Sejarah Singkat Sekolah Sepak Bola Por UNI Visi dan Misi Sekolah Sepakbola POR UNI Struktur Organisasi Perusahaan

29

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN

3.1. Objek Penelitian

Objek penelitian adalah hal awal yang harus ditentukan dalam kegiatan penelitian sehingga penelitian dapat dilakukan secara efektif dan efisien sesuai dengan tujuan penelitian. Pemilihan dan penentuan objek penelitian yang tepat diharapkan dapat menunjang kegiatan selama penelitian, sehingga hal-hal yang diperlukan dalam penelitian akan mudah dicapai. Yang menjadi objek dalam penelitian ini adalah Sistem Informasi Penerapan Kurikulum Sepakbola Usia Muda Berbasis Website Di Sekolah Sepakbola POR UNI.

3.1.1. Sejarah Singkat Sekolah Sepak Bola Por UNI

Gambar 3.1. Logo Sekolah Sepakbola Por UNI POR UNI adalah sebuah sekolah sepak bola yang ada di kota Bandung dan berdiri sejak 1903, dibawah naungan PSSI sebagai lembaga tertinggi dunia persepakbolaan di Indonesia. POR UNI sendiri merupakan sekolah sepakbola terbaik di kota Bandung. 30

3.1.2. Visi dan Misi Sekolah Sepakbola POR UNI

Berikut adalah visi dan misi Sekolah Sepakbola POR UNI :

3.1.2.1. Visi

Menjadi SSB yang Independen Profesional bermanfaat, bermartabat, berwawasan luas serta berprestasi secara optimal di kancah persepakbolaan Regional, Nasional, dan Internasional.

3.1.2.2. Misi

1. Mengakomodasi, Memfasilitasi, Mediator, Mere-evaluasi berbagai kebutuhan dan kepentingan sumber daya pemain atau atlet secara optimal dan bertanggung jawab. 2. Membentuk forum dan media komunikasi, informasi serta interaksi antar anggota POR UNI maupun lembaga terkait lainnya secara efektif, efisien, bebas dan aktif. 3. Membentuk forum dan media komunikasi, informasi serta interaksi antar anggota POR UNI maupun lembaga terkait lainnya secara efektif, efisien, bebas dan aktif. 4. Membentuk forum dan media komunikasi, informasi serta interaksi antar anggota POR UNI maupun lembaga terkait lainnya secara efektif, efisien, bebas dan aktif. 5. Membentuk Atlet-atlet berprestasi merupakan impian kami sejak lama, dan oleh sebab itu kami selalu berusaha yang terbaik untuk Putra bangsa, agar mereka menjadi sosok yang dapat mengharumkan nama bangsa. 31

3.1.3. Struktur Organisasi Perusahaan

Gambar 3.2. Struktur Organisasi Sekolah Sepakbola Por UNI 3.1.4 Deskripsi Tugas Berikut ini adalah Deskeripsi tugas pada Sekolah Sepakbola POR UNI : 1. Ketua Umum a. Bertanggung jawab dalam mengambil keputusan dan melakukan evaluasi atas pelaksanaan di Sekolah Sepakbola Por UNI. b. Menjalankan dan mengamalkan visi, misi. 2. Bagian Koordinator Kepelatihan a. Bertanggung jawab dalam mengontrol perkembangan kurikulum. b. Melakukan evaluasi prestasi yang di dapat Sekolah Sepakbola Por UNI. c. Bertanggung jawab atas perkembangan siswa. d. Melaksanakan perintah penuh dari Ketua Umum. 3. Sekertaris a. Bertanggung jawab atas segala administrasi yang dikelola oleh Sekolah Sepakbola Por UNI. b. Bertanggung jawab atas segala surat menyurat. Ketua Umum Koor.Tata Usaha Sekertaris Koor.Kepelatihan Bendahara Umum 32 c. Bendahara Umum, Bertanggung jawab atas segala kegiatan yang berhubungan dengan keuangan. d. Koordinator Tata Usaha, Bertanggung jawab atas pendaftaran dan data siswa pada Sekolah Sepakbola POR UNI.

3.2. Metode Penelitian