Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Hipotesis Penelitian

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah diatas, diperoleh masalah sebagai berikut: 1. Apakah terdapat perbedaan peningkatan prestasi belajar antara metode pembelajaran kooperatif tipe TAI yang dipadukan dengan praktikum dengan metode pembelajaran kooperatif tipe TAI biasa? 2. Bagaimana efektifitas pembelajaran TIK setelah menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe TAI yang dipadukan dengan praktikum?

1.3 Tujuan Penelitian

Berdasarkan perumusan masalah diatas, maka tujuan yang akan dicapai dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Mengetahui pengaruh perbedaan peningkatan prestasi belajar antara metode pembelajaran kooperatif tipe TAI yang dipadukan dengan praktikum dengan metode pembelajaran kooperatif tipe TAI biasa. 2. Mengetahui efektifitas pembelajaran TIK setelah menggunakan metode pembelajaran kooperatif tipe TAI yang dipadukan dengan praktikum.

1.4 Manfaat Penelitian

Adapun manfaat dari penelitian ini adalah: 1. Manfaat Praktis a Masukkan kepada guru maupun tenaga kependidikan dalam menentukan metode pembelajaran b Sebagai motivasi untuk meningkatkan keterampilan memilih strategi pembelajaran yang kreatif dan bervariasi sehingga dapat mengakomodir semua siswa. 2. Manfaat Teoritis Untuk menambah dan mengembangkan ilmu pengetahuan dalam mendukung teori-teori yang telah ada berhubungan dengan masalah yang diteliti.

1.5 Hipotesis Penelitian

Hipotesis merupakan jawaban sementara terhadap rumusan masalah penelitian, dimana rumusan masalah telah dinyatakan dalam bentuk kalimat pernyataan. Berdasarkan rumusan masalah yang dikemukakan sebelumnya, maka hipotesis penelitian ini adalah: H : tidak terdapat perbedaan peningkatan prestasi belajar siswa yang menggunakan pembelajaran TAI yang dipadukan praktikum dengan siswa yang menggunakan pembelajaran TAI biasa. H 1 : terdapat perbedaan peningkatan peningkatan prestasi belajar siswa yang menggunakan pembelajaran TAI yang dipadukan praktikum dengan siswa yang menggunakan pembelajaran TAI biasa. uji statistik : - t tabel t hitung t tabel maka H 1 diterima H ditolak

1.6 Definisi Operasional

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe team assisted individuallization (tai) terhadap pemahaman konsep matematika siswa kelas v sdi ummul quro bekasi

0 10 221

Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI).

6 9 167

Pengaruh Metode Kooperatif (Student Team Achivement Divisions dan Team Assisted Iindividualization) yang dimodifikasi dengan praktikum dengan memperhatikan eq

0 11 100

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Tai (Team Assisted Individualization) Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Prestasi Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Matematika

0 2 16

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE KOOPERATIF TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) PADA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE KOOPERATIF TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) PADA OPERASI HITUNG CAMPURAN SISWA KELAS IV SDN

0 0 15

PENGARUH PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN METODE KOOPERATIF LEARNING TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION PENGARUH PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN METODE KOOPERATIF LEARNING TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DILENGKAPI DENGAN METODE DEMONSTRASI DIT

0 0 20

PENGARUH METODE KOOPERATIF TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION YANG DIPADUKAN DENGAN PRAKTIKUM TERHADAP PRESTASI BELAJAR TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI.

0 0 43

PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION DENGAN TEKNIK TUTOR SEBAYA TERHADAP KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR KIMIA.

0 0 9

Pengaruh Metode Pembelajaran Kooperatif Tipe T.A.I. (Team Assisted Individualization) dengan Pendekatan Problem Posing Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa

0 0 6

BAB II KAJIAN TEORI A. Pembelajaran Kooperatif Tipe TAI (Team Assisted Individualization) - PENGARUH PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TAI (TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION) TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DITINJAU DARI EFIKASI DIRI SISWA KELAS VII SMP NEG

0 0 19