Analisis Kadar Gula Darah Rancangan Penelitian dan Analisis Data

Keterangan : K = Kontrol K1, P = Perlakuan yang digunakan P2, P3, P4, dan U = Ulangan yang digunakan U1, U2, U3, U4, U5, U6 K1U1 P3U2 P4U3 K1U4 P2U1 K1U2 P4U2 P2U2 P3U1 P4U1 P2U3 P3U3 K1U3 P3U4 P2U4 P4U4 P4U5 K1U5 P3U5 P2U5 P4U6 P2U6 K1U6 P3U6

K. Diagram Alir

Gambar 3. Diagram alir penelitian Persiapan penelitian 1 6 ekor mencit Mencit diabetes Diberi ekstrak rumput teki dengan dosis 4,5; 45; 135 mg40gr BB Pengukuran gula darah Analisis data 2 6 ekor mencit 3 6 ekor mencit 4 6 ekor mencit 4 6 ekor mencit 3 6 ekor mencit 2 6 ekor mencit 1 6 ekor mencit Diberi obat amaryl Glimepiride dosis 0,4 mg40gr BB

V. SIMPULAN DAN SARAN

A. Simpulan

1. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa ekstrak rimpang rumput teki Cyperus rotundus L. dengan dosis 135 mg40 grBB dapat menurunkan kadar glukosa darah dengan rata-rata 80,83 mgdl secara signifikan dibandingkan dengan kontrol amaryl 91,16 mgdl dengan dosis 0,4 mg40 grBB pada mencit setelah aloksan. 2. Ekstrak rimpang rumput teki Cyperus rotundus L. lebih baik dibandingkan obat amaryl karena menurunkan kadar glukosa darah mencit lebih baik.

B. Saran

Perlu dilakukan penelitian lebih lanjut lagi tentang senyawa flavonoid yang terkandung dalam rimpang rumput teki untuk menurunkan kadar glukosa darah dan berapa dosis yang tepat untuk ekstrak rimpang rumput teki yang dapat dijadikan sebagai obat untuk menurunkan kadar glukosa darah. DAFTAR PUSTAKA Adewale S.O., R.O, Ayeni., O.A, Ajala., T , Adeniran. 2007. A New Generalized Mathematical Model for Study of Diabetes Mellitus. Research Journal of Apllied Sciences 2 5 : 629-632. Akbar, B. 2010. Tumbuhan Dengan Kandungan Senyawa Aktif Yang Berpotensi Sebagai Bahan Antifertilitas. Adabia Press. Jakarta. Ed 1. Hal 59. 978-602-19751-7-6. Anonim 1. 2015. http:disehat.comberapa-kadar-gula-darah-normal-menurut- WHO. 28022015. 08.14 AM. Anonim 2. 2014. Mencit. Plantamor. comindex. php. plant. 091114. 21.12 PM. Anonim 3. 2015. Diabetes Mellitus. Http:diabetes-mellitus. Blogspot. com201304mengenal – jenis –jenis – obat –diabetes-di.html. 27022015. 12.53 AM Anonim 4. 2015. Mari Berkenalan Dengan Farmakologi Molekuler. Http: denikrisna. files. workpress. com.201103 isletcell. JPG. 15082015. 14.34 AM. Aruoma, O. I. 1994. Free Radical and Antioxidant Strategies in Sport. J Nutr Biochem 5: 370-381. Atun, S. 2015. Hubungan Struktur dan Aktivitas Antioksidan Beberapa Senyawa Resveratrol dan Turunan. Universitas Yogyakarta. Gunawan, D. 1998. Tumbuhan Obat Indonesia. Pusat Penelitian Obat. Tradisional UGM. Yogyakarta.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pemberian Ekstrak Bawang Putih (Allium Sativum L.), Metformin dan Glibenklamid terhadap Kadar Gula Darah pada Mencit Diabetes yang Diinduksi Aloksan Tahun 2011

2 65 103

EFEK EKSTRAK UMBI RUMPUT TEKI (Cyperus rotundus L) SEBAGAI ANTIPIRETIK PADA TIKUS WISTAR JANTAN YANG DIINDUKSI VAKSIN DPT-Hb

0 5 16

EFEK EKSTRAK UMBI RUMPUT TEKI (Cyperus rotundus L) SEBAGAI ANTIPIRETIK PADA TIKUS WISTAR JANTAN YANG DIINDUKSI VAKSIN DPT-Hb

1 10 80

Efek Ekstrak Umbi Rumput Teki (Cyperus rotundus L) Sebagai Antipiretik Pada Tikus Wistar Jantan Yang Diinduksi Vaksin DPT-Hb

0 3 16

STRUKTUR OOSIT SELAMA FOLIKULOGENESIS MENCIT BETINA (Mus musculus L.) SETELAH PEMBERIAN SECARA ORAL EKSTRAK RIMPANG RUMPUT TEKI (Cyperus rotundus L.)

0 16 9

KETEBALAN LAPISAN GRANULOSA MENCIT (Mus musculus L.) BETINA SELAMA FOLIKULOGENESIS SETELAH PEMBERIAN EKSTRAK RIMPANG RUMPUT TEKI (Cyperus rotundus L.)

1 14 8

KETEBALAN LAPISAN GRANULOSA MENCIT (Mus musculus L.) BETINA SELAMA FOLIKULOGENESIS SETELAH PEMBERIAN EKSTRAK RIMPANG RUMPUT TEKI (Cyperus rotundus L.)

1 17 70

EVALUASI FUNGSI GINJAL MENCIT (Mus musculus L.) BETINA SETELAH PEMBERIAN EKSTRAK RIMPANG RUMPUT TEKI (Cyperus rotundus L.) SECARA ORAL

0 13 8

UJI ANTIDIARE EKSTRAK RIMPANG RUMPUT TEKI (Cyperus rotundus L.) DIBANDINGKAN DENGAN OBAT Attapulgite PADA MENCIT (Mus musculus L.) JANTAN YANG DIINDUKSI Oleum ricini

2 10 43

STRUKTUR HISTOLOGI TUNAS ANGGOTA DEPAN FETUS MENCIT (Mus musculus L.) SETELAH PEMBERIAN EKSTRAK RIMPANG RUMPUT TEKI (Cyperus rotundus L.)

2 12 54