93
BAB
¸ ¹
ana
º
e
»
en Perusa
¼
aan Prarancan
½
¾
Dar
¾
Refinery Gas
¿À
pas
¾ Á
as 400.000 tonta
¼ÂÃ
BAB V MANAJEMEN PERUSAHAAN
5.1 Bentuk Perusahaan
Bentuk perusahaan yang direncanakan pada Prarancangan Pabrik Etilen ini adalah Perseroan Terbatas. Perseroan Terbatas merupakan
bentuk perusahaan yang mendapatkan modalnya dari penjualan saham, dimana tiap sekutu turut mengambil bagian sebanyak satu saham atau
lebih. Saham adalah surat berharga yang dikeluarkan dari perusahaan atau perseroan terbatas tersebut dan orang yang memiliki saham berarti telah
menyetorkan modal ke perusahaan, yang berarti pula ikut memiliki perusahaan. Dalam perseroan terbatas, pemegang saham hanya
bertanggung jawab menyetor penuh jumlah yang disebutkan dalam tiap saham.
Pabrik Etilen yang akan didirikan mempunyai : »
Bentuk perusahaan : Perseroan Terbatas PT
» Lapangan Usaha
: Industri Gas »
Lokasi Perusahaan : Bontang, Kalimantan Timur
Alasan dipilihnya bentuk perusahaan ini didasarkan atas beberapa faktor, antara lain:
1. Mudah mendapatkan modal dengan cara menjual saham di pasar modal atau perjanjian tertutup dan meminta pinjaman dari pihak yang
berkepentingan seperti badan usaha atau perseorangan.
94
BAB
Ä Å
ana
Æ
e
Ç
en Perusa
È
aan Prarancan
É
Ê
Dar
Ê
Refinery Gas
ËÌ
pas
Ê Í
as 400.000 tonta
ÈÎÏ
2. Tanggung jawab pemegang saham bersifat terbatas, artinya kelancaran produksi hanya akan ditangani oleh direksi beserta karyawan sehingga
gangguan dari luar dapat dibatasi. 3. Kelangsungan hidup perusahaan lebih terjamin karena tidak
terpengaruh dengan berhentinya pemegang saham, direksi berserta stafnya, dan karyawan perusahaan.
4. Efisiensi dari manajemen Para pemegang saham dapat memilih orang yang ahli sebagai dewan
komisaris dan direktur utama yang cukup cakap dan berpengalaman. 5. Lapangan usaha lebih luas
Suatu Perseroan Terbatas dapat menarik modal yang sangat besar dari masyarakat, sehingga dengan modal ini PT dapat memperluas
usahanya. 6. Pemilik dan pengurus perusahaan terpisah satu sama lain, pemilik
perusahaan adalah para pemegang saham dan pengurus perusahaan adalah direksi beserta stafnya yang diawasi oleh dewan komisaris.
Djoko, 2003
5.2 Struktur Organisasi