Telp. 021 63858269 – 70, Fax. 021 63858275 URL : http:www.bapeten.go.id
Jenis Rekaman Judul
: :
Rekaman Unit Kerja Laporan  Hasil  Survei  Kepuasan  Pengguna  Pelayanan  Perizinan
FRZR BAPETEN
No Rek : LTSTIKN 01 03P2STPFRZR0022012 Tanggal : 22 - 12 - 2013
Revisi : 1 Hal
: 3 dari 52
B. Tujuan
Tujuan dilakukannya kegiatan survei kepuasan pengguna adalah untuk: 1. Mendapatkan  data  tingkat  kepuasan  pengguna  terhadap  kinerja  Unit  Kerja
Pelayanan Perizinan, dalam hal ini DPFRZR; 2. Mendapatkan data sebaran tingkat kepuasan pengguna sesuai dengan kuisioner yang
disebarkan; dan 3. Mendapatkan masukan terhadap butir-butir mutu pelayanan yang harus ditingkatkan
sesuai dengan keinginan pengguna.
C. Sasaran
Sasaran kegiatan survei kepuasan pengguna adalah: 1. Tersedianya IKM, khususnya penerima pelayanan perizinan FRZR; dan
2. Tersedianya  sebaran  data  pada  butir-butir  kuisioner  untuk  peningkatan  kualitas pelayanan perizinan, dalam hal ini DPFRZR.
D. Ruang Lingkup
Ruang lingkup kegiatan ini adalah melakukan survei tingkat kepuasan pengguna terhadap kualitas  pelayanan  perizinan  di  DPFRZR untuk  memperoleh  IKM Indeks
Kepuasan Masyarakat.
Telp. 021 63858269 – 70, Fax. 021 63858275 URL : http:www.bapeten.go.id
Jenis Rekaman Judul
: :
Rekaman Unit Kerja Laporan  Hasil  Survei  Kepuasan  Pengguna  Pelayanan  Perizinan
FRZR BAPETEN
No Rek : LTSTIKN 01 03P2STPFRZR0022012 Tanggal : 22 - 12 - 2013
Revisi : 1 Hal
: 4 dari 52
E. Metodologi
Metodologi kajian untuk kegiatan survei kepuasan pengguna adalah melakukan: 1. Studi pustaka  terkait  dengan  peraturan  perundang-undangan  tentang  pelayanan
publik; 2. Perencanaan  pelaksanaan  survei dimulai  dengan membuat  daftar  butir-butir
pertanyaan kuisioner yang  mengacu  pada  Surat  Keputusan  MENPAN  No. Kep25M.PAN22004,  kemudian  menentukan  strategi  penyebaran  kuisioner
kepada  pengguna  dan  merencanakan  pelaksanaan  survei. Dalam  pembuatan kuisioner,  selain  mengacu  kepada
Surat  Keputusan  MENPAN  No. Kep25M.PAN22004 juga  dilakukan penyesuaian  terkait  dengan kondisi
pelayanan perizinan yang tersedia pada unit layanan publik di BAPETEN; 3. Pelaksanaan  Survei  dilakukan
dengan  menyebarkan  kuisioner kepada
Responden melalui media website atau pertemuan langsung dengan pengguna; 4. Analisis  data  survei
adalah  dengan mengolah,  menilai, menjustifikasi hasil survei dan membandingkan dengan hasil survei sebelumnya; dan
5. Penyusunan dokumen dalam bentuk laporan kajian survei kepuasan pengguna.
II. TINJAUAN PUSTAKA