introduction to Industrial and Systems Engineering. Prentice Hall. 1992. Pustaka Pendukung 1. Badiru, AB Omitaomu, OA. Handbook of Industrial Engineering Equations, Formulas, and Calculations. CRC Press. 2010. 2. Hicks, PE. Industrial Engineering and Management Science. McGraw-Hill. 1994. 3. Ireson, WG Grant, EL. Handbook of Industrial Engineering and Management. Prentice Hall. 1971. 4. Miller, DM Schmidt, JW. Industrial Engineering and Operation Research. John Wiley Sons. 1990. 5. Salvendy, G. Handbook of Industrial Engineering: Technology and Operations Management. John Wiley Sons. 2001. 6. Zandin, KB Maynard, HB. Maynard’s Industrial Engineering Handbook. McGraw-Hill. 2001. SEMESTER II Kode Mata kuliah MPK 4007 Nama Mata kuliah BAHASA INDONESIA Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu membuat laporan sesuai ketentuan dokumentasi dan 2. penulisan baku 3. Memiliki pengetahuan dan sikap positif terhadap Bahasa Indonesia sebagai bahasa negara dan bahasa nasional 4. Mampu menggunakan Bahasa Indonesia secara baik dan benar dalam berbagai situasi kebahasaan Pokok Bahasan 1. Kedudukan dan fungsi Bahasa Indonesia 2. Sejarah Bahasa Indonesia sebagai bahasa negara, bahasa persatuan, bahasa ilmu pengetahuan, teknologi dan seni, serta bahasa pembangunan bangsa 3. Ragam Bahasa Indonesia untuk komunikasi 4. Aspek Bahasa 5. Tata Bahasa 6. Menulis: makalah, rangkuman ringkasan, resensiulasan, rujukan, dan tulisan ilmiah Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 83 7. Ejaan dan pengucapan 8. Berbicara untuk tujuan akademik: presentasi, seminar, pidato, dan berbicara dalam situasi formal Pustaka Utama Rahardi, Kunjana. Bahasa Indonesia untuk Perguruan Tinggi. Jakarta: Erlangga. 2010. Pustaka Pendukung 1. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 46 Tahun 2009 Tentang Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia Yang Disempurnakan 2. Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia. Kamus Besar Bahasa Indonesia. http:bahasa. kemdiknas. go. idkbbiindex. php 3. Muslich, M. Tata Bentuk Bahasa Indonesia: Kajian ke Arah Tata Bahasa Deskriptif. Bumi Aksara. 2008. 4. Dardjowidjojo, S Moeliono, AM. Tata Bahasa Baku Bahasa Indonesia. Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. 1988. 5. Yayuk, R. Tata Bahasa Indonesia Praktis Untuk Umum, Pusat Bahasa. Departemen Pendidikan Nasional. 2006. 6. Sutari, I Sitaresmi, N. Bahasa Indonesia, Teori dan Praktik. Pusat Studi Literasi. 2006. 7. Alek Achmad H. P. Bahasa Indonesia untuk Perguruan Tinggi. Jakarta: Prenada Media Group. 2010. 8. Akhadiah, S. Pembinaan Kemampuan Menulis Bahasa Indonesia. Erlangga. 2000. Kode Mata kuliah TID 4007 Nama Mata kuliah ALJABAR LINIER Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Matematika Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memahami konsep sistem persamaan linier 2. Memahami konsep serta trampil dalam memakai rumus dan metode matriks dan determinan untuk menyelesaikan masalah 3. Memahami konsep serta trampil dalam memakai rumus dan metode vektor di bidang dan ruang untuk menyelesaikan masalah 4. Memahami konsep serta trampil dalam memakai rumus dan metode transformasi linier Pokok Bahasan 1. Sistem Persamaan Linier Persamaan Linier dan Sistem Persamaan Linier, Susunan Sistem Persamaan Linier, Sistem Persamaan Linier Homogen, Sistem Persamaan Linier Non Homogen, Penyelesaian sistem persamaan linier 2. Matriks Pengertian Matriks, Operasi Pada Matriks, Transpose Matriks, Jenis-jenis matriks, Transformasi elementer baris dan kolom, Matriks ekivalen, Matriks elementer, Ruang baris dan kolom suatu matriks, Rank Matriks 3. Determinan Menjelaskan cara mencari determinan orde dua dan tiga, Sifat-sifat Determinan, Minor dan Kofaktor, Menghitung determinan, Matriks Singular dan Non Singular 4. Matriks Invers Matriks Adjoin, Mencari Invers matriks 84 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 dengan menggunakan matriks adjoin, Mencari invers matriks dengan menggunakan transformasi elementer 5. Vektor Definisi vektor, vektor secara ilmu ukur, operasi pada vektor, vektor di bidang dan di dalam ruang berdimensi n 6. Ruang Vektor Field, ruang vektor di atas suatu field, Ruang vektor Bagian, Vektor yang bebas dan bergantung linier, Kombinasi Linier, Dimensi dan Basis 7. Nilai karakteristik dan Vektor karakteristik 8. Transformasi Linier Transformasi, Transformasi vektor linier, Akar dan vektor karakteristik, Diagonalisasi Pustaka Utama Suryadi, HS. Pengantar Aljabar Linier dan Geometri Analitik. Seri Diktat Kuliah. Penerbit Gunadarma. Pustaka Pendukung 1. Lipschutz, Seymour. Theory Problems of Linear Algebra, Schaum Series. Mc. Graw Hill. 2. Anton, Howard. Penerapan Aljabar Linier. Kode Mata kuliah TID 4008 Nama Mata kuliah FISIKA II Beban SKS 3 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Fisika I Mata kuliah Kosyarat - Praktikum Ada; 1 SKS Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu memahami dan terampil memanfaatkan hukum tentang panas dan fenomena termal 2. Mampu memahami dan terampil memanfaatkan hukum tentang cahaya dan fenomena optik 3. Mampu memahami dan terampil memanfaatkan hukum tentang listrik, magnet dan fenomena elektromagnetik 4. Mampu mengetahui aplikasinya di alam dan teknologi 5. Memiliki ketrampilan dalam melakukan percobaan secara ilmiah untuk menjelaskan fenomena fisik Pokok Bahasan 1. Termometri dan Kalorimetri; 2. Perpindahan Panas; 3. Kalor dan kerja; 4. Hukum termodinamika; 5. Penerangan dan fotometri; 6. Pantulan dan pembiasan cahaya; 7. Lensa dan peralatan optik; 8. Interferensi dan difraksi cahaya; 9. Fisika modern; 10. Praktikum Fisika Dasar; Pustaka Utama Bueche, F, Hecht, E. Schaum’s Outline of Theory and Problems of College Physics. McGraw-Hill. 2005. Pustaka Pendukung 1. Sears, FW Zemansky, MW. University Physics, 1:Mechanics, 2:Thermo and waves, 3:Electricity and Magnetism. John Wiley Sons. 1988. 2. Young, HD, Freedman, RA, Ford, AL, Sandin, T. University Physics. Addison Wesley. 2007. 3. Serway, RA, Faughn, JS, Vuille, C. College Physics. BrooksCole Pub. 2008. 4. Tipler, PA Mosca, G. Physics for Scientists and Engineers Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 85 with Modern Physics. WH Freeman Co. 2007. 5. Giancoli, DC. Physics for Scientists and Engineers with Modern Physics. Prentice Hall. 2008. 6. Halliday, D Resnick, R. Fundamentals of Physics. John Wiley Sons. 2007. Kode Mata kuliah TID 4009 Nama Mata kuliah BIOLOGI Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu memahami tentang konsep dasar proses dalam sel tubuh manusia 2. Mampu memahami tentang mekanisme sistem kontrol dan homeostatis 3. Mampu memahami konsep dan integrasi fungsi-fungsi organ tubuh manusia 4. Mampu memahami mekanisme metabolisme, pertumbuhan, dan pertambahan usia tubuh manusia Pokok Bahasan 1. Proses Dasar di Dalam Sel Tubuh Manusia 2. Hormon dan Sistem Endokrin 3. Sistem Saraf Pusat 4. Fisiologi Sensor Manusia 5. Otot dan Pergerakan Tubuh 6. Darah dan Sistem Peredaran Darah 7. Mekanisme Pernafasan 8. Ginjal 9. Sistem Pencernaan 10. Keseimbangan Energi dan Metabolisme 11. Sistem Imun 12. Reproduksi 13. Ekologi Pustaka Utama Silverthorn, D.U. Human Physiology : An Integrated Approach. 6th Ed. Austin: Pearson. 2013. Pustaka Pendukung 1. Kroemer, K. H. E., Kroemer, H. J., Kroemer-Elbert, K. E. Engineering Physiology: Bases of Human Factors EngineeringErgonomics. 4 th Ed. Springer. 2010. 2. Anshel, J. Visual Ergonomics Handbook. Lewis Pub. 2005. 3. Chaffin, D., Andersson, G., Martin, B. Occupational Biomechanics. 3 rd Edition. New York: Wiley. 1999. 4. Christensen, E. H. Physiology of Work. Encyclopedia of Occupational Health and Safety. 3rd Ed. Geneva: ILO. p. 1698-1700. 1991. 5. McCormick, E. J. Sanders, E. Human Factors in Engineering and Design. McGraw-Hill Book Co. 1992. 6. Pheasant, S. Body space Anthropometry, Ergonomics and the Design of Work. 2nd Edition. London: Taylor Francis Ltd. 2006. 7. Rodahl, K. The Physiology of Work. London: Taylor Francis. 1989. 86 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 8. Salvendy, G. Handbook of Human Factors and Ergonomics, John Wiley dan Sons. 2006 Kode Mata kuliah TID 4010 Nama Mata kuliah STATIKA STRUKTUR Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Fisika I Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memiliki ketrampilan dalam memanfaatkan hukum-hukum mekanika dalam masalah fisik 2. Memahami pemanfaatan dasar-dasar mekanika teknik untuk melakukan perancangan 3. Mampu menganalisis keseimbangan gaya-gaya pada sistem konstruksi statika tertentu berdasarkan keseimbangan statika benda tegar 4. Mampu mengestimasikan kekuatan material akibat dari pembebanan gaya, momen bending maupun torsi 5. Mampu menganalisis permasalahan konstruksi dan kekuatannya Pokok Bahasan 1. Prinsip dan konsep dasar Statika struktur 2. Resultan dari sistem gaya-gaya konkuren koplanar 3. Keseimbangan dari sistem gaya konkuren koplanar 4. Free body diagram, analisis struktur dan analisa truss; 5. Gesekan 6. Sistem gaya dalam ruang 7. Pusat gravitasi dan centroid 8. Momen inertia luasan 9. Tegangan dan regangan 10. Sifat-sifat mekanik material 11. Torsi pada poros sirkular 12. Gaya-gaya geser dan momen bengkok pada batang balok serta diagramnya 13. Tegangan dalam batang; Perencanaan kekuatan batang 14. Defleksi pembelokan pada batang Pustaka Utama Meriam, JL Kraige, LG. Engineering Mechanics: Statics. Terjemahan Tony Mulia. Penerbit Erlangga. 2008. Pustaka Pendukung 1. Nash, WA. Schaums Outline of Theory and Problems of Statics and Mechanics of Materials. McGraw-Hill, 1991. 2. Nelson, EW, McLean, WG, Best, CL. Schaums Outline of Theory and Problems of Engineering Mechanics: Statics and Dynamics. McGraw-Hill. 1997. 3. Pytel, A Kiusalaas, J. Engineering Mechanics: Statics. South-Western. 1999. 4. Bedford, A Fowler, W. Statics. Addison-Wesley. 1999. 5. Cheng, FH. Statics and Strength of Materials. McGraw-Hill. 1996. 6. Hibbeler, RC. Engineering Mechanics: Statics and Dynamics. Terjemahan Lea Prasetio. Penerbit Prenhallindo. 1998. 7. Timoshenko, SP Young, DH. Engineering Mechanics. McGraw-Hill. 1964. Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 87 8. Fa-Hua Cheng. Statics and Strength of Materials. GlencoeMcGraw-Hill. Kode Mata kuliah TID 4011 Nama Mata kuliah PENGANTAR EKONOMIKA Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memahami dan mampu menjelaskan proses terjadinya pertukaran dan konsumsi barang dan jasa serta konteksnya dalam operasi perusahaan sebagai salah satu bentuk sistem terintegrasi 2. Mampu menjelaskan konsep-konsep ekonomi mikro dan makro dan kaitannya dengan pengembangan industri 3. Mampu mengenal dan memahami konsep dasar ilmu ekonomi. 4. Mampu memahami bagaimana pengaruh perubahan faktor- faktor yang berpengaruh terhadap perilaku konsumen 5. Mampu memahami bagaimana alokasi faktor produksi untuk pencapaian hasil optimal 6. Mampu memahami cara penentuan harga output optimal dalam pasar persaingan sempurna baik secara jangka pendek ataupun jangka panjang 7. Mampu memprediksikan tren ekonomi dan menganalisis permasalahan ekonomi Pokok Bahasan 1. Pengertian dan ruang lingkup ekonomi 2. Utilitas 3. Permintaan dan Penawaran 4. Elastisitas 5. Teori Produksi 6. Biaya produksi 7. Struktur Pasar: persaingan sempurna dan kompetisi monopolistik 8. Struktur Pasar: oligopoli dan monopoli 9. Produksi dan Pendapatan Nasional 10. Konsumsi, tabungan dan investasi 11. Uang dan lembaga perbankan 12. Kebijakan fiskal 13. Perdagangan internasional Pustaka Utama 1. Case, Karl E. Fair, Ray C. Prinsip-Prinsip Ekonomi Mikro. Jilid 1. PT INDEKS. 2007. 2. Case, Karl E. Fair, Ray C. Prinsip-Prinsip Ekonomi Mikro. Jilid 2. PT INDEKS. 2007. Pustaka Pendukung 1. Mankiw, Gregory N. Pengantar Ekonomi Mikro. Edisi 3. Jakarta: Salemba Empat. 2006. 2. Putong, Iskandar. Pengantar Ekonomi Mikro dan Makro. Jakarta: Chalia. 2000. 3. Mankiw, Gregory N. Makroekonomi. Edisi 3. Jakarta: Erlangga. 2006. Kode Mata kuliah TID 4012 88 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 Nama Mata kuliah PROSES MANUFAKTUR Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Pengantar Teknik Industri; Material Teknik Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu melakukan proses estimasi yang dimanfaatkan untuk menyelesaikan masalah perancangan, perbaikan, pemasangan dan pengoperasian sistem terintegrasi 2. Memahami jenis-jenis proses pembentukan material, pemesinan, dan finishing beserta karakteristik dan pemakaiannya dalam industri manufaktur 3. Mampu membuat rencana proses untuk suatu produk tertentu yang diberikan 4. Menjalankan rencana proses yang dibuat pada benda kerja nyata dengan proses machining 5. Mengikuti perkembangan teknologi terkait dengan keteknik- industrian seperti teknologi manufaktur maju, pemakaian teknologi informasi untuk mengelola perusahaan, green manufacturing, dll. 6. Mampu melakukan pencarian informasi yang luas pada satu isue yang diberikan 7. Terampil menggunakan peralatan teknologi informasi yang diperlukan dalam pencarian informasi 8. Menguasai bahasa internasional secara pasif 9. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim 10. Bisa memimpin tim kerja 11. Mengenali cara-cara menyelesaikan konflik Pokok Bahasan 1. Pengantar proses produksi 2. Spesifikasi geometris dan sistem pengukuran 3. Kerja bangku 4. Pengerjaan panas dan pengerjaaan dingin dari logam 5. Manipulasi properti material: perlakuan panas, paduan, dll 6. Proses cetak: moulding dan casting; Sistem perkakas potong 7. Proses pemotongan dengan mesin konvensional M. Bubut, M. Bor, M. Frais, M. Sekrap dll 8. Proses penyambungan material 9. Proses pemotongan kimiawi: electrochemical, photo etching 10. Metalurgi bubuk 11. Perkembangan aplikasi komputer di dalam Perusahaan. Konsep Dasar Kontrol Numerik 12. Bahasa Program Computerized Numerical Control Machine CNC 13. Metode Pemrograman Computerized Numerical Control Machine 14. Pemrograman Mesin CNC dengan Sistem Dua Sumbu 15. Pengantar Flexible Manufacturing System Industry FMSI 16. Teknologi Pabrikasi Mikro Pustaka Utama Groover, MP. Fundamental of Modern Manufacturing: Materials, Processes and Systems. John Wiley Sons. 2006. Pustaka Pendukung 1. Schey, JA. Introduction to Manufacturing Processes. McGraw- Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 89 Hill. 1999. 2. Amstead, BH, Ostwald, PF, Begeman, ML. Manufacturing Processes. John Wiley Sons. 1987. 3. Doyle, LE. Manufacturing Processes And Materials For Engineering. Prentice Hall,. 1984. 4. De Garmo, E. Materials and Processes in Manufacturing. John Wiley Sons. 2004. 5. Kaushish, JP. Manufaturing Processes. Prentice Hall. 2008. 6. Mittal, RK Nagendra, BS. Elements of Manufacturing Processes. Prentice Hall. 2003. 7. Todd, RH, Allen, DK, Alting, L. Fundamental Principles of Manufacturing Processes. Industrial Press. 1994. 8. Todd, RH, Allen, DK, Alting, L. Manufacturing Processes Reference Guide. Industrial Press. 1994. 9. Zhang, HC Alting, L. Computerized Manufacturing Process Planning Systems. Chapman Hall. 1994. 10. Childs, JJ. Principles of Numerical Control. Industrial Press. 1982. 11. Seames, WS. Computer Numerical Control: Concepts and Programming. Delmar. 2002. Kode Mata kuliah TID 4013 Nama Mata kuliah ELEMEN MESIN Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Menggambar Teknik Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memiliki ketrampilan dalam memanfaatkan hukum-hukum mekanika dalam masalah fisik 2. Mampu menenetukan gaya-gaya dan kesetimbangan yang terjadi serta menghitung besarnya yang terjadi pada pembebanan suatu batang 3. Mampu menghitung momen gaya yang terjadi 4. Memahami pemanfaatan dasar-dasar mekanika teknik untuk melakukan perancangan 5. Memahami konsep toleransi 6. Mampu melakukan proses estimasi yang dimanfaatkan untuk menyelesaikan masalah perancangan, perbaikan, pemasangan dan pengoperasian sistem terintegrasi 7. Mampu menjalankan usulan metodologi pemecahan masalah serta merumuskan rencana implementasi solusi yang diperoleh 8. Memahami proses perancangan sebagai ciri dasar dari disiplin engineering 9. Memahami pengertian, ruang lingkup, permasalahan dan profesi teknik industri 10. Memahami pendekatan-pendekatan teknik industri dalam menyelesaikan masalah 90 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 Pokok Bahasan 1. Prinsip dasar perancangan dan tahapan perencanaan 2. Permasalahan, identifikasi masalah, pertimbangan desain dan faktor keamanan 3. Sistem pelumasan 4. Penggerak mula 5. Sistem transmisi: poros, pasak, kopling, roda gigi, belt 6. Bantalan 7. Sambungan permanen dan non permanen Pustaka Utama Khurmi, RS Gupta, JK. A Text Book Of Machine Design. India: Eurasia Publishing House Ltd. 2005. Pustaka Pendukung 1. Deutschman AD. Machine Design: Theory and Practice. New York: Mc Graw-Hill Book Company, Inc. 1975. 2. Hidayat, A, et al. Elemen Mesin Untuk Teknik Industri. 3. Shigley, JE, et al. Mechanical Engineering Design. New York: Mc Graw-Hill Book Company Inc. 2004. 4. Juvinal, RC. Fundamental of Machine Component Design. New York: Milley Company Inc. 2005. 5. Black, PH Adam, OE. Machine Design. New York: McGraw- Hill Book Co., Inc. 1968. 6. Sularso, Kiyokatsu Suga. Dasar Perencanaan dan Pemilihan Elemen Mesin. 7. Wahana Computer. Panduan Aplikatif Rancang Bangun Elemen Mesin Dengan Autodesk. SEMESTER III Kode Mata kuliah TID 4014 Nama Mata kuliah MATEMATIKA OPTIMISASI Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Matematika Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memahami konsep-konsep dasar yang diperlukan untuk mempelajari bidang optimisasi 2. Memahami konsep serta trampil dalam memakai rumus dan metode penghampiran nilai fungsi untuk menyelesaikan masalah 3. Memahami konsep serta trampil dalam memakai rumus dan metode maksimasi dan minimasi untuk menyelesaikan masalah 4. Mampu menggunakan perangkat lunak optimisasi Pokok Bahasan 1. Pengantar optimisasi 2. Teknik optimisasi klasik 3. Linear programming LP, penyelesaian LP dengan MatLab 4. Parameterisasi 5. Fungsi bernilai vektor 6. Permukaan di R3 7. Turunan di Rn 8. Metode lagrange dan aplikasinya Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 91 9. Integral garis dan integral permukaan yang meliputi parameterisasi permukaan, luas permukaan 10. Integral fungsi atas permukaan 11. Teorema Green Pustaka Utama Rao, Singiresu S. Engineering Optimization: Theory and Practices. Fourth Edition. John Willey and Son Inc. Pustaka Pendukung Venkataraman. Optimizations with Matlab. Wiley and Son Inc. Kode Mata kuliah TID 4015 Nama Mata kuliah PENELITIAN OPERASIONAL I Beban SKS 3 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat Aljabar Linier Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu menyelesaikan persoalan program linier yang diformulasikan dengan metode grafik 2. Mampu menyelesaikan persoalan programa linier yang diformulasikan dengan metode simpleks, metode Big-M dan metode dua fasa serta kejadian khusus yg terjadi dalam metoda simpleks 3. Mampu menganalisis hasil-hasil pemecahan formulasi programa linier dengan teori dualitas dan analisis sensitivitas 4. Mampu menyelesaikan persoalan Integer Programming baik dengan metoda Cutting Plane maupun metoda Branch Bound 5. Mampu menyelesaikan persoalan transportasi dan penugasan dengan memakai metode pencarian solusi yang sesuai 6. Mampu menformulasikan masalah-masalah yang bersifat deterministik ke dalam formulasi model program linier 7. Mampu menformulasikan masalah-masalah yang bersifat deterministik ke dalam turunan program linier seperti model transportasi, transhipment, dan penugasan 8. Mampu menentukan variabel-variabel dan parameter- parameter serta relasinya dalam suatu persoalan sistem terintegrasi dan kompleks 9. Mampu menentukan metode yang tepat digunakan untuk menyelesaikan permasalahan sistem terintegrasi dan kompleks 10. Mampu mengenal perangkat lunak untuk penyelesaian permasalahan optimisasi, misal LINGO 11. Mampu menggunakan atau mengaplikasikan perangkat lunak untuk optimisasi penyelesaian permasalahan program linier baik yang sederhana maupun kompleks 12. Mampu menjelaskan dan menyampaikan hasil analisa dari perhitungan optimisasi baik yang diselesaikan dengan cara manual maupun dengan menggunakan software Pokok Bahasan 1. Model optimisasi dan langkah-langkahnya 2. Formulasi matematis sederhana 3. Program Linier Metode Grafis, Algoritma Simplex, Metoda Big M Metoda 2 Fasa, Kejadian khusus yg terjadi dalam metoda simplex, Analisis Sensitivitas, Masalah Dualitas, 92 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 Metoda Dual Simplex 4. Integer Programming Formulasi Integer Programming, Formulasi Binary Integer Programming, Metoda Cutting Plane, Metoda Branch Bound 5. Transportasi Metoda penentuan Solusi Awal: North West Corner, Least Cost, Vogels Approximation dan Metoda Transportasi untuk Solusi Optimal: stepping stonemethod of multiplier 6. Assignment problem. 7. Praktek penggunaan perangkat lunak untuk permasalahan optimisasi Pustaka Utama Taha, Hamdy A. Operation Research: An Introduction. New York: Macmillan Publishing Company. 1997. Pustaka Pendukung 1. Anderson, David R., Sweeney, Dennis J, Williams, Thomas A,. An Introduction to Management Science: Quantitative Approahes to Decision Making. South Western, Ohio: Division Thomson Learning. 2003. 2. Hillier, Frederick Lieberman, Gerald J. Introduction to Operations Research. San Fransisco: Holden Day Ltd. 1997, 3. Ragsdale, Cliff T. Spreadsheed Modelling decision Analysis, South-Western. 4th ed. Ohio: Thomson Learning. 2004, 4. Surachman Murti, Operation Research. Cetakan pertama. Malang: Bayu Media publishing. 2012 5. Wagner, H. M. 1997. Principles of Operations Research. Englewood Cliffs, NJ: Prentice-Hall Inc. 6. Winston, Wayne L. Operation Research: Application and Algorithms. Duxburry Press, California Wadsworth, Inc. 1994. Kode Mata kuliah TID 4016 Nama Mata kuliah STATISTIKA INDUSTRI I Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Matematika Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu memahami konsep dasar peluang 2. Mampu memahami jenis-jenis distribusi peluang 3. Mampu memahami pendekatan statistik inferensia dalam estimasi parameter dan selang kepercayaan 4. Mampu melakukan proses estimasi yang dimanfaatkan untuk menyelesaikan masalah perancangan, perbaikan, pemasangan dan pengoperasian sistem terintegrasi 5. Mampu melakukan pengumpulan data dengan metode sampling yang tepat 6. Mampu untuk melakukan sampling, mengumpulkan dan mengolah data untuk pengambilan keputusan 7. Mampu menggunakan perangkat lunak statistik 8. Mampu menggunakan standar-standar yang berlaku dalam profesi teknik industri Pokok Bahasan 1. Pengantar Statistika Industri 2. Distribusi Frekuensi Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 93 3. Pengukuran Deskriptif 4. Permutasi dan Kombinasi 5. Teori Probabilitas 6. Distribusi Variabel Acak Diskrit: Binomial, Multinomial, Pascal, Geometrik, Hipergeometrik, Poisson, Uniform 7. Distribusi Variabel Acak Kontinu: Uniform, Normal, Eksponensial, dan Gamma 8. Teori dan Metode Sampling 9. Distribusi Sampling 10. Pendugaan Parameter Pustaka Utama Walpole, R. E., Myers, R. H., Myers, S. L., Ye, K. Probability Statistics for Engineers Scientists. Boston: Prentice Hall. 2012. Pustaka Pendukung 1. Bluman, A. G. Elementary Statistics: A Step by Step Approach. 8 th ed. New York: McGraw-Hill. 2012. 2. Mendenhall, W. M. Sincich, T. Statistics for Engineering and The Sciences. 6 th ed. Boca Raton: CRC Press, Taylor Francis Group. 2016. 3. Montgomery, D. C., Runger, G. C., Hubele, N. F. Engineering Statistics. 5 th ed. Hoboken: NJ John Wiley. 2011. 4. Ross, S. M. Introduction to Probability and Statistics for Engineers and Scientists. 5 th ed. Elsevier. 2014. Kode Mata kuliah TID 4017 Nama Mata kuliah KIMIA INDUSTRI Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat Proses Manufaktur Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu memahami teori atom, karakteristik atom, molekul dan ion 2. Mampu menyelesaikan persoalan yang berkaitan dengan stoikiometri 3. Mampu menyelesaikan persoalan Reaksi dalam aqueous solution 4. Mampu menyelesaikan persoalan baik berkaitan dengan gas ideal dan gas nyata 5. Mampu menyelesaikan persoalan mengenai energi dalam reaksi kimia 6. Mampu memahami macam dan fungsi alat material handling, size reduction, reactor, crystallization, heat treatment, separator filter 7. Mampu memahami karakteristik proses kimia 8. Mampu mengidentifikasi nama peralatan industri kimia, cara kerja dan prosesnya 9. proses produksi, peralatan yang digunakan dalam suatu industri kimia 10. Mampu menjelaskan atau mempresentasikan secara lisan mengenai proses produksi, pengolahan limbah, peralatan industri yang digunakan serta solusi yang ditawarkan untuk permasalahan yang ada di industri kimia Pokok Bahasan 1. Kimia dasar atom, molekul dan ion, Stoikiometri, Reaksi 94 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 dalam aqueous solution, Gas, Hubungan energi dalam reaksi kimia 2. Aplikasi kimia di Industri pengenalan jenis instrumen, material handling, size reduction, storage, reactor, heat treatment, crystalization, dryer, refractory, Separator Filter, proses dan peralatan kimia di Industri Pustaka Utama Chang, Raymond. General chemistry: The Essential Concepts. Third edition. Mc Graw Hill Companies. Terjemahan: Martoprawiro, M. A, dkk. Edisi ketiga. Erlangga. 2003. Pustaka Pendukung 1. Austin, G. T, Jasijfi, E. alih bahasa. Industri Proses Kimia. Jilid 1. Edisi 5. Erlangga. 1996. 2. Ali, M. F, et al. Handbook of Industrial Chemistry. Mc. Graw Hill. 2005. Kode Mata kuliah TID 4018 Nama Mata kuliah MEKATRONIKA Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Fisika II; Elemen Mesin; Algoritma dan Pemrograman Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memiliki ketrampilan dalam memanfaatkan hukum-hukum mekanika dalam masalah fisik 2. Memiliki ketrampilan dalam memanfaatkan azas dan metode dalam elektromagnetika untuk menjelaskan masalah fisik 3. Mampu membuat diagram alir dari suatu algoritma penyelesaian masalah tertentu 4. Mampu membuat program komputer dengan bahasa pemrograman tertentu untuk merealisasikan algoritma- algoritma penyelesaian masalah tertentu 5. Mampu membuat rencana proses untuk suatu produk tertentu yang diberikan Pokok Bahasan 1. Konsep dasar listrik 2. Rangkaian dasar elektronika 3. Pemodelan sistem fisik dalam mekatronika. 4. Sensor, aktuator, dan sistem kontrol. 5. Macam-macam sinyal elektronika. 6. Sistem-sistem logika dan alat bantuan computer. 7. Perangkat lunak dan data akuisisi. 8. Sistem pembangkit tenaga listrik Pustaka Utama 1. Bishop, RH. The Mechatronics Handbook. Florida: CRC Press LLC. 2002. 2. Bayliss, C Hardy, B. Transmission and Distribution Electrical Engineering. Elsevier. 2006 Pustaka Pendukung 1. Hackworth, JR Hackworth, FD, Jr. Programmable Logic Controllers: Programming Methods 
 and Applications. New Jersey: Prentice Hall. 2004. 2. Onwubolu, G. Mechatronics: Principle and Applications. Oxford: Elsevier. 2005. 3. Christiansen D, ‎Alexander C, ‎Jurgen R. Standard Handbook of Electronic Engineering. 5 th Edition. New York: Mcgraw-hill. 2005. Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 95 Kode Mata kuliah TID 4019 Nama Mata kuliah AKUNTANSI BIAYA Beban SKS 3 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Pengantar Ekonomika Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu membaca laporan keuangan dan mengidentifikasi, menentukan alokasi dan melakukan kalkulasi biaya untuk perencanaan dan pengendalian 2. Mampu membuat dan menggunakan diagram alir kas dengan standar-standar yang berlaku 3. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik 4. Mampu melakukan pencarian informasi yang luas pada satu isue yang diberikan 5. Terampil menggunakan peralatan teknologi informasi yang diperlukan dalam pencarian informasi 6. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim Pokok Bahasan 1. Proses Akuntansi Biaya 2. Analisis Perilaku Biaya 3. Sistem Perhitungan Biaya dan Akumulasi Biaya 4. Job Order Costing 5. Process Costing 6. Biaya Mutu dan Akuntansi untuk Kehilangan dalam Proses Produksi 7. Perhitungan Biaya untuk Produk Sampingan dan Produk Gabungan 8. Perencanaan dan Pengendalian Produksi: Biaya Bahan Baku, Biaya Tenaga Kerja, Biaya Overhead Pabrik 9. Departementalisasi Biaya Overhead Pabrik 10. Activity Based Costing dan Activity Based Management 11. Analisis Modal, Analisis Titik Impas 12. Sistem Biaya Standar dan Analisis Variansi Pustaka Utama Carter, William K. Cost Accounting. 14th Edition. Terjemahan Krista. Jakarta: Penerbit Salemba Empat. 2009. Pustaka Pendukung Mulyadi. Akuntansi Biaya. Edisi 5. Yogyakarta: UPP STIM YKPN. 2009. Kode Mata kuliah TID 4020 Nama Mata kuliah ERGONOMI DAN PENGUKURAN KERJA Beban SKS 4 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Biologi; Statika Struktur; Proses Manufaktur Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu memakai alat ukur antropometri untuk mengukur anggota tubuh manusia dalam posisi kerja duduk dan berdiri 96 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 2. Mampu menjalankan prosedur pengamatan kerja untuk keperluan pengukuran kerja waktu dan fisiologis 3. Mampu melakukan perhitungan biomekanika untuk kerja dalam suatu stasiun kerja 4. Mampu mengukur performansi fisiologis suatu pelaksanaan pekerjaan 5. Mampu memperkirakan aspek mental suatu pekerjaan 6. Memahami konsep-konsep dasar perancangan sistem kerja dan ergonomi, termasuk standar peta kerja dan gerakan kerja 7. Memahami pengukuran waktu baku 8. Mampu mengenali studi kasus interaksi manusia mesin di lingkungan nyata 9. Mampu menyampaikan evaluasi dan analisis suatu sistem kerja secara tim 10. Mampu bekerja secara tim untuk menyelesaikan permasalahan manusia pada sistem kerja Pokok Bahasan 1. Definisi dan Ruang Lingkup Studi Kerja dan Ergonomi 2. Antropometri dan Stasiun Kerja 3. Biomekanika Statis dan Dinamis 4. Fisiologi Kerja dan Shiftwork 5. Aspek Mental pada Ergonomi 6. Perancangan Display dan Control 7. Faktor Kesalahan Manusia dan Lingkungan Kerja 8. Sistem Produksi dan Dasar Produktivitas 9. Konsep Dasar Utilitas dan Interaksi Manusia Mesin 10. Methods Study vs Time Study 11. Peta-peta Kerja dan Alat Analisis Operasi 12. Pengukuran Waktu Kerja Pustaka Utama Groover, M. P. Work Systems: The Methods, Measurement Management of Work. Pearson Pub. 2007. Pustaka Pendukung 1. Wickens C., Lee J., Liu Y., Becker, S. An Introduction to Human Factors Engineering. 2 nd Ed. Pearson Pub. 2003. 2. Chaffin, D., Andersson, G., Martin, B. Occupational Biomechanics. 3 rd Ed. New York: Wiley. 1999. 3. Christensen, E. H. Physiology of Work. Encyclopedia of Occupational Health and Safety. 3 rd Ed. Geneva: ILO. p. 1698- 1700. 1991. 4. Granjean, E. Fitting The Task To The Main: An Ergonomic Approach. Taylor Francis Ltd. 1982. 5. Kroemer, K. H. E., Kroemer, H. J., Kroemer-Elbert, K. E. Engineering Physiology: Bases of Human Factors EngineeringErgonomics. 4 th Ed. Springer. 2010. 6. McCormick, E. J. Sanders, E. Human Factors in Engineering and Design. McGraw-Hill Book Co. 1992. 7. NIOSH. Work Practices Guide for the Design of Manual Handling Tasks. NIOSH. 1981. 8. Pheasant, S. Body space Anthropometry, Ergonomics and the Design of Work. 2 nd Edition. London: Taylor Francis Ltd. 2006. 9. Rodahl, K. The Physiology of Work. London: Taylor Francis. 1989. Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 97 10. Salvendy, G. Handbook of Human Factors and Ergonomics. John Wiley dan Sons. 2006. 11. Tambunan, S. Kebisingan Di Tempat Kerja. Yogyakarta: Andi. 2005. 12. Wignjosoebroto, Sritomo. Ergonomi, Studi Gerak dan Waktu. Jakarta: Guna Widya. 2000. Kode Mata kuliah TID 4021 Nama Mata kuliah PRAKTIKUM TERINTEGRASI I Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat Ergonomi dan Pengukuran Kerja Praktikum Ada; 2 SKS Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memahami konsep kerja, sistem kerja dan perannya dalam meningkatkan efisiensi dan produktivitas 2. Mampu memakai alat ukur anthropometri untuk mengukur anggota tubuh manusia dalam posisi kerja duduk dan berdiri 3. Mampu menjalankan prosedur pengamatan kerja untuk keperluan pengukuran kerja waktu dan fisiologis 4. Mampu melakukan perhitungan biomekanika untuk kerja dalam suatu stasiun kerja 5. Mampu mengukur performansi fisiologis suatu pelaksanaan pekerjaan 6. Mampu memperkirakan aspek mental suatu pekerjaan 7. Memahami konsep-konsep dasar perancangan sistem kerja dan ergonomi 8. Memahami pengukuran waktu baku 9. Mampu menganalisis permintaan dan membuat ramalan permintaan untuk keperluan perencanaan produksi 10. Mampu membuat Jadwal Induk Produksi 11. Mampu membuat rencana kebutuhan material dan kapasitas 12. Mampu membuat jadwal operasi dan pengendalian lantai pabrik 13. Mampu merancang stasiun kerja dan lingkungan kerja sesuai dengan kaidah-kaidah perancangan sistem kerja dan ergonomi 14. Mampu menggunakan prinsip-prinsip ergonomi untuk mengevaluasi rancangan suatu produk 15. Mampu menggunakan prinsip-prinsip biomekanika untuk merancang produk dan sistem kerja 16. Mampu membuat rancangan lintas perakitan serta melakukan evaluasi performansinya 17. Mampu membuat rencana implementasi solusi dari hasil penelitian yang dilakukan 18. Menggunakan perangkat lunak untuk presentasi 19. Membuat basis data sederhana 20. Mampu membuat laporan hasil perancangan dan perbaikan sistem terintegrasi sesuai ketentuan dokumentasi dan penulisan baku 21. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik 22. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan 98 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 kontribusi yang berarti untuk tim 23. Bisa memimpin tim kerja Pokok Bahasan 1. Perancangan benda kerja 2. Pembuatan purwarupa 3. Perancangan proses manufaktur yang dibutuhkan 4. Perancanaan stasiun kerja dan operator 5. Perencanaan waktu kerja standar 6. Pembuatan benda kerja di stasiun kerja 7. Evaluasi performa stasiun kerja 8. Evaluasi performa operator di stasiun kerja Pustaka Utama Tim Praktikum Terintegrasi. Buku Petunjuk Praktikum. Malang: JTI. 2016. Pustaka Pendukung Groover, M. P. Work Systems: The Methods, Measurement Management of Work. Pearson Pub. 2007. Groover, MP. Fundamental of Modern Manufacturing: Materials, Processes and Systems. John Wiley Sons. 2006. SEMESTER IV Kode Mata kuliah MPK 4001 Nama Mata kuliah PENDIDIKAN AGAMA ISLAM Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Menjadi warga negara yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa 2. Memiliki kemampuan untuk melakukan pengembangan kepemimpinan dan penumbuhan rasa etika profesional 3. Mampu menggunakan, mempraktekkan dan mengamalkan ajaran agama sebagai panduan beretika baik dalam kehidupan sehari-hari maupun dalam bekerja sesuai profesi Teknik Industri 4. Mampu mengartikulasikan gagasan dan argumen melalui presentasi, diskusi, dan esai Pokok Bahasan 1. Pemahaman makna agama 2. Tuhan dana lam semesta 3. Manusia 4. Aqidah 5. Syari’ah 6. Akhlaq 7. Sosial, budaya, politik, ekonomi 8. Ilmu pengetahuan dan teknologi Pustaka Utama Tim Dosen PAI. Buku Daras Pendidikan Agama Islam di Universitas Brawijaya. Editor: Subky Hasbi. Malang: Pusat Pembinaan Agama UB. 2014. Pustaka Pendukung 1. Nasution, Harun. Islam Ditinjau dari Berbagai Segi dan Aspeknya. Jakarta: UI Press. 1982. 2. Syaltut, Mahmud. Islam, Aqidah dan Syariah. 3. Gazalba, Sidi. Pokok-pokok Ajaran Islam. Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 99 4. Alba, Cecep, dkk. Pendidikan Agama Islam untuk Perguruan Tinggi. Bandung: Tiga Mutiara. 1996. 5. Ali, Muhamad Daud. Sistem Ekonomi Islam, Zakat dan Wakaf. Jakarta: UI Press. 1988. 6. Muthahhari, Murtadha. Perspektif Al-Quran tentang Manusia dan Agama. Bandung: Mizan. 1984. Kode Mata kuliah MPK 4002 Nama Mata kuliah PENDIDIKAN AGAMA KATHOLIK Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Menjadi warga negara yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa 2. Memiliki kemampuan untuk melakukan pengembangan kepemimpinan dan penumbuhan rasa etika profesional 3. Mampu menggunakan, mempraktekkan dan mengamalkan ajaran agama sebagai panduan beretika baik dalam kehidupan sehari-hari maupun dalam bekerja sesuai profesi Teknik Industri 4. Mampu mengartikulasikan gagasan dan argumen melalui presentasi, diskusi, dan esai Pokok Bahasan 1. Manusia 2. Agama 3. Yesus kristus 4. Gereja 5. Hokum dan sakramen 6. Moral 7. Iman yang memasyarakat Pustaka Utama Alkitab. Perjanjian Lama dan Perjanjian Baru. Pustaka Pendukung 1. Hardowiryono, R., Sy. Membina Jemaat Beriman. Jakarta. 2. Dokpen MAWI. Sidang MAWI. Meningkatkan Partisipasi dalam Hidup Kebudayaan, Kemasyarakatan dan Kenegaraan. Spektrum. No. 4 tahun VIII. Jakarta: Dokpen MAWI. 1978. 3. Ratna Gultom, Pendidikan Agama Katolik di Perguruan Tinggi Umum. 4. SAGKI. Dokumen Hasil Sidang Agung Gereja Katolik Indonesia 2005:’Bangkit dan Bergeraklah’. 2005. Kode Mata kuliah MPK 4003 Nama Mata kuliah PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN PROTESTAN Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Menjadi warga negara yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa 100 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 2. Memiliki kemampuan untuk melakukan pengembangan kepemimpinan dan penumbuhan rasa etika profesional 3. Mampu menggunakan, mempraktekkan dan mengamalkan ajaran agama sebagai panduan beretika baik dalam kehidupan sehari-hari maupun dalam bekerja sesuai profesi Teknik Industri 4. Mampu mengartikulasikan gagasan dan argumen melalui presentasi, diskusi, dan esai Pokok Bahasan 1. Allah 2. Manusia 3. Moral 4. Ilmu Pengetahuan dan Teknologi 5. Kerukunan 6. Masyarakat 7. Budaya 8. Hukum 9. Politik Pustaka Utama Tim Dosen PAK. Buku Pengembangan Kepribadian Pendidikan Agama Kristen. Pustaka Pendukung 1. Lembaga Alkitab Indonesia. Alkitab, 1982. 2. Sularso, Sopater. Iman Kristen dan Ilmu Pengetahuan. 3. Harun, Hadiwijono. Iman Kristen. Jakarta: BPK. Kode Mata kuliah MPK 4004 Nama Mata kuliah PENDIDIKAN AGAMA HINDU Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Menjadi warga negara yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa 2. Memiliki kemampuan untuk melakukan pengembangan kepemimpinan dan penumbuhan rasa etika profesional 3. Mampu menggunakan, mempraktekkan dan mengamalkan ajaran agama sebagai panduan beretika baik dalam kehidupan sehari-hari maupun dalam bekerja sesuai profesi Teknik Industri 4. Mampu mengartikulasikan gagasan dan argumen melalui presentasi, diskusi, dan esai Pokok Bahasan 1. Tiga kerangka dasar agama Hindu 2. Pendidikan dan pembinaan umat Hindu Dharma Agama dan Dharma Negara 3. Kitab Suci Wedha 4. Filsafat Tattwa Hindu Dharma 5. Etika Susila Hindu Dharma 6. RitualUpacara Upakara Hindu Dharma 7. Perspektif Hindu dalam Ilmu Pengetahuan dan Teknologi 8. Implementasi Ajaran dan Nilai-Nilai Hindu Dharma Pustaka Utama Pudja, Gede dan W. Sadia. Rig Weda dan Sama Weda. Jakarta: Departemen Agama Republik Indonesia. 1979. Pustaka Pendukung 1. Dekker, Nyoman Sudari P, I Ketut. Pokok-pokok Agama Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 101 Hindu. 2. Sudharta, Tjok Rai Atmaja, Ida Bagus Oka Punia. Upadesa Agama Hindu. Surabaya: Paramita. 2001. 3. Parisada Hindu Dharma Indonesia. Sejarah Perkembangan Agama Hindu: Hindu Dharma, Sanatana Dharma dan Vaidika Dharma. 4. Atmaja, IB Oka Punia. The Hindu Ethics of Holy Veda As Found in Bali. Jakarta: World Hindu Federation ASEAN- South Pacific Zone. 1992. 5. Cudamani. Agama Hindu untuk Perguruan Tinggi. Jakarta: Yayasan Wisma Karma. 1987. 6. Sarma, Arvind. Agama Hindu. Terjemahan: N. M. Madrasuta Sang Ayu Putu Renny. Surabaya: Paramitra. 2000. 7. Pudja, Gde Sudharta, Tjokorda Rai. Manawa Dharmasastra Manu Dharmasastra atau Weda Smrti, Compedium Hukum Hindu. Jakarta: Lembaga Penterjemahan Kitab-Suci Weda. 1973. Kode Mata kuliah MPK 4005 Nama Mata kuliah PENDIDIKAN AGAMA BUDHA Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Menjadi warga negara yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa 2. Memiliki kemampuan untuk melakukan pengembangan kepemimpinan dan penumbuhan rasa etika profesional 3. Mampu menggunakan, mempraktekkan dan mengamalkan ajaran agama sebagai panduan beretika baik dalam kehidupan sehari-hari maupun dalam bekerja sesuai profesi Teknik Industri 4. Mampu mengartikulasikan gagasan dan argumen melalui presentasi, diskusi, dan esai Pokok Bahasan 1. Pengenalan Agama Buddha di Perguruan Tinggi 2. Bodhisattva dan Riwayat Siddharta Gotama mencapai Samma- Sambodhi 3. Aqhlak 4. Saddha dan Ehipasiko 5. Catur Paramitta Sifat-Sifat Ketuhanan 6. Brahma Vihara 7. Bhavana 8. Hukum Kesunyataan 9. Cattari Ariya Saccani 10. Kamma 11. Tilakkhana dan Paticca Samuppada 12. Tumimbal Lahir dan Nibbana Pustaka Utama Proyek Pengadaan Kitab Suci Budha. Dharmapada. Pustaka Pendukung 1. Diputhera, Oka. Citra Agama Budha dalam Falsafah Pancasila. 2. Proyek Pengadaan Kitab Suci Budha. Sang Hyang 102 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 Kemahayanikan Kode Mata kuliah TID 4022 Nama Mata kuliah PENELITIAN OPERASIONAL II Beban SKS 3 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Penelitian Operasional I; Statistika Industri I Mata kuliah Kosyarat Matematika Optimisasi Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu mencari solusi dari formulasi model jaringan dengan metode network simpleks dan melakukan analisis atas solusi yang dihasilkan 2. Mampu mencari solusi dari formulasi model programa dinamis dan melakukan analisis atas solusi yang dihasilkan 3. Mampu mencari solusi dari formulasi model game permainan dan melakukan analisis atas solusi yang dihasilkan 4. Mampu mencari solusi dari formulasi model markov dan melakukan analisis atas solusi yang dihasilkan 5. Mampu mencari solusi dari formulasi model antrian dan melakukan analisis atas solusi yang dihasilkan 6. Mampu memodelkan persoalan-persoalan yang bersifat stokastik ke dalam formulasi analisis jaringan, programa dinamis, analisis markov, teori antrian dan teori permainan game theory 7. Mampu menentukan variabel-variabel dan parameter- parameter serta relasinya dalam suatu persoalan sistem terintegrasi 8. Menggunakan perangkat lunak untuk optimisasi 9. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik Pokok Bahasan 1. Model-model jaringan kerja network models: shortest path problem, minimum cost flow problem, minimum spanning tree problem, maximum flow problem dan minimal flow problem. 2. Project Network 3. Program Dinamis Dynamic Programming 4. Teori permainan Game Theory 5. Rantai Markov Markov Chain 6. Teori Antrian 7. Praktek penggunaan perangkat lunak untuk permasalahan optimisasi Pustaka Utama Surachman Astuti, Murti. Operations Research. Bayumedia Publishing. 2012. Pustaka Pendukung 1. Anderson, DR, Sweeney, DJ, Williams, TA. An Introduction To Management Science: Quantitative Approahes to Decision Making. South-Western. 2003. 2. Bazaraa, MS. Linear Programming and Network Flow. John Wiley Sons. 2004. 3. Bronson, R Naadimuthu, G. Schaums Outline of Theory and Problems of Operations Research. McGraw-Hill. 1997. Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 103 4. Hillier, FS Lieberman, GJ. Introduction to Operations Research. McGraw-Hill. 2005. 5. Ragsdale, CT. Spreadsheed Modelling Decision Analysis. South-Western. 2004. 6. Taha, HA. Operations Research: An Introduction. Prentice Hall. 2006. 7. Wagner, HM. Principles of Operations Research. Prentice Hall. 1997. 8. Winston, WL. Operations Research: Application And Algorithms. Duxburry Press. 1994. Kode Mata kuliah TID 4023 Nama Mata kuliah STATISTIKA INDUSTRI II Beban SKS 3 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Statistika Industri I Mata kuliah Kosyarat - Praktikum Ada; 1 SKS Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu mengetahui jenis - jenis pengujian hipotesis, perbedaan statistik parametrik dan non parametric 2. Mampu menjelaskan mengenai konsep validitas dan reliabilitas 3. Mampu melakukan uji hipotesa statistik parametrik dan parametrik dan mampu membangun model-model hubungan antar variabel 4. Mampu melakukan analisis variansi untuk menyelesaikan masalah perancangan, perbaikan, pemasangan dan pengoperasian sistem terintegrasi 5. Mampu melakukan analisis regresi untuk menyelesaikan masalah perancangan, perbaikan, pemasangan dan pengoperasian sistem terintegrasi 6. Mampu melakukan pengolahan dan analisis data dengan teknik statistik yang sesuai 7. Mampu merancang dan menjalankan eksperimen untuk menyelesaikan masalah keteknik-industrian 8. Mampu menggunakan perangkat lunak pengolahan statistik dan menganalisa hasilnya 9. Mampu menggunakan standar-standar yang berlaku dalam profesi teknik industri 10. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim Pokok Bahasan 1. Statistik inferensia 2. Tipe galat 3. Hipotesa dan Uji hipotesa: uji Z, uji t, uji chi-square, uji F 4. Analisa regresi: linier, nonlinier dan polinomial 5. Koefisien determinasi dan korelasi Pearson, Spearman Kendall Tau 6. Analisis Variansi ANOVA 7. Analisis data kategori: uji goodness of fit, uji kontingensi, uji homogenitas, uji independensi 8. Statistik nonparametrik 9. Pengantar analisis multivariat 104 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 10. Praktek Statistik Industri Proses sampling, pengumpulan data dan pengolahan data, penyajian data, Pengujian distribusi data, proses estimasi dan uji hipotesis Pustaka Utama Hasan, M. Iqbal. Pokok-pokok Materi Statistik 2 Statistik Inferensia. Bumi Aksara. 2008. Pustaka Pendukung 1. Sudaryono. Statistika Probablilitas. Yogyakarta: Andi. 2012. 2. Walpole, R.E, Myers, Raymond H., Myers, S.H, Ye, Keying. Probability and Statistics for Engineers and Scientist. 7th. 3. Montgomery, Douglas C. Runger, Goerge C. Applied Statistics and Probability for Engineering. 5th. 4. Bluman, Allan G. Elementary Statistics “A step by step approach”. 8 th edition. Kode Mata kuliah TID 4024 Nama Mata kuliah PSIKOLOGI INDUSTRI Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Ergonomi dan Pengukuran Kerja Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memahami perilaku manusia dalam suatu organisasi industri 2. Memahami konsep dasar dan prinsip-prinsip psikologi untuk dimanfaatkan dalam perancangan, perbaikan dan pemasangan sistem terintegrasi 3. Mampu mengenali studi kasus psikologi industri organisasi di lingkungan nyata 4. Mampu menyampaikan evaluasi dan analisis permasalahan psikologi industri organisasi di tempat kerja secara tim 5. Mampu bekerja secara tim untuk menyelesaikan permasalahan psikologi industri dan organisasi Pokok Bahasan 1. Ruang Lingkup Psikologi Industri 2. Keberagaman di Tempat Kerja 3. Sikap dan Kepuasan Kerja 4. Emosi dan Personality 5. Persepsi dan Pengambilan Keputusan Individu 6. Konsep dan Aplikasi Teori Motivasi 7. Dasar-dasar Perilaku Kelompok 8. Tim Kerja 9. Komunikasi 10. Kepemimpinan dan Politik di Tempat Kerja 11. Konflik dan Negosiasi 12. Budaya Organisasi 13. Manajemen Perubahan Pustaka Utama Robbins, S.P. Judge, T.A. Organizational Behavior. 15th Ed. Pearson. 2013. Pustaka Pendukung 1. Aamodt, M. G. IndustrialOrganizational Psychology: An Applied Approach. Wadsworth Pub. 2006. 2. Gibson, J. L., Ivancevich, J. M. Donnelly, J. H. Organizations, Business Publications Inc. 3. Spector, P. E. Industrial and Organizational Psychology: Research and Practice. John Wiley dan Sons. 2008. Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 105 4. As’ad, M. Psikologi Industri. Liberty. 1986 Kode Mata kuliah TID 4025 Nama Mata kuliah ORGANISASI DAN MANAJEMEN INDUSTRI Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Proses Manufaktur; Kimia Industri Mata kuliah Kosyarat Akuntansi Biaya Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memahami siklus manajemen dan perannya dalam pengoperasian sistem terintegrasi atau perusahaan 2. Memahami konsep dasar pengorganisasian suatu perusahaan 3. Menggunakan perangkat lunak untuk presentasi 4. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik 5. Mengenali isu-isu etikal dalam praktek keprofesian teknik industri 6. Mampu melakukan pencarian informasi yang luas pada satu isue yang diberikan 7. Terampil menggunakan peralatan teknologi informasi yang diperlukan dalam pencarian informasi 8. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim Pokok Bahasan 1. Pengertian manajemen 2. Proses dasar manajemen 3. Pengertian Dasar Organisasi dan Struktur organisasi 4. Perencanaan Strategis 5. Dimensi kontekstual analisis lingkungan dan teknologi organisasi 6. Dimensi Sturktural: Birokrasi 7. Pendekatan Perancangan Organisasi 8. Sasaran dan Efektivitas Organisasi 9. Implementasi Organisasi Pustaka Utama Gibson, J. L., Ivancevich, J. M., Donnelly, J. H. Organization. Business Publications Inc. Pustaka Pendukung 1. Jones, G. R. Organizational Theory Design and Change. Pearson Prentice Hall. 2001. 2. Stooner, J. A. F., Freeman, R. E., Gilbert, D. R. Management. Prentice Hall. Kode Mata kuliah TID 4026 Nama Mata kuliah EKONOMI TEKNIK Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat Akuntansi Biaya Praktikum - Capaian Pembelajaran 1. Memahami pengetahuan dasar dan memiliki keterampilan 106 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 Mata kuliah konsep pengambilan keputusan dalam pemilihan alternatif rancangan teknis rencana investasi berdasarkan pertimbangan ekonomis 2. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik 3. Mampu menggunakan standar-standar perhitungan ekonomi teknik yang berlaku dalam profesi teknik industri 4. Mampu melakukan pencarian informasi yang luas pada satu isue yang diberikan 5. Terampil menggunakan peralatan teknologi informasi yang diperlukan dalam pencarian informasi 6. Menguasai bahasa Inggris untuk memahami bacaan, membuat tulisan singkat dan berbicara secara pasif 7. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim Pokok Bahasan 1. Pengantar tentang Ekonomi Teknik 2. Konsep dasar ekonomi teknik 3. Bunga dan rumus bunga 4. Bunga dengan pemajemukan 5. Perhitungan ekuivalensi ekonomi 6. Inflasi 7. Pemilihan alternatif ekonomi 8. Analisa Rate of Return ROR 9. Analisa titik impas Sensitivitas 10. Pertimbangan risiko dan ketidakpastian 11. Analisa penggantian 12. Analisa manfaat-biaya 13. Depresiasi 14. Pengaruh pajak pada analisa ekonomi teknik Pustaka Utama Pujawan, I Nyoman. Ekonomi Teknik. Jakarta: Guna Widya. 2010. Pustaka Pendukung 1. Thuesen, G. J. Fabricky, W. J. Engineering Economy. 9th Edition. New Jersey: Prentice Hall Inc. 2002. 2. De Garmo, E. P., Sulivan, W. G., Bontidelli, J. A. Engineering Economy. 10th Edition. New York: Macmillan. 1997. 3. Sydsaeter, Knut Hammond, Peter J. Mathematics for Economis Analysis. New Jersey: Prentice Hall. 1995. Kode Mata kuliah TID 4027 Nama Mata kuliah REKAYASA LINGKUNGAN Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Kimia Industri Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu mengembangkan metodologi pemecahan masalah secara ilmiah dari masalah yang dirumuskannya 2. Mampu menjalankan usulan metodologi pemecahan masalah serta merumuskan rencana implementasi solusi yang diperoleh 3. Memahami perilaku manusia dalam suatu organisasi industri 4. Memahami aspek lingkungan fisik yang dipengaruhi oleh Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 107 rancangan sistem integrasi 5. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik 6. Mampu melakukan pencarian informasi yang luas pada satu isue yang diberikan 7. Terampil menggunakan peralatan teknologi informasi yang diperlukan dalam pencarian informasi 8. Menguasai bahasa internasional secara pasif Pokok Bahasan 1. Introduction to Environmental Engineering 2. Ecology, Ecosystem Conservation 3. Air Pollution and Air Quality Control 4. Water Pollution 5. Solid and Soil Waste 6. Hazardouse Waste and Noise Pollution 7. AMDAL Sistem Manajemen Lingkungan 8. Engineering Decisions in Industrial Problems 9. Environmental Impact Assessment 10. Corporate Environmental Performance 11. Pollution Prevention in Manufacturing 12. Environmental Management System, Clean Technologies and Industrial Ecology 13. Green Process Management 14. Environmental Conscious Manufacturing Pustaka Utama Vesilind, P. A., et al. Introduction to Environmental Engineering. Stamford: Cengage Learning. 2010. Pustaka Pendukung 1. Cheremisinioff, N. P. Environmental Management Systems Handbook for Refineries. Texas: Gulf Publishing Company. 2006. 2. De, Anil Kumar De, Arnab Kumar. Environmental Engineering. New Delhi: New Age International Publisher. 2009. 3. Gaur, R. C. Basic Environmental Engineering. New Delhi: New Age International Publisher. 2008. 4. Harrison, R. M. Pollution: Causes, Effects and Control. UK: Royal Society of Chemistry. 2001. 5. Hester, R. E. Harrison, R. M. Global Environmental Change. Royal Society of Chemistry. 2002. 6. Kristanto, P. Ekologi Industri. Yogyakarta: C. V. Andi Offset. 2013. 7. Kutz, Myer. Environmentally Conscious Manufacturing. New Jersey: John Wiley Sons. 2007. 8. Liu, David. Environmental Engineering. New Jersey: CRC Press. 1999. 9. Windsor, S. An Introduction to Green Process Management. US: Milwaukee. 2011. Kode Mata kuliah TID 4028 Nama Mata kuliah ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM Beban SKS 3 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Algoritma dan Pemrograman Mata kuliah Kosyarat Organisasi dan Manajemen Industri 108 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 Praktikum Ada; 1 SKS Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu mengidentifikasikan, memformulasikan, dan memecahkan masalah-masalah perancangan maupun perbaikan sistem integral yang terdiri dari manusia, material, informasi, peralatan dan energi secara kreatif dengan menggunakan alat-alat pokok analitikal, komputasional danatau eksperimental 2. Mampu memodelkan dan merancang proses bisnis dalam suatu sistem terintegrasi dan rancangan basis data 3. Mampu membuat sistem informasi sederhana dari proses bisnis yang dirancang 4. Menggunakan perangkat lunak untuk presentasi 5. Memahami konsep dasar, prinsip dan isuue terkini dalam bidang system informasi 6. Membuat basis data sederhana 7. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik 8. Mampu menggunakan standar-standar yang berlaku dalam profesi teknik industri 9. Terampil menggunakan peralatan teknologi informasi yang diperlukan dalam pencarian informasi 10. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim 11. Bisa memimpin tim kerja 12. Mengenali cara-cara menyelesaikan konflik Pokok Bahasan 1. Pengantar Analisa dan Perancangan Sistem 2. Konsep sistem informasi dan pengambilan keputusan; pemangku kepentingan 3. Metodologi Pengembangan Sistem 4. Stakeholder pengembangan sistem 5. Arsitektur Sistem Informasi 6. Perencanan Sistem 7. Analisa Sistem 8. Perancangan Sistem dengan Pendekatan Data 9. Jenis Relasi Data dan Normalisasi 10. Perancangan Sistem dengan Pendekatan Proses 11. Diagram Aliran Data dan Diagram Alir Dokumen 12. Perancangan Antar Muka interface 13. Perancangan Sistem dengan Pendekatan Objek 14. Praktek Analisis dan Perancangan Sistem Pembuatan model data, normalisasi basis data, pemrograman basis data serta pemrograman search dan query sesuai kebutuhan Pustaka Utama Whitten, JL, Bentley, LD, Randolph, G. Systems Analysis and Design Methods. 7 th Ed. New York: McGraw-Hill. 2007. Pustaka Pendukung 1. Kendall, KE Kendall, JE. Systems Analysis and Design. Pearson. 2007. 2. Dennis, A, Wixom, BH, Roth, RM. System Analysis and Design. John Wiley Sons. 2008. 3. Shelly, GB, Cashman, TJ, Rosenblatt, HJ. Systems Analysis and Design. Course Technology. 2005. 4. Williams, KB Sawyer, SC. Using Information Technology: A Practical Introduction to Computers Communications. Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 109 McGraw-Hill. 2005. 5. Kroenke, DM Auer, DJ. Database Processing: Fundamentals, Design and Implementation. Pearson. 2009. 6. Satzinger, JW, Jackson, RB, Burd, SD. Systems Analysis and Design. USA: Cources Technology. 2010. 7. O’Docherty, Mike. Object-Oriented Analysis and Design. England: John WileySons Ltd. 2005. 8. Pressman, RS. Software Engineering: A Practitioners Approach. McGraw-Hill. 2004. 9. Al Fatta, Hanif. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi. Andi Offset. 2001. SEMESTER V Kode Mata kuliah MPK 4006 Nama Mata kuliah PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Menjadi warga negara yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berjiwa Pancasila, dan memiliki integritas kepribadian yang tinggi 2. Memiliki kemampuan untuk melakukan pengembangan kepemimpinan dan penumbuhan rasa etika profesional 3. Mengenali cara-cara menyelesaikan konflik Pokok Bahasan 1. Pengertian Kewiraan 2. Negara Republik Indonesia 3. Konstitusi dan UUD 1945 4. Identitas atau Jati Diri Bangsa 5. Demokrasi Indonesia 6. Hak asasi manusia 7. Geopolitik Indonesia, Konsep Negara Kepulauan Nusantara, Konsepsi Wawasan Nusantara 8. Geostrategi Indonesia, Ketahanan Nasional Pustaka Utama Tim Dosen Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan UB. Modul Pendidilan Pancasila dan Kewarganegaraan. 2011. Pustaka Pendukung 1. Lembaga Pertahanan Keamanan. Naskah Wawasan Nusantara. Jakarta: Lemhamnas. 1972. 2. Lembaga Pertahanan Keamanan. Ketahanan Nasional. Jakarta: Lemhamnas. 1978. 3. Tim Dosen Kewiraan. Buku Pelajaran Pendidikan Kewiraan. Malang: Universitas Brawijaya. 1978. 4. Kansil Kansil, Christhe ST. Empat Pilar Berbangsa dan Bernegara. Jakarta: Rineka Cipta. 2011. 5. Danusaputro, Munadjat. Wawasan Nusantara dalam pendidikan dan kebudayaan Buku III. Bandung: Penerbit Alumni. 1981. 6. Sudharmono, dkk. Konsepsi Hak Asasi Manusia Berdasarkan Pancasila, Menyongsong Era Globalisasi, Suatu Alternative 110 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 Pemikiran. Surabaya: Lab. Pancasila IKIP Malang. 1996, 7. Hidayat, I. Mardiyono. Geopolitik, Teori dan Strategi Politik dalam Hubungannya dengan Manusia, Ruang dan Sumber Daya Alam. Surabaya: Usaha Nasional. 1983. Kode Mata kuliah TID 4029 Nama Mata kuliah SIMULASI Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Penelitian Operasional II Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu membuat formulasi model simulasi dari masalah sistem terintegrasi yang diberikan 2. Mampu merancang percobaan dan analisis dari model simulasi yang dikembangkan untuk menyusun solusi yang tepat bagi permasalahan yang dihadapi 3. Mampu merancang dan menjalankan eksperimen untuk menyelesaikan masalah keteknik-industrian 4. Mampu menggunakan perangkat lunak simulasi 5. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik 6. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim 7. Bisa memimpin tim kerja Pokok Bahasan 1. Pengantar Simulasi: Sistem dan Model, Gambaran Umum Simulasi, Metodologi Simulasi dan pergerakan waktu simulasi 2. Dasar-dasar simulasi: Montecarlo dan Hand simulation, Pembangkitan bilangan random, Pembangkitan distribusi probabilitas 3. Simulasi Diskrit: Pengumpulan dan analisis data, Model Konseptual activity cycle diagram, event graph, petri net dan flowchart, Model simulasi, Verifikasi dan validasi, Analisis output, Membandingkan sistem. Pustaka Utama Harrell, C., Ghosh, B. K., Bowden, R. Simulation Using Promodel. McGraw-Hill Inc. 2003. Pustaka Pendukung 1. Law, A. M. Kelton, W. D. Simulation Modeling and Analysis. McGraw-Hill Inc. 2000. 2. Banks, J. Handbook of Simulation: Principles, Methodology, Advances, Applications and Practice. John Wiley dan Sons. 1998. 3. Banks, J, Nelson, BL, Carson, JS, Nicol, DM. Discrete-Event System Simulation. Prentice Hall. 2004. 4. Kelton, D. W., Sadowski, R. P., Sturrock, D. T. Simulation With Arena. New York: McGraw-Hill. 2003. 5. Pidd, M. Computer Simulation In Management Science. John Wiley dan Sons. 2006. 6. Naylor, TH, Balintfy, JL, Burdick, DS, Chu, K. Computer Simulation Techniques. John Wiley Sons. 1966. 7. Reitman, J. Computer Simulation Application. John Wiley Sons. 1971. 8. Watson, HJ Blackstone, JH. Computer Simulation. John Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 111 Wiley Sons. 1989. Kode Mata kuliah TID 4030 Nama Mata kuliah PENGENDALIAN KUALITAS Beban SKS 3 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Statistika Industri II Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu menentukan karakteristik mutu dari suatu produk 2. Mampu menentukan teknik-teknik pengendalian proses secara statistik yang diperlukan untuk mengendalikan mutu suatu produk 3. Mampu menentukan skema sampling penerimaan 4. Memahami konsep dasar perbaikan mutu melalui perancangan 5. Menggunakan perangkat lunak spreadsheet 6. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik 7. Mampu menggunakan standar-standar yang berlaku dalam profesi teknik industri 8. Mampu melakukan pencarian informasi yang luas pada satu isue yang diberikan 9. Terampil menggunakan peralatan teknologi informasi yang diperlukan dalam pencarian informasi 10. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim Pokok Bahasan 1. Konsep mutu 2. Manajemen dan penjaminan mutu 3. Dimensi mutu produk 4. Prinsip pengendalian mutu proses dan rancangan on-line off-line 5. Pengendalian proses secara statistika 6. Peta kontrol 7. Inspeksi dan sampling penerimaan 8. Perbaikan mutu melalui perancangan 9. Metode Taguchi 10. Pengantar tools untuk pengendalian dan perbaikan kualitas Pustaka Utama Montgomery, Douglas C. Introduction to Statistical Quality Control. New York: John Willey Sons. 2005. Pustaka Pendukung 1. Ariani, Dorothea Wahyu. Pengendalian Kualitas Statistik. Yogyakarta: Andi Offset. 2004. 2. Gasperz, Vincent. Metode Analisis Untuk Peningkatan Kualitas. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. 2003. 3. Gasperz, Vincent. Statistical Process Control. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. 1998. Kode Mata kuliah TID 4031 Nama Mata kuliah PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN PRODUKSI Beban SKS 3 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Penelitian Operasional II 112 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu menganalisis permintaan dan membuat ramalan permintaan untuk keperluan perencanaan produksi 2. Mampu membuat perencanaan agreagat 3. Mampu membuat Jadwal Induk Produksi 4. Mampu membuat rencana kebutuhan material dan kapasitas 5. Mengikuti perkembangan teknologi terkait dengan keteknik- industrian seperti teknologi manufaktur maju, pemakaian teknologi informasi untuk mengelola perusahaan, green manufacturing, dll. 6. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik 7. Mengenali isu-isu etikal dalam praktek keprofesian teknik industri 8. Mampu melakukan pencarian informasi yang luas pada satu isue yang diberikan 9. Terampil menggunakan peralatan teknologi informasi yang diperlukan dalam pencarian informasi 10. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim 11. Bisa memimpin tim kerja 12. Mengenali cara-cara menyelesaikan konflik Pokok Bahasan 1. Pengantar Perencanaan Produksi dan Pengendalian Persediaan 2. Hubungan Bill Of Material dengan Operation Process Chart 3. Manajemen Permintaan: Peramalan Permintaan; Permintaan Berdasarkan Order 4. Perencanaan Aggregat: chase strategy, level strategy dan mix strategy 5. Jadwal Induk Produksi 6. Perencanaan dan pengendalian persediaan independen 7. Perencanaan dan pengendalian persediaan dependen: Material Requirement Planning 8. Perencanaan kebutuhan kapasitas: Rough Cut Capacity Planning dan Capacity Requirement Planning Pustaka Utama Tim Dosen PPIC. Modul Mata kuliah Perencanaan dan Pengendalian Produksi. Malang: Jurusan Teknik Industri UB. 2015. Pustaka Pendukung 1. Elsayed, A. Elsayed. Analysis and Control of Production System. Prentice Hall International. 1994. 2. Fogarty, Donald W., Blackstone, J. H., Hoffman, T. R. Production and Inventory Management. South-Western Publishing. 1991. 3. Ginting, Rosnani. Sistem Produksi. Yogyakarta: Graha Ilmu. 2007. 4. Smith, Spencer B. Computer-Based Production and Inventory Control. Prentice-Hall International. 1989. 5. Tamey, Z. W. MRP II: Planning for Manufacturing Excellence. Chapman. 1996. 6. Tersine, Richard J. Principle of Inventory and Material Management. North Holland. 1998. Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 113 7. Vollmann, Thomas E., Berry, William L., Whybark, D. Clay. Manufacturing Planning and Control Systems., 4th Ed. Irwin McGraw-Hill. 1997. Kode Mata kuliah TID 4032 Nama Mata kuliah PERANCANGAN PRODUK Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Ergonomi dan Pengukuran Kerja Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu bekerja secara tim untuk menyusun rencana pengembangan produk CPL14 2. Mampu melakukan pengumpulan data dengan metode sampling yang tepat CPL7 3. Memahami jenis-jenis proses pembentukan material, pemesinan, dan finishing beserta karakteristik dan pemakaiannya dalam industri manufaktur CPL2 4. Memahami proses perancangan sebagai ciri dasar dari disiplin engineering CPL5 5. Mampu membuat Bill of Material dari gambar teknik suatu produk yang diberikan CPL1 Pokok Bahasan 1. Pengembangan Proses dan Organisasi Proyek 2. Identifikasi Peluang 3. Rencana Pengembangan Produk 4. Identifikasi Kebutuhan Pelanggan 5. Spesifikasi Produk 6. Pengembangan Konsep 7. Seleksi Konsep 8. Pengujian Konsep 9. Arsitektur Produk 10. Prototyping 11. Desain Industri 12. DfE, DfM 13. Analisis Ekonomis Produk Pustaka Utama Ulrich, K. T., and Eppinger, S. D. Product Design and Development. New York: McGraw. Pustaka Pendukung 1. Cohen, Lou. Quality Function Development, How to Make QFD Work for You. Massachusetts: Addison-Wesley Publishing Company. 1995. 2. Ertas, Atilla Jones., Jesse C. The Engineering Design Process. New York: John Wileey Sons. 1993. 3. Hisrich, Rober D. Peters, Michael P. Product Planning and Management: Designing and Delivering Value. New York: McGraw Hill, Inc. 1993. 4. Holt, Knut. Product Innovation Management. London: Butter-Worths. 1983. 5. Nevins, James L. Whitney, Deniel E. Concurrent Design of Product and Processes: A Strategy for Generation in Manufacturing. New York: McGraw Hill, Inc. 1989. Kode Mata kuliah TID 4033 114 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 Nama Mata kuliah SISTEM PRODUKSI Beban SKS 3 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Rekayasa Lingkungan; Praktikum Terintegrasi I Mata kuliah Kosyarat Perencanaan dan Pengendalian Produksi Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu membuat rencana kebutuhan material dan kapasitas 2. Mampu membuat jadwal operasi dan pengendalian lantai pabrik 3. Mampu membuat lintasan perakitan 4. Mampu menggunakan sistem tarik dan menentukan jumlah kanban 5. Mampu menentukan bottle neck dan menggunakan pendekatan Theory of Constraints 6. Mengikuti perkembangan teknologi terkait dengan keteknik- industrian seperti teknologi manufaktur maju, pemakaian teknologi informasi untuk mengelola perusahaan, green manufacturing, dll Pokok Bahasan 1. Tinjauan sistem produksi: manufaktur dan jasa 2. Operasi manufaktur dan fasilitas sistem produksi 3. Sistem Pemindahan dan Penyimpanan Material 4. Single Station Manufacturing Cells 5. Group Technology dan Cellular Manufacturing 6. Keseimbangan Lintas Perakitan: Konsep, Metode, dan Performansi 7. Pengendalian Lantai Pabrik dan Pengendalian Pembelian: Sistem Dorong 8. Konsep Sistem Tepat Waktu, Penentuan Jumlah Kanban dan Production Smoothing, Konsep Lean Manufacturing: Sistem Tarik 9. Theory of Constraints dan Teknik Drum-Buffer-Rope Pustaka Utama 1. Groover, MP. Automation, Production Systems, and Computer Aided Manufacturing. 2nd Edition. London: Prentice-Hall Inc. 2001. 2. Fogarty, D., Blackstone Jr, J. H., Hoffmann, T. R. Production Inventory Management. Cincinnati: South- Western Publishing Co. 1991. Pustaka Pendukung 1. Askin, RG, Goldberg, JB. Design and Analysis of Lean Production Systems. New York: John Wiley Sons. 2001. 2. Askin, RG, Standridge, CR, Modeling and Analysis of Manufacturing Systems, John Wiley Sons, 1993. 3. Bedworth, D, et al. Integrated Production, Control Systems: Management, Analysis, And Design. New York: John Wiley Sons. 2001. 4. Kusiak, A. Computational Intellligent in Design and Manufacturing. New York: John Wiley Sons. 2000. 5. Regh, JA Kraebber, HW. Computer Integrated Manufacturing. 2nd Edition. New Jersey: Prentice Hall. 2001. Kode Mata kuliah TID 4034 Nama Mata kuliah MANAJEMEN USAHA KECIL DAN MENENGAH Beban SKS 2 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 115 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Organisasi dan Manajemen Industri Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Memahami siklus manajemen dan perannya dalam pengoperasian usaha kecil dan menengah 2. Memahami konsep dasar pengorganisasian usaha kecil dan menengah 3. Mampu mengidentifikasi, menentukan alokasi dan melakukan kalkulasi biaya untuk perencanaan dan pengendalian 4. Mampu melakukan evaluasi terhadap kelayakan suatu rencana investasi atau rancangan usaha kecil dan menengah 5. Memahami dan mampu menjelaskan proses terjadinya pertukaran dan konsumsi barang dan jasa serta konteksnya dalam operasi usaha kecil dan menengah sebagai salah satu bentuk sistem terintegrasi Pokok Bahasan 1. Pengantar UKM 2. Eksistensi UKM dalam proses pembangunan ekonomi 3. Kinerja UKM di Indonesia 4. Persaingan usaha UKM 5. Tinjauan Pemasaran UKM 6. Produk dan Jasa UKM 7. Penetapan harga produkjasa UKM 8. Penetapan lokasi UKM 9. Promosi produkjasa UKM 10. Bentuk kepemilikan bisnis 11. Segmentasi Pasar produk jasa UKM Pustaka Utama Zimmerer, Thomas W. Scarborough, Norman M. Kewirausahaan dan Manajemen Bisnis Kecil. Jakarta: PT Indeks Kelompok Gramedia. 2005. Pustaka Pendukung 1. Sowter, Colin. Manajemen Pemasaran Untuk Semua Manager. Jakarta: PT Pustaka Binaman Pressindo. 1995. 2. Bangs Jr., David H. Pedoman Penyusunan Rencana Pemasaran: Seri Usaha Kecil. Jakarta: Erlangga. 1995 3. Tambunan, Tulus T. H. Usaha Kecil dan Menengah di Indonesia: Beberapa Isu Penting. Jakarta: Salemba Empat. 2002. Kode Mata kuliah TID 4035 Nama Mata kuliah PRAKTIKUM TERINTEGRASI II Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Praktikum Terintergrasi I; Statistika Industri I; Mekatronika Mata kuliah Kosyarat Perancangan Produk Praktikum Ada; 2 SKS Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu menerapkan prinsip dasar perancangan dan pengembangan produk 2. Mampu mengimplementasikan langkah-langkah perancangan dan pengembangan produk mulai dari pengembangan ide, perancangan produk, pembuatan prototipe sampai evaluasinya 3. Mampu membuat gambar teknik dan Bill of Material dari gambar teknik suatu produk yang diberikan 116 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 4. Mampu membuat rencana proses untuk suatu produk tertentu yang diberikan 5. Mampu untuk melakukan sampling, mengumpulkan dan mengolah data untuk pengambilan keputusan 6. Mampu untuk mengidentifikasikan kelemahan aspek ergonomi dalam rancangan produk serta upaya mencari solusi perbaikannya 7. Mampu untuk menterjemahkan kebutuhan konsumen menjadi gagasan dan rancangan produk 8. Mampu untuk menterjemahkan kebutuhan konsumen menjadi gagasan dan rancangan produk 9. Mampu untuk menggunakan alat-alat ukur anthropometri dan biomekanika serta melakukan pengolahan data pengukuran yang dihasilkannya 10. Mampu untuk menganalisis data serta menentukan parameter distribusi 11. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik 12. Mampu menggunakan standar-standar yang berlaku dalam profesi teknik industri 13. Mampu melakukan pencarian informasi yang luas pada satu isu yang diberikan 14. Efektif menjadi anggota danatau memimpin suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim Pokok Bahasan 1. Tahapan Perancangan Produk: pengembangan proses dan organisasi proyek; identifikasi peluang; rencana pengembangan produk; identifikasi kebutuhan pelanggan; spesifikasi produk; pengembangan konsep; seleksi konsep; pengujian konsep; arsitektur produk; prototyping; desain industri; DfE dan DfM; serta analisis ekonomis produk 2. Proses sampling, pengumpulan data dan pengolahan data, penyajian data 3. Penterjemahan kebutuhan konsumen menjadi gagasan dan rancangan produk 4. Perumusan Kebutuhan Konsumen 5. Evaluasi keergonomisan produk Pustaka Utama Ulrich, K. T. Eppinger, S. D. Product Design and Development. 5th ed. New York McGraw-HillIrwin. 2012. Pustaka Pendukung 1. Cohen, L. Quality Function Development, How to Make QFD Work for You. Massachusetts: Addison-Wesley Publishing Company. 1995. 2. Montgomery, D. C., Runger, G. C., Hubele, N. F. Engineering Statistics. 5 th ed. Hoboken, NJ: John Wiley. 2011. 3. Pheasant, S. Body-Space: Anthropometry, Ergonomics, And The Design Of Work. 2 nd ed. London: Taylor Francis. 1996. SEMESTER VI Kode Mata kuliah MPK 4008 Nama Mata kuliah PENDIDIKAN PANCASILA Beban SKS 2 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 117 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat - Mata kuliah Kosyarat - Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Menjadi warga negara yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berjiwa Pancasila, dan memiliki integritas kepribadian yang tinggi 2. Memiliki kemampuan untuk melakukan pengembangan kepemimpinan dan penumbuhan rasa etika profesional 3. Mengenali cara-cara menyelesaikan konflik Pokok Bahasan 1. Pancasila dalam kajian sejarah bangsa Indonesia 2. Pancasila sebagai sistem filsafat 3. Pancasila sebagai ideologi bangsa 4. Pancasila sebagai dasar negara 5. Pancasila sebagai sistem etika 6. Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu Pustaka Utama Notonegoro. Pancasila Dasar Falsafah Negara. Jakarta: Bumi Aksara. 1995. Pustaka Pendukung 1. Hariyono. Ideologi Pancasila, Roh Progresif Nasionalisme Indonesia. Malang: Intrans. 2014. 2. Kaelan. Filsafat Pancasila: Pandangan Hidup Bangsa Indonesia. Yogyakarta: Paradigma. 2009 3. Oesman, Oetojo Alfian Editor. Pancasila sebagai Ideologi: dalam Berbagai Bidang Kehidupan Bermasyarakat, Berbangsa dan Bernegara. Jakarta: BP-7. 1992. Kode Mata kuliah TID 4036 Nama Mata kuliah PEMODELAN SISTEM Beban SKS 2 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Analisis dan Perancangan Sistem Mata kuliah Kosyarat Simulasi Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu mengenali gejala-gejala masalah dan merumuskan masalah perancangan atau perbaikan sistem terintegrasi nyata 2. Memahami konsep sistem, pendekatan sistem, model dan pemodelan sistem 3. Mampu menformulasikan masalah dan membuat karakterisasinya 4. Mampu menformulasikan model dari masalah yang dirumuskan 5. Mampu merumuskan langkah-langkah pencarian solusi serta analisis dari formulasi model yang dibentuk 6. Mampu menentukan variabel-variabel dan parameter- parameter serta relasinya dalam suatu persoalan sistem terintegrasi 7. Mampu menggunakan perangkat lunak untuk memodelkan sistem 8. Mampu menyampaikan pendefinisian masalah, proses pemodelan, dan rancangan perbaikan dalam presentasi yang baik 9. Mampu menggunakan standar-standar yang berlaku dalam 118 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 profesi teknik industri 10. Mampu melakukan pencarian informasi yang luas pada satu isu yang diberikan 11. Terampil menggunakan peralatan teknologi informasi yang diperlukan dalam pencarian informasi 12. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim Pokok Bahasan 1. Sistem dan Berpikir sistem 2. Konsep Sistem 3. Pemodelan sistem untuk pemecahan masalah 4. Karakterisasi sistem 5. Model konseptual 6. Model verbal 7. Pembuatan rich picture, mind map, influence diagram dengan perangkat lunak 8. Proses pendefinisian masalah dan Proses pemodelan matematik 9. Pemodelan dengan formulasi matematik deterministik 10. Pemodelan dengan formulasi matematik stokastik 11. Analisis dan validasi model, serta implementasi model Pustaka Utama Daellenbach, HG. Systems and Decision Making. John Wiley Sons. 1994. Pustaka Pendukung 1. Forrester, JW. Principles of Systems. Wright Allen Press. 1968. 2. Buzan, T Buzan, B. The Mind Map Book. Plume. 1996. Kode Mata kuliah TID 4037 Nama Mata kuliah PRAKTIKUM SIMULASI Beban SKS 1 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Simulasi Mata kuliah Kosyarat - Praktikum Ada; 1 SKS Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu menjelaskan konsep dasar Simulasi 2. Mampu membuat formulasi model simulasi dari masalah sistem terintegrasi yang diberikan 3. Mampu mengumpulkan dan mengolah data untuk mengambil keputusan 4. Mampu menganalisis data serta menentukan parameter distribusinya 5. Mampu merancang percobaan dan analisis dari model simulasi yang dikembangkan untuk menyusun solusi yang tepat bagi permasalahan yang dihadapi 6. Mampu membuat program simulasi komputer untuk menyelesaikan masalah yang diberikan 7. Mampu menganalisis dan merancang serta menjalankan skenario perbaikan dari hasil simulasi untuk menyelesaikan masalah suatu sistem industri 8. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik 9. Mampu melakukan pencarian informasi yang luas pada satu isue yang diberikan 10. Terampil menggunakan peralatan teknologi informasi yang Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 – 2018 119 diperlukan dalam pencarian informasi 11. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim 12. Bisa memimpin tim kerja Pokok Bahasan 1. Perumusan masalah dan tujuan pemecahan masalah 2. Karakterisasi sistem masalah 3. Identifikasi variabel-variabel keputusan, lingkungan dan parameter untuk menyusun model simulasi 4. Pengumpulan, prngolahan dan penyajian data 5. Pengujian distribusi data dan uji hipotesis 6. Pembuatan model konseptual: Petri net, Activity cycle diagram, dan Flowchart 7. Pemrograman dengan bahasa simulasi: Arena dan Promodel 8. Verifikasi dan validasi model simulasi 9. Pengembangan skenario simulasi 10. Analisis keluaran program simulasi Pustaka Utama Modul Praktikum Simulasi. Malang: LSAI-JTI-UB. Pustaka Pendukung 1. Law, A. M. Kelton, W. D. Simulation Modeling and Analysis. McGraw-Hill Inc. 2000. 2. Harrel, C., Ghosh, B. K, Boyden, R. O. Simulation Using Promodel. 2nd edition. New York: McGraw-Hill. 2003. 3. Kelton, D. W., Sadowski, R. P., Sturrock, D. T. Simulation With Arena. New York: McGraw-Hill. 2003. 4. System Modeling Corporation. Arena User’s Guide. PA: Sewickley. 1993. Kode Mata kuliah TID 4038 Nama Mata kuliah TATA LETAK FASILITAS Beban SKS 3 Sifat Wajib Mata kuliah Prasyarat Perencanaan dan Pengendalian Produksi Mata kuliah Kosyarat Sistem Produksi Praktikum - Capaian Pembelajaran Mata kuliah 1. Mampu merancang tata letak fasilitas untuk produksi maupun non produksi untuk suatu produk dengan ukurang kapasitas yang telah ditentukan 2. Memahami aspek lingkungan fisik yang dipengaruhi oleh rancangan sistem integrasi 3. Menggunakan perangkat lunak spreadsheet 4. Menggunakan perangkat lunak optimisasi 5. Mampu membuat laporan hasil perancangan dan perbaikan system terintegrasi sesuai ketentuan dokumenatsi dan penulisan buku 6. Mampu menyampaikan hasil-hasil perancangan dan perbaikan dalam presentasi yang baik 7. Mampu menggunakan standar-standar yang berlaku dalam profesi teknik industri 8. Memahami kode etik profesi insinyur Indonesia 9. Mengenali isu-isu etikal dalam praktek keprofesian teknik Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan 120 Pedoman Pendidikan Fakults Teknik UB 2017 - 2018 kontribusi yang berarti untuk tim 10. Bisa memimpin tim kerja 11. Mengenali cara-cara menyelesaikan konflik industri 12. Mampu melakukan pencarian informasi yang luas pada satu isue yang diberikan 13. Terampil menggunakan peralatan teknologi informasi yang diperlukan dalam pencarian informasi 14. Menguasai bahasa internasional secara pasif 15. Efektif menjadi anggota suatu tim kerja dengan memberikan kontribusi yang berarti untuk tim 16. Bisa memimpin tim kerja 17. Mengenali cara-cara menyelesaikan konflik Pokok Bahasan 1. Pengantar perancangan fasilitas 2. Pendekatan untuk perancangan tata letak fasilitas 3. Perhitungan kebutuhan fasilitas 4. Model matematik untuk masalah tata letak 5. Algoritma dasar untuk masalah tata letak 6. Tata letak Teknologi kelompok 7. Tata letak untuk gudang penyimpanan

8. Penentuan lokasi pabrik