21
memberikan pengetahuan tentang isi dari website. Maka dari itu penulis yang sudah berkonsultasi dengan pihak perusahaan membuat sebuah website dinamis dan kreatif untuk
PT Lintas Mediatama yang bergerak di bidang Advertising.
Penggunan website yang baru ini akan di publikasikan dengan media internet setelah mendapat persetujuan dari pihak perusahaan. Website ini akan dikelolah oleh seorang admin.
Seorang admin akan merawat, mengembangkan, dan menjalankan website ini.
3.2.2 Analisis Kebutuhan Non
– Fungsional
Analisis ini dilakukan untuk menghasilkan spesifikasi kebutuhan non fungsional yang artinya adalah spesifikasi yang rinci tentang hal yang akan dilakukan sistem ketika di
implementasikan. Analisis kebutuhan ini diperlukan untuk menentukan keluaran yang dihasilkan sistem, masukan yang diperlukan sistem, proses yang akan digunakan untuk
mengolah masukan menjadi keluaran, volume data yang ditangani sistem, jumlah pemakai dan kategori pemakai, serta kontrol sistem.
3.2.2.1 Analisis Pemakai
Sistem yang akan dibangun digunakan oleh tiga jenis pengguna yaitu admin, user dan non user. Admin dapat melakukan semua operasi di dalam back site, seperti menambah gambar,
dll. User dapat melakukan semua operasi di dalam front site, seperti mengirim testimoni dan mengirim pesan. Sedangkan pengunjung hanya dapat melihat fitur yang ada di front site dan
mengirim testimoni, dan mengirim pesan.
22
Tabel Karakteristik Pengguna Kategori
Pengguna Tanggung
Jawab Hak Akses
Tingkat Pedidikan
Tingkat Ketrampilan
Pengala man
Jenis Pelatihan
Admin Mengolah
data Akses penuh ke
semua data termasuk
menambah, mengurangi,
mengubah, hapus data, cari data
SMK Jurusan
Komputer atau
setingkat yang
memahami bidang
komputer. Operator
program aplikasi
- 1 hari
pelatihan
Pengguna -
Hanya dapat melihat informasi
data pada website SMP
Mengerti komputer dan
internet -
-
Tabel 3.1 karekteristik pengguna
3.2.2.2 Analisis perangkat Keras
Kebutuhan perangkat keras yang digunakan pada perancangan dan pembuatan website ini antara lain :
a Processor Minimal 1,8 GHz b Memory Minimal 128 MB
c VGA Onboard d HDD minimal 20 GB
e Mouse dan Keyboard