PERANAN BADAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN PEMERINTAHAN KAMPUNG DALAM MENINGKATKAN PARTISIPASI MASYARAKAT PADA KEGIATAN REHABILITASI LAHAN KRITIS BERBASIS MASYARAKAT (Studi Kasus pada Kampung Bumi Dana Kecamatan Way Tuba Kabupaten Way Kanan)

ABSTRACT

THE ROLE OF PEOPLE EMPOWERMENT COUNCIL
AND VILLAGE GOVERNMENT IN INCREASING PUBLIC
PARTICIPATION AT CRITICAL LAND REHABILITATION
PROGRAM BASED ON PEOPLE
(Case Study on Bumi Dana Village Way Tuba District
Way Kanan Regency)
By
CHANDRA INDRAWAN
The main issues of this research are: (1) “How is the role of People Empowerment
Council And Village Government in increasing public participation at Critical
Land Rehabilitation Program Based on People at Bumi Dana Village Way Tuba
District Way Kanan Regency?” (2) How is the level of people participation in
planning, actuating and evaluating of Critical Land Rehabilitation Program Based
on People at Bumi Dana Village Way Tuba District Way Kanan Regency?”

The type of this research is quantitative descriptive, sample of the research are 71
farmers as member of farmer comunity at Bumi Dana Village Way Tuba District
Way Kanan Regency. Data collecting technique conducted by questionnaire,
observation


and

documentation.

Data

analyzing

quantitatively by using percentage and interval formula.

technique

conducted

The results of this research are: (1) The role of People Empowerment Council and
Village Government in increasing public participation at Critical Land
Rehabilitation Program Based on People is high category (good role). It showed
by 35 people (49,29%) that presented that People Empowerment Council and
Village Government presented veri good and good role in increasing public

participation at Critical Land Rehabilitation Program Based on People (2) Level
of people participation in planning, actuating and evaluating of Critical Land
Rehabilitation Program Based on People is high category. It showed by 37 people
(52,11%) that participate very high and high.

Keyword: Role, Public Participation

ABSTRAK

PERANAN BADAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
DAN PEMERINTAHAN KAMPUNG DALAM MENINGKATKAN
PARTISIPASI MASYARAKAT PADA KEGIATAN REHABILITASI
LAHAN KRITIS BERBASIS MASYARAKAT
(Studi Kasus pada Kampung Bumi Dana Kecamatan Way Tuba
Kabupaten Way Kanan)
Oleh
CHANDRA INDRAWAN

Permasalahan dalam penelitian ini dirumuskan : (1) Bagaimana peranan Badan
Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Kampung dalam meningkatkan

partisipasi masyarakat pada Program Rehabilitasi Lahan Kritis Berbasis
Masyarakat di Kampung Bumi Dana Kecamatan Way Tuba Kabupaten Way
Kanan?” (2) Seberapa besarkah tingkat partisipasi masyarakat dalam perencanaan,
pelaksanaan dan evaluasi Program Rehabilitasi Lahan Kritis Berbasis Masyarakat
di Kampung Bumi Dana Kecamatan Way Tuba Kabupaten Way Kanan?”
Tipe penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif, mengambil sampel
para petani yang tergabung dalam kelompok tani di Kampung Bumi Dana
Kecamatan Way Tuba Kabupaten Way Kanan berjumlah 71 orang. Pengumpulan
data dilakukan dengan kuesioner, observasi dan dokumentasi. Analisis data
dilakukan secara kuantitatif menggunakan rumus persentase dan interval.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Peranan Badan Pemberdayaan
Masyarakat dan Pemerintahan Kampung dalam meningkatkan partisipasi
masyarakat pada Program Rehabilitasi Lahan Kritis Berbasis Masyarakat masuk
dalam kategori peranan yang tinggi (berperan baik). Hal ini ditunjukkan oleh 35
orang (49,29%) yang menyatakan bahwa Badan Pemberdayaan Masyarakat dan
Pemerintahan

Kampung


berperan

sangat

tinggi/sangat

berperan

dan

tinggi/berperan dalam meningkatkan partisipasi masyarakat pada Program
Rehabilitasi Lahan Kritis Berbasis Masyarakat. (2) Tingkat partisipasi masyarakat
dalam perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi Program Rehabilitasi Lahan Kritis
Berbasis Masyarakat di Kampung Bumi Dana Kecamatan Way Tuba Kabupaten
Way Kanan masuk dalam kategori partisipasi tinggi. Hal ini ditunjukkan oleh 37
orang (52,11%) yang berpartisipasi sangat tinggi dan tinggi.

Kata Kunci:

Peranan, Partisipasi Masyarakat