Distribusi RuangSpatial Gelombang Elektromagnetik

r n n 1 n 2 n 2 multimode b Gambar 2.7 Profil indeks bias step index a dan graded index b Moller, 1998 2.7 Gelombang - Gelombang Terpandu Guided Waves

2.7.1 Distribusi RuangSpatial

Masing-masing komponen dari medan listrik dan medan magnet harus memenuhi persamaan Helmholtz, , dimana n = n 1 di dalam core r a dan n = n 2 di dalam cladding r a dan . Dengan asumsi jari-jari cladding b cukup besar, sehingga dapat dianggap takhingga dalam perhitungan cahaya terpandu didalam core dan didekat batas core - cladding . Dalam koordinat silinder, persamaan Helmholz diberikan oleh : Kartesian dari medan listrik dan medan magnet atau komponen-komponen E z dan H z dalam koordinat silinder seperti pada gambar 2.8 Universitas Sumatera Utara x y Z a Er Ez E φ r φ Core Cledding Gambar 2.8 Komponen gelombang elektromagnetik dalam sistem koordinat silinder Bentuk solusi dari gelombang harmonik yang menjalar dalam arah sumbu- z dengan konstanta perambatan , diberikan olehμ 2.31 Substitusi pers 2.30 kedalam pers 2.29 diperoleh: 2.32 Gelombang akan dipandu, jika konstanta perambatan lebih kecil daripada bilangan gelombang dalam core n 1 k dan lebih besar daripada bilangan gelombang dalam cladding n 2 k . Dengan mendefinisikan: 2.33 sehingga untuk gelombang terpandu, k T 2 dan 2 positif maka k T dan adalah riil. Persamaan 5.5 dapat dipisahkan untuk core dan cladding : , r a core 2.34 , r a cladding 2.35 Persamaan diatas dikenal sebagai persamaan diferensial dengan solusinya adalah fungsi Bessel. Solusi persamaan diatas adalah: { dimana J ℓ x adalah fungsi Bessel jenis pertama dan orde ke- ℓ, sedangkan K ℓ x adalah fungsi Bessel jenis kedua dan orde ke- ℓ. Fungsi J ℓ x berosilasi seperti fungsi sinus atau cosinus tetapi dengan amplitudo yang meluruh. Dalam batas x Universitas Sumatera Utara 1: 2.36 Dimana x 1, fungsi K ℓ x diberian oleh : 2.37 Parameter-parameter k T dan berturut-turut menentukan laju perubahan ur dalam core dan dalam cladding . Harga k T yang besar berarti distribusi radial dalam core berosilasi dengan cepat. Nilai yang besar berarti lebih cepat meluruh dan penetrasi gelombang ke dalam cladding kecil. Penjumlahan kuadrat dari k T dan adalah konstanμ – 2.38 sehingga bila k T meningkat, menurun dan medan berpenetrasi lebih dalam ke dalam cladding .

2.7.2 Berkas - Berkas Meridional