Kegunaan Teoritis Kegunaan Praktis

Rizqi Mochamad Iqbal, 2013 Pengaruh Kreatifiras Pengusaha Terhadap Keberhasilan Usaha Pengusaha Sepatu Di Sentra Industri Kecil Persepatuan Cibaduyut Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu b. Gambaran tingkat keberhasilan usaha pengusaha sepatu di Sentra Industri Kecil Persepatuan Cibaduyut. c. Pengaruh dari kreativitas pengusaha terhadap keberhasilan usaha di Sentra Industri Kecil Persepatuan Cibaduyut.

1.4 Kegunaan Hasil Penelitian

Penelitian ini diharapkan memiliki kegunaan bagi semua pihak, diantara kegunaan tersebut ialah sebagai berikut :

1.4.1 Kegunaan Teoritis

Hasil penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat untuk menjelaskan tentang keberhasilan usaha dilihat dari kreativitas pengusaha. Khususnya dalam bidang manajemen kewirausahaan berkaitan dengan kreatifitas dalam meningkatkan keberhasilan usaha.

1.4.2 Kegunaan Praktis

Hasil penelitian ini dapat menjadi bahan masukan bagi pengusaha khususnya pengusaha sepatu di sentra industri kecil persepatuan cibaduyut bandung, untuk dijadikan bahan pertimbangan dan apabila diperlukan dapat digunakan untuk upaya meningkatkan keberhasilan usaha.Bagi pihak lain diharapkan dapat bermanfaat dan berguna untuk memberikan informasi, menambah wawasan pengetahuan serta dapat dijadikan sebagai bahan referensi untuk pengkajian topik yang berkaitan dengan masalah ini selanjutnya. Rizqi Mochamad Iqbal, 2013 Pengaruh Kreatifiras Pengusaha Terhadap Keberhasilan Usaha Pengusaha Sepatu Di Sentra Industri Kecil Persepatuan Cibaduyut Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 42 Rizqi Mochamad Iqbal, 2013 Pengaruh Kreatifiras Pengusaha Terhadap Keberhasilan Usaha Pengusaha Sepatu Di Sentra Industri Kecil Persepatuan Cibaduyut Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Objek Penelitian

Penelitian ini menganalisis studi kasus mengenai kretivitas pengusaha terhadap keberhasilan usaha pengusaha sepatu di Sentra Industri Persepatuan Cibaduyut. Objek penelitian yang menjadi variabel terikat atau independent variabel adalah kreativitas x yang menjadi variabel terikat atau dependent variabel adalah keberhasilan usaha Y Pada penelitian ini, subjek yag dijadikan responden adalah pengusaha sepatu di Industri Kecil Persepatuan Cibaduyut Bandung. 3.2 Metode Penelitian dan Desain Penelitian 3.2.1 Metode Penelitian Jenis penelitian dari penelitian ini adalah penelitian deskriptif dan verifikatif. Sejalan dengan pendapat Sugiyono 2007:11, penelitian deskriptif merupakan penelitian yang akan dilakukan untuk mengetahui nilai variabel mandiri, baik satu variabel atau lebih independen tanpa membuat perbandingan atau menghubungkan dengan variabel yang lain.