Pengujian Asumsi Klasik ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

b. Dokumentasi adalah teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara mengumpulkan informasi yang tersedia berdasarkan sumber data sekunder atau data yang tersedia sebelumnya. Data tersebut diperoleh dari laporan keuangan yang dirilis oleh Bursa Efek Indonesia yang sering disebut ICMD Indonesian Capital Market Directory yang diakses melalui pojok Bursa Efek Jakarta Fakultas Ekonomi dan Bisnis UMS.

E. ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

a. Pengujian Asumsi Klasik

1. Uji Normalitas Tabel IV.2 Hasil Uji Normalitas One -Sample Kolmogorov-Smirnov Test Unstandardized Residual N 69 Normal Parametersa,b Mean .1579664 Std. Deviation 96.51172355 Most Extreme Differences Absolute 0.161 Positive 0.161 Negative -0.140 Kolmogorov-Smirnov Z 1.340 Asymp. Sig. 2-tailed 0.055 Sumber: Hasil Pengolahan Data Dari hasil tabel IV.2 diatas menunjukkan bahwa nilai Kolmogorov Smirnov Z sebesar 1,340 dengan signifikansi sebesar 0,55 maka nilai signifikansi sebesar 0,55 lebih besar dibandingkan dengan taraf signifikan sebesar 0,05. Ini Menunjukkan data yang diolah dalam penelitian ini berdistribusi normal atau tidak mengalami penyimpangan normalitas. 2. Uji Multikolinieritas Tabel IV.3 Hasil Uji Multikolinieritas Coefficientsa Model Collinearity Statistics Tolerance VIF 1DAT 0.888 1.126 ROA 0.211 4.728 LNROE 0.257 3.886 LNSIZE 0.874 1.145 SFR 0.617 1.621 a Dependent Variable: DPR Sumber: Hasil pengolahan data Dari hasil analisis tabel IV.3 menunjukkan bahwa variabel manajemen laba DAT dengan tolerance 0,888 lebih kecil dari 1 dan VIF 1,126 lebih kecil dari 10 maka variabel manajemen laba DAT tidak terjadi penyimpangan multikolinieritas. Variabel ROA Return On Asset dengan tolerance 0,211 lebih kecil dari 1 dan VIF sebesar4,728 lebih kecil daripada 10 maka tidak terjadi multikolinieritas.Sedangkan Self finance Ratio SFR dengan nilai metode tolerance 0,617kurang dari 1 dan VIF nilainya 1,621 kurang dari 10 maka variabel tersebut tidak terjadi multikolinieritas.Variabel ROE dan SIZE yang telah dijadikaan logaritma untuk diperkecil nilainya sehingga nilai tolerance sebesar 0,257 dan 0,874 kurang dari 1 dan nilai VIF 3,886 dan 1,145 kurang dari 10 maka keudanya tidak terjadi multikolinieritas.sehingga kesimpulannya bahwa dari kelima variable tersebut tidak terjadi penyimpangan multikolinieritas. 3. Uji heteroskedastisitas Tabel IV.4 Uji Heteroskedastisitas Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate f1 .915a .838 .835 18435.34866 Sumber: Hasil Pengolahan Data Dari hasil analisis pada tabel IV.4 diatas menunjukkan dapat diketahui hasil R 2 sebesar 0,838 dengan jumlah data dalam penelitian 69 data. Maka Langrang Multiplier LM = R 2 x N 0,838 x 69 = 57,822. Dikarenakan LM 89,39 maka sampel yang digunakan tidak terjadi heteroskedastisitas. 4. Uji Autokorelasi Tabel IV.5 Hasil Uji Autokorelasi Model Summaryb Mode l R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate Durbin - Watson 1 .568a .323 .269 100.26442 1.884 Sumber: Hasil Pengolahan Data Dari hasil pengolahan dengan menggunakan metode D-W diatas menunjukan bahwa Nilai Durbin Watson D -W adalah 1,884. Sehingga nilai Durbin Watson D-W diantara 1,5 sampai 2,5 1,5 1,884 2,5. Ini berarti didalam pengujian ini tidak terdapat masalah autokorelasi.

F. Pengujian Hipotesis

Dokumen yang terkait

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 4 20

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEBIJAKAN DIVIDEN ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEBIJAKAN DIVIDEN TUNAI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 4 28

ANALISIS MANAJEMEN LABA DAN PROFITABILITAS YANG MEMPENGARUHI KEBIJAKAN DIVIDEN Analisis Manajemen Laba Dan Profitabilitas Yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen (Studi Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011).

0 2 15

PENDAHULUAN Analisis Manajemen Laba Dan Profitabilitas Yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen (Studi Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011).

0 2 6

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MANAJEMEN LABA (Studi Perusahaan Manufaktur Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia) Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Manajemen Laba (Studi Perusahaan Manufaktur Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia).

0 0 12

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MANAJEMEN LABA (Studi Perusahaan Manufaktur Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia) Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Manajemen Laba (Studi Perusahaan Manufaktur Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia).

0 5 19

VARIABEL YANG MEMPENGARUHI KEBIJAKAN DIVIDEN PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 1 106

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi kebijakan dividen pada perusahaan yang terdaftar di bursa efek Indonesia m.anas

0 0 109

Analisis Variabel-Variabel yang Mempengaruhi Kebijakan Dividen (Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

0 0 7

VARIABEL YANG MEMPENGARUHI KEBIJAKAN DIVIDEN PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 24