Profil Responden Media yang Dipilih oleh Audience

29 Populasi yang dalam penelitian ini adalah 18.150. Jumlah ini diper oleh ber dasar kan data dar i Dinas Pendidikan dan Olahr aga Kota Salatiga tahun 2014. Dengan demikian, sampel yang dapat digunakan dalam penelitian ini sejumlah 391 r esponden. Sampel ter sebut diperoleh dengan menggunakan r umus Slovin. Dar i 391 kuesioner yang disebar kan kepada r esponden, 367 kuesioner yang dapat diolah, sedangkan 24 kuesioner tidak dapat diolah kar ena data tidak lengkap atau tidak memenuhi kr iter ia untuk dilakukan pengolahan data statistik. Kuesioner yang disebar kan kepada r esponden dilakukan dengan teknik st r at ified quot a simple r andom sampling . Teknik ini dipilih kar ena kar akter istik r espondennya yang ber tingkat, yakni r esponden yang ber ada di SMP kelas I dan II ser ta sisw a SMA atau SMK kelas I dan II. Sementar a jumlah r esponden yang sudah ditetapkan di masing-masing sekolah mer upakan cir i dar i teknik kuota; dan simple r andom sampling mer upakan teknik pengambilan sampel yang dilakukan secar a acak.

4. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Sebelum melakukan analisis per ilaku r emaja dalam menggunakan inter net di Salatiga dipandang media syst em dependency t heor y , maka penulis akan memapar kan ter lebih dahulu mengenai pr ofil r esponden dalam penelitian ini.

4.1 Profil Responden

Tabel 1. Jenis Kelamin Responden Fr equency Per cent Valid Per cent Cumulative Per cent Valid Laki-Laki 161 43.9 43.9 43.9 Per empuan 206 56.1 56.1 100.0 30 Tabel 1. Jenis Kelamin Responden Fr equency Per cent Valid Per cent Cumulative Per cent Valid Laki-Laki 161 43.9 43.9 43.9 Per empuan 206 56.1 56.1 100.0 Total 367 100.0 100.0 Sumber : Data Pr imer yang Diolah Penulis Ber dasar kan data pr imer yang diolah peneliti, r esponden yang memiliki jenis kelamin laki-laki ber jumlah 161 sisw a dengan pr osentase 43,9 dar i total r esponden, sedangkan r esponden yang ber jenis kelamin per empuan ber jumlah 206 sisw a dengan pr osentase sebesar 56,1 . Tabel 2. Kelas Responden Fr equency Per cent Valid Per cent Cumulative Per cent Valid SMP Klas I 111 30.2 30.2 30.2 SMP Klas II 22 6.0 6.0 36.2 SMA SMK Klas I 74 20.2 20.2 56.4 SMA SMK Klas II 160 43.6 43.6 100.0 Total 367 100.0 100.0 Sumber : Data Pr imer yang Diolah Penulis Data pada tabel 2 menunjukkan bahw a mayor itas r esponden yang mengisi kuesioner mer upakan sisw a SMA SMK kelas II yakni sejumlah 160 r esponden atau 43,6 dar i total r esponden. Setelah itu diikuti oleh sisw a SMP kelas 1 sejumlah 111 r esponden dengan pr osentase sebesar 30, 2. Ter banyak ketiga adalah sisw a SMA SMK kelas 1 yakni sejumlah 74 r esponden dengan pr osentase 20.2. Dan r esponden yang mengisi paling sedikit adalah r esponden yang duduk di kelas II SMP yang ber jumlah 22 or ang atau 6,0. 31

4.2 Media yang Dipilih oleh Audience

Hampir sejalan dengan teor i uses and gr at ificat ions yang menyor oti tentang keaktifan audience dalam memilih media, media syst em dependency t heor y juga mencer mati hal ter sebut. Ber ikut ini adalah data hasil penelitian yang menyatakan tentang pilihan r esponden mengenai media sebagai salah satu aktivitas ber inter net: Tabel 3.1. Responden Berinternet Sebagai Salah Satu Aktivitas Bermedia Fr equency Per cent Valid Per cent Cumulative Per cent Valid Tidak Ada Jawaban 2 .5 .5 .5 Setiap Har i 173 47.1 47.1 47.7 Setiap Minggu 19 5.2 5.2 52.9 Setiap Bulan 2 .5 .5 53.4 Tidak Tentu Tapi Ser ing 107 29.2 29.2 82.6 Tidak Tentu Tapi Jar ang 49 13.4 13.4 95.9 Tidak Per nah 15 4.1 4.1 100.0 Total 367 100.0 100.0 Sumber : Data Pr imer yang Diolah Penulis Tabel 3.1. menunjukkan tentang pilihan r esponden pada kegiatan mengakses Inter net sebagai salah satu aktivitas ber media. Ber dasar kan tabel ter sebut, 173 r esponden menyatakan bahw a mer eka setiap har i mengakses Inter net. Per nyataan ter banyak kedua adalah r esponden menyatakan tidak tentu ber inter net namun ser ing melakukan kegi atan ter sebut sebesar 107 r esponden atau 29.2. Sementar a itu, 2 or ang r esponden atau 0.5 menyatakan setiap bulan ber inter net dan bahkan ada juga r esponden yang tidak member ikan jaw aban. 32 Tabel 3.2. Responden Menonton TV Sebagai Salah Satu Aktivitas Bermedia Fr equency Per cent Valid Per cent Cumulative Per cent Valid Tidak Menjawab 2 .5 .5 .5 Setiap Har i 216 58.9 58.9 59.4 Setiap Minggu 5 1.4 1.4 60.8 Setiap Bulan 2 .5 .5 61.3 Tidak Tentu Tapi Ser ing 60 16.3 16.3 77.7 Tidak Tentu Tapi Jar ang 63 17.2 17.2 94.8 Tidak Per nah 19 5.2 5.2 100.0 Total 367 100.0 100.0 Sumber : Data Pr imer yang Diolah Penulis Masih ber bicar a mengenai pilihan media yang digunakan audience untuk memenuhi tujuannya, tabel 3.2 menunjukkan fakta yang menar ik. Menur ut sisw a-sisw i SMA SMK dan sisw a-sisw i SMP di Salatiga, r esponden yang menyatakan bahw a mer eka menonton televisi sebagai salah satu kegiatan ber media sebesar 216 r esponden atau 58.9. Sementar a r esponden yang menyatakan setiap bulan menonton televisi dan yang tidak member ikan jaw aban, masing-masing sejumlah 2 r esponden atau sebesar 0.5. Tabel 3.3. Responden Mendengarkan Radio Sebagai Salah Satu Aktivitas Bermedia Fr equency Per cent Valid Per cent Cumulative Per cent Valid Tidak Menjawab 38 10.4 10.4 10.4 Setiap Har i 24 6.5 6.5 16.9 Setiap Minggu 13 3.5 3.5 20.4 Setiap Bulan 3 .8 .8 21.3 Tidak Tentu Tapi Ser ing 42 11.4 11.4 32.7 33 Tidak Tentu Tapi Jar ang 169 46.0 46.0 78.7 Tidak Per nah 78 21.3 21.3 100.0 Total 367 100.0 100.0 Sumber : Data Pr imer yang Diolah Penulis Tabel 3.3 menunjukkan data hasil penelitian yang menar ik juga untuk diinter pr etasi. Tabel 3.3 menunjukkan bahw a r esponden yang mendengar kan r adio sebagai salah satu aktivitas ber media memiliki jumlah r esponden ter banyak pada pilihan tidak tentu dan jar ang. Responden yang member ikan pilihan ter sebut ber jumlah 169 r esponden atau 46.0. Disisi lain, 3 r esponden menyatakan bahw a mer eka mendengar kan r adio sebagai salah satu aktivitas ber media dilakukan setiap bulan. Tabel 3.4. Responden Membaca Koran Sebagai Salah Satu Aktivitas Bermedia Fr equency Per cent Valid Per cent Cumulative Per cent Valid Tidak Ada Jawaban 5 1.4 1.4 1.4 Setiap Har i 15 4.1 4.1 5.4 Setiap Minggu 21 5.7 5.7 11.2 Setiap Bulan 2 .5 .5 11.7 Tidak Tentu Tapi Ser ing 47 12.8 12.8 24.5 Tidak Tentu Tapi Jar ang 186 50.7 50.7 75.2 Tidak Per nah 91 24.8 24.8 100.0 Total 367 100.0 100.0 Sumber : Data Pr imer yang Diolah Penulis Pilihan tidak tentu dan jar ang juga ter jadi pada pilihan audience untuk membaca kor an sebagai salah satu aktivitas ber media. Responden yang menyatakan membaca kor an sebagai salah satu aktivitas ber media ber jumlah 186 r esponden atau 50.7. Selain itu, ada 2 or ang r esponden atau 0.5 yang 34 menyatakan bahw a mer eka membaca kor an sebagai salah satu aktivitas ber media. Menar iknya adalah bahw a ada 91 r esponden atau 24.8 yang menyatakan tidak per nah membaca kor an sebagai salah satu aktivitas ber media. Tabel 3.5. Responden Membaca Majalah Sebagai Salah Satu Aktivitas Bermedia Fr equency Per cent Valid Per cent Cumulative Per cent Valid Setiap Har i 29 7.9 7.9 7.9 Setiap Minggu 10 2.7 2.7 10.6 Setiap Bulan 2 .5 .5 11.2 Tidak Tentu Tapi Ser ing 57 15.5 15.5 26.7 Tidak Tentu Tapi Jar ang 167 45.5 45.5 72.2 Tidak Per nah 102 27.8 27.8 100.0 Total 367 100.0 100.0 Sumber : Data Pr imer yang Diolah Penulis Membaca majalah mer upakan salah satu pilihan r esponden juga sebagai salah satu bentuk kegiatan ber media. Pi lihan jaw aban tidak tentu dan jar ang memiliki pr osentase ter besar untuk dipilih r esponden, yakni sebesar 45.5 atau sebesar 167 r esponden. Pilihan jaw aban ter banyak kedua adalah pilihan tidak per nah membaca majalah yakni sebesar 102 r esponden atau 27.8. Sementar a itu, ter dapat 2 r esponden atau 0.5 yang menyatakan mer eka membaca majalah sebagai salah satu kegiat an ber media. Ber dasar kan inter pr etasi dar i kelima media ter sebut, yakni Inter net, Televisi, Radio, Kor an dan Majalah, maka ada sat u hal yang menar ik untuk diamati. Hal menar ik ter sebut adalah pilihan ter banyak r esponden dalam menggunakan media. Responden menyatakan bahw a mer eka setiap har i menonton Televisi, diikuti dengan Inter net, Majalah, Radio, dan yang ter akhir adalah Kor an. Hal ini menar ik untuk dicer mati kar ena r upanya Televisi masih 35 mer upakan media dengan tingkat penetr asi ter tinggi bagi sisw a-sisw i SMA SMK dan sisw a-sisw i SMP di Salatiga. Fenomena ini masih sejalan dengan temuan Nielsen Media Resear ch tahun 2014 yang menyatakan bahw a Televisi masih menjadi jaw ar a untuk media yang dikonsumsi masyar akat di Indonesia. Konsumsi Televisi mencapai 95, diikuti oleh Inter net sejumlah 33, kemudian Radio sebesar 20, Tabloid sebesar 6 dan yang ter akhir adalah Majalah sebesar 5. Data temuan Nielsen ini tidak mencantumkan konsumsi masyar akat Indonesia untuk Kor an. Meskipun data hasil pilihan media ter banyak per tama adalah Televisi, penulis tetap akan fokus pada Inter net. Alasan mendasar dar i pemilihan studi ini yakni adanya tr en peningkatan penetr asi Inter net di Indonesia. Hal ini sesuai dengan lapor an tahunan Yahoo TNS Net Index ke-empat mengenai studi inovatif tentang per ilaku pengguna inter net Supr iadi, 2012. Lapor an ter sebut menyatakan tr en signifikan mengenai per ilaku pengguna Inter net di Indonesia. Yahoo TNS Net Index menyebut selama dua tahun ter akhir , pengguna telepon seluler atau ponsel di Indonesia menjadi pengger ak utama per tumbuhan penggunaan Inter net di Indonesia. Ponsel mer upakan media kedua paling banyak digunakan, yakni sbeebsar 55 setelah media Televisi yang memiliki pr osentase 100. Hal lain yang dicatat mengenai per tumbuhan Inter net adalah faktor ber gesar nya demogr afi gr up usia 30 s.d. 50 tahun yang mulai ikut menggunakan Inter net. Selain Inter net mer upakan media yang penggunanya ter us mengalami peningkatan, alasan lain dipilihnya r emaja adalah bahw a ter dapat lapor an hasil sur vey yang menyatakan 30 juta pengguna Inter net di Indonesia adalah r emaja Lukman, 2014. Dengan dua alasan inilah maka penelitian ini dilakukan. Tabel 4. Frekuensi Responden Menggunakan I nternet Fr equency Per cent Valid Per cent Cumulative Per cent Valid Tidak Menjawab 1 .3 .3 .3 36 Setiap Har i 143 39.0 39.0 39.2 Setiap Minggu 23 6.3 6.3 45.5 Tidak Tentu Tapi Ser ing 121 33.0 33.0 78.5 Tidak Tentu Tapi Jar ang 74 20.2 20.2 98.6 Tidak Per nah 5 1.4 1.4 100.0 Total 367 100.0 100.0 Sumber : Data Pr imer yang Diolah Penulis Ber kaitan dengan ber internet sebagai salah satu aktivitas ber media, tabel 4 menunjukkan fr ekuensi r esponden dalam menggunakan Inter net. Responden yang menyatakan setiap har i menggunakan Inter net sebesar 39 atau 143 r esponden. Disusul dengan r esponden yang menyatakan tidak tentu namun ser ing 33 atau 121 r esponden, tidak tentu tapi jar ang 20.2 atau 74 r esponden, setiap minggu 6.3 atau 23 r esponden, tidak per nah 1.4 atau 5 r esponden, dan yang tidak menjaw ab 1 or ang r esponden atau 0.3. Data mengenai fr ekuensi r esponden dalam menggunakan Inter net ini, disebut dalam media syst em dependency t heor y sebagai var iable keter gantungan itu sendir i. Dikatakan bahw a: “Dependency” par t ly or ent ir ely as exposur e t ime. “Dependency” was capt ur ed in measur es such as days per week an individual uses a medium.”

4.3 Media yang Digunakan untuk Mencari Informasi