Sketsa alternatif Desain Perencanaan

20 20

BAB III VISUALISASI DAN PEMBAHASAN

A. Perencanaan

Suatu proses penciptan suatu karya yang menarik membutuhkan pemahaman dan pengetahuan yang berkaitan dengan perkembangan model yang terjadi di masyarakat, hal ini bertujuan untuk dapat menyesuaikan hasil karya dengan minat masyarakat. Dalam proses penciptaan karya seni keramik teko set dengan judul buah manggis sebagai inspirasi penciptaan karya seni keramik teko set mutlak lahir dari ide yang baru, mengkombinasikan dan mengaplikasikan bentuk buah manggis dikembangkan ke dalam bentuk karya seni keramik teko set sesuai dengan perkembangan zaman. Berdasarkan ide dasar di atas kemudian dituangkan dalam bentuk desain dengan beberapa tahapan. Proses desain dapat dilihat melalui perencanaan sampai desain jadi. Adapun tahapannya meliputi:

1. Sketsa alternatif

Sketsa alternatif di sini adalah dengan membuat sketsa-sketsa gambar teko, Sketsa tersebut dimaksudkan untuk mencari alternatif bentuk sesuai dengan kemampuan dalam berkreasi. Alternatif bentuk tersebut tentunya sesuai dengan bentuk-bentuk buah manggis yang dikembangkan dalam bentuk karya seni keramik teko set. Proses selanjutnya dari sketsa-sketsa hasil pengembangan bentuk buah manggis dipilih di antara sketsa-sketsa yang terbaik berdasarkan berbagai pertimbangan, di antaranya segi artistik dan ergonomi maupun teknik pembuatannya. Sketsa inilah yang dikembagkan menjadi desain. Desain bentuk 21 buah manggis ini yang menjadi acuan dalam proses perwujudan karya, guna menghindari kemungkinan terjadinya kesalahan dalam proses pembuatan. Adapun gambar sketsa-sketsa tersebut adalah sebagai berikut: Gambar III: Sketsa Alternatif 1 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Gambar IV: Sketsa Alternatif 2 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Skala 1:7 Skala 1:7 22 Gambar V: Sketsa Alternatif 3 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Gambar VI: Sketsa Alternatif 4 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Skala 1:7 Skala 1:7 23 Gambar VII: Sketsa Alternatif 5 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Gambar VIII: Sketsa Alternatif 6 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Skala 1:7 Skala 1:7 24 Gambar IX: Sketsa Alternatif 7 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Gambar X: Sketsa Alternatif 8 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Skala 1:7 Skala 1:7 25 Gambar XI: Sketsa Alternatif 9 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Gambar XII: Sketsa Alternatif 10 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Skala 1:7 Skala 1:7 26 Gambar XIII: Sketsa Alternatif Cangkir Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014.

2. Desain

Pada proses ini dari bentuk sket-sketsaterpilih di atas kemudian dibuat disain sesuai bentuk yang hendak dicapai. Dimensi keramik disajikan dalam bentuk gambar proyeksi yang menekankan pada sisi pandang yaitu: tampak samping, tampak depan, tampak atas, dan tampak belakang. Berikut proyeksi karya yang terpilih dari sketsa alternatif: Skala 1:3 27 Gambar XIV: Proyeksi Karya 1 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Gambar XV: Proyeksi Karya 2 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Skala 1:7 Skala 1:7 28 Gambar XVI: Proyeksi Karya 3 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Gambar XVII: Proyeksi Karya 4 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Skala 1:7 Skala 1:7 29 Gambar XVIII: Proyeksi Karya 5 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Gambar XIX: Proyeksi Karya 6 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Skala 1:7 Skala 1:7 30 Gambar XX: Proyeksi Karya 7 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Gambar XXI: Proyeksi Karya 8 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Skala 1:7 Skala 1:7 31 Gambar XXII: Proyeksi Karya 9 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Gambar XXIII: Proyeksi Karya 10 Karya Muhammad Khosim Pada Januari 2014. Skala 1:7 Skala 1:7 32

3. Eksperimen