Kesimpulan Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Tujuan Pembelajaran

1

BAB V KESIMPULA DAN SARAN

A. Kesimpulan

Meningkatkan kemampuan siswa menulis karangan deskripsi menggunakan benda konkrit di kelas IV Sekolah Dasar Negeri 3 Maruyungsari Kecamatan Padaherang Kabupaten Pangandaran menurut hasil penelitian dengan menggunakan penelitian tindakan kelas dipandang telah berhasil. Keberhasilan yang dimaksudkan disebabkan adanya perencanaan pembelajaran yang dipandang efektif, proses pelaksanaan pembelajaran yang dipandang efektif, dan ada kenaikan nilai kemampuan siswa menulis karangan deskripsi. Perencanaan yang dipandang efektif dalam upaya meningkatkan kemampuan siswa menulis karangan deskripsi menggunakan benda konkrit di kelas IV Sekolah Dasar Negeri 3 Maruyungsari Kecamatan Padaherang Kabupaten Pangandaran adalah beikut ini. RENCANA PELAKSANAAN PEBELAJARAN Nama Sekolah Mata Pelajaran Kelas Semester Alokasi Waktu : SDN 3 Maruyungsari : Bahasa Indonesia : IV Dua : 3 X 35 menit

A. Standar Kompetensi

Mampu mengekspresikan berbagai pikiran, gagasan, pendapat, dan perasaan dalam berbagai ragam tulisan melalui melengkapi percakapan, menulis deskripsi, mengisi formulir sederhana, melanjutkan cerita narasi, menulis surat, menyusun paragraph, dan menulis pengumuman serta menulis cerita rekaan dan melanjutkan pantun

B. Kompetensi Dasar

Menulis karangan berdasarkan pengalaman dengan memperhatikan pilihan kata 2 dan penggunaan ejaan

C. Indikator

1. Menulis karangan deskripsi benda konkrit dengan menggunakan pilihan kata yang tepat 2. Menulis karangan deskripsi benda konkrit dengan menggunakan ejaan huruf capital, tanda titik, dan tanda koma yang tepat

D. Tujuan Pembelajaran

1. Melalui pengamatan benda konkrit, siswa dapat menulis karangan deskripsi sesuai ciri-ciri benda konkrit yang diamati dengan tepat 2. Melalui pengamatan benda konkrit, siswa dapat menulis karangan deskripsi dengan menggunakan pilihan kata yang tepat 3. Melalui pengamatan benda konkrit, siswa dapat menulis karangan deskripsi dengan menggunakan huruf kapital yang tepat 4. Melalui pengamatan benda konkrit, siswa dapat menulis karangan deskripsi dengan menggunakan tada baca titik yang tepat 5. Melalui pengamatan benda konkrit, siswa dapat menulis karangan deskripsi dengan menggunakan tada koma yang tepat

E. Materi Pembelajaran

Dokumen yang terkait

PENGEMBANGAN MEDIA KUBUS SUSUN PUZLE SERI (BUSUPARI) PADA KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI KELAS 3 DI SEKOLAH DASAR

4 14 18

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR PADA Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Dengan Menggunakan Media Gambar Pada Siswa Kelas VII SMP N 3 Blora.

0 1 15

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Dengan Menggunakan Media Gambar Pada Siswa Kelas VII SMP N 3 Blora.

1 4 15

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN OUTING CLASS UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN Penerapan Strategi Pembelajaran Outing Class Untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Siswa Kelas IV SDN

0 1 17

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN OUTING CLASS UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN Penerapan Strategi Pembelajaran Outing Class Untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Karangan Deskripsi Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Siswa Kelas IV SDN

0 0 12

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI PENDEKATAN KONTEKSTUAL BAGI SISWA SEKOLAH DASAR : Penelitian Tindakan Kelas Siswa Kelas IV SDN 3 Cibogo Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat.

1 10 39

PENINGKATAN KEMAMPUAN SISWA DALAM MENENTUKAN LUAS PERMUKAAN BANGUN RUANG KUBUS MELALUI METODE INKUIRI (Penelitian Tindakan Kelas di Kelas V SDN 3 Maruyungsari Dusun Mekarsari Desa Maruyungsari Kecamatan Padaherang Kabupaten Pangandaran).

0 5 35

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MENGGUNAKAN METODE MIND MAPPING (PETA PIKIRAN) PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIa : Penelitian Tindakan Kelas pada Siswa Kelas IV di SDN 1 Cibodas Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat.

0 0 45

MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA LINGKUNGAN SEKITAR KELAS IV SEKOLAH DASAR NEGERI INPRES CIKAHURIPAN KABUPATEN BANDUNG BARAT.

0 0 31

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR SERI KELAS IV SEKOLAH DASAR

0 0 12