Latar Belakang Identifikasi dan Perumusan Masalah

Daun dewa mengandung flavonoid yang merupakan senyawa larut dalam air dan memiliki aktivitas antioksidan. Senyawa flavonoid yang terdapat dalam daun dewa antara lain asam klorogenat, asam kafeat, asam P-kumarat, asam P-hidroksi benzoat. Aktivitas antioksidan dapat menghambat berbagai reaksi oksidasi, sebagai pereduksi radikal hidroksil, superoksid, dan radikal peroksil sehingga dapat meregenerasi sel-sel dan pankreas dalam memproduksi insulin Bruneton, 1999.

1.5.2 Hipotesis

Infusa Daun dewa Gynura segetum Lour. Merr dapat menurunkan kadar glukosa darah pada mencit yang diinduksi Aloksan.

1.6 Metode Penelitian

Metode penelitian yang digunakan adalah prospektif eksperimental sungguhan dengan rancangan acak lengkap RAL bersifat komparatif. Kemaknaan ditentukan dengan p = 0,05 Analisis data yang diukur adalah kadar glukosa darah dalam satuan mg dengan uji ANAVA satu arah dilanjutkan dengan uji Tukey HSD dengan α = 0,05

1.7 Lokasi dan Waktu

Penelitian ini dilakukan di Laboratorium Farmakologi Fakultas Kedokteran Universitas Kristen Maranatha, Bandung selama bulan Mei 2005 sampai bulan Januari 20056. BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Infusa daun dewa menurunkan kadar glukosa darah dari 146mgdl menjadi 79mgdl pada 25 hewan percobaan

5.2 Saran

ƒ Penelitian ini dikembangkan dengan variasi dosis yang lebih kecil, karena dengan dosis 1,4gkgBB saja daun dewa telah menunjukkan hasil. ƒ Perlu juga dilakukan penelitian daun dewa dengan sediaan lain misalnya ekstrak. ƒ Perlu dilakukan pengujian toksisitas daun dewa. ƒ Perlu dilakukan penelitian dalam jumlah sampel yang lebih besar sehingga didapatkan akurasi yang lebih baik. 41 DAFTAR PUSTAKA Anonymous http:iptek.apjii.or.idartikelttg_tanaman_obatdepkesbuku11- 139.pdf Anonymous www.contentnhiondemand.com Anonymous www.vitaminretailer.com Anonymous http:www.geocities.comniharderObat-AlternatifDaun-Dewa.htm Anonymous http:www.google.comcyberMEDHembingconsultation.htm Annonumous http:www.herbamalaysia.net Anonymous www.unitedmedicalnetwork.com Anonymous http:www.who.intncddiadatabase4.htm. Boedisantoso.A.R, Imam Subekti, 2004. Komplikasi Akut Diabetes Melitus. Dalam : Penatalaksanaan Diabetes Melitus Terpadu. Jakarta : FK UI. h. 161-4 Bruneton J. 1999. Flavonoids. In : Pharmacognosy. 2 nd Edition. UK : Intercept Ltd. p. 311-329 Bruneton J. 1999. Phytochemistry Medical Plants. In : Pharmacognosy. 2 nd Edition. UK : Intercept Ltd. p. 781-800 Davis N. Stephen Granner K. Daryl. 1999. Insulin, Oral Hipoglycemic Agents, and The Pharmacology of The Endocrine Pancreas. In : Goodman Gilman’s 42