PERKULIAHAN BINA PRIBADI DAN SOSIAL [Compatibility Mode]

MATERI
1. Konsep dasar Bina Pribadi dan
Sosial.
2. Interaksi dan penyesuaian diri anak
yang mengalami gangguan emosi
dan sosial.
3. Analisis Prilaku Sosial.
4. Pendidikan nilai, Etika, dan Sikap.

5. Bimbingan personal (mengenal diri
sendiri, dan keterampilan berfikir
rasional).
6. Pembinaan keterampilan sosial
(kemandirian, kejujuran, toleransi,
kerjasama, kepemimpinan, dan
empati).
7. Pembinaan minat dan bakat.
8. Simulasi BPBS.

PENGERTIAN:
Bina pribadi dan sosial adalah upaya

pendidikan formal yang dilaksanakan
secara sadar, berencana, terarah, dan
bertanggung jawab dalam rangka
membangun hubungan timbal balik antara
anak dengan lingkungannya, serta
menumbuhkan dasar kepribadian untuk
mengembangkan dirinya secara optimal.

Tujuan
1. Untuk memupuk dan mengembangkan
pengetahuan.
2. Agar mempunyai kemampuan untuk
membina dirinya sebagi pribadi yang
terpuji.
3. Agar mempunyai kreatifitas untuk
membangun lingkungan hidupnya dan
mampu mengembangkan dirinya sebagai
anggota masyarakat, bangsa dan
negara.


Fungsi
1. Menghilangkan rasa rendah diri dalam
pergaulan sehari-hari, serta mengurangi
penderitaan pribadi yang disebabkan
karena perbuatan negatif.
2. Memulihkan sikap jujur, sabar, menepati
janji dan bertanggung jawab atas
segala perbuatannya.
3. Mengangkat derajat anak untuk menjadi
anggota masyarakat yang baik.