Sejarah Divisi Logistik Bank Indonesia Bandung Struktur Organisasi Perusahaan

1.4 Sejarah Divisi Logistik Bank Indonesia Bandung

Pada dasarnya tidak tertulis secara pasti kapan sebenarnya Divisi Logistik ini dibentuk, tetapi jika dilihat dari sejarah Bank Indonesia Bandung maka, penulis dapat menyimpulkan bahwa Divisi Logistik ini dibentuk kira-kira tahun 1953 pada masa H.C. Hordijk Pimpinan Cabang Bank Indonesia Bandung Ke-1. Dari pada awal berdirinya hingga sekarang terdapat 2 tugas pokok dari divisi Logistik adalah meliputi :  PERENCANAAN, PENGADAAN DAN PENGAWASAN.  PEMELIHARAAN,PENATAUSAHAAN,PEMANFAATAN DAN PENGHAPUSAN.

1.5 Struktur Organisasi Perusahaan

Bank Indonesia Bandung memiliki struktur organisasi perusahaan yang terdiri dari beberapa bagian. Adapun struktur dari Bank Indonesia Bandung dapat dilihat pada Gambar 1.2 berikut ini : Gambar 1.2 Bagan Struktur Organisasi Bank Indonesia Bandung Sumber : Arsip Dokumen Bank Indonesia, 2011 Bidang Ekonomi Moneter Bidang Manajemen Intern Bidang Pengawas -an Bank Bidang Sistem Pembayaran Tim Pengawa -san Bank 1 Seksi Sumber Daya Manusia Tim Kajian Ekonomi Informas -i Administ -rasi Bank Seksi Sekertari -at Pengama -nan Protokol Tim Statistik Survey Tim pemberd -ayaan sektor Rill UMKM Tim Pengawa -san Bank 2 Seksi Logistik Pemimpin Bank Indonesia Lucky Fathul Aziz Hadibrata Deputi PBI EM Nita Yosita Deputi PBI MI SP Erman Kurnadi Deputi PBI PB Sri.R.A. Faisal Seksi Layanan Nasabah Seksi Kliring Seksi Pengelol -aan Uang Seksi Kas Distribus i Uang Pada bagan 1.2 dapat dilihat struktur organisasi Bank Indonesia Bandung dimana dipimpin oleh seorang Pimpinan Bank Indonesia, yang dibantu oleh Deputi Pimpinan Bank Indonesia bidang Ekonomi Moneter, Deputi Pimpinan Bank Indonesia bidang Manajemen Intern dan Sistem Pembayaran, Deputi Pimpinan Bank Indonesia bidang Pengawasan Bank. Pimpinan Bank Indonesia secara langsung membawahi Deputi Pimpinan Bank Indonesia bidang Ekonomi Moneter, Deputi Pimpinan Bank Indonesia bidang Manajemen Intern dan Sistem Pembayaran dan Deputi Pimpinan Bank Indonesia bidang Pengawasan Bank. Deputi Pimpinan Bank Indonesia bidang Ekonomi Moneter membawahi beberapa divisi yaitu bidang ekonomi moneter, tim kajian ekonomi, tim statistik dan survai dan tim pemberdayaan sektor riil dan UMKM. Deputi Pimpinan Bank Indonesia bidang Manajemen Intern dan Sistem Pembayaran membawahi beberapa divisi yaitu bidang manajemen intern, divisi sumber daya manusia, sekretariat pengamanan dan protokol, divisi atau seksi logistik, bidang sistem pembayaran, bidang layanan nasabah, kliring, pengelolaan uang dan yang terakhir seksi kas dan distribusi uang. Sedangkan Deputi Pimpinan Bank Indonesia bidang Pengawasan Bank membawahi beberapa divisi yaitu bidang pengawasan bank, tim pengawasan bank 1, informasi dan administrasi bank dan yang terakhir adalah tim pengawasan bank 2.

1.6 Job Description