METODE PENILAIAN SOAL DAN JAWABAN

SMK CILEDUG AL-MUSADDADIYAH GARUT TAHUN PELAJARAN 20102011  Praktek dan tugas kelompok

H. LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN a. Kegiatan Awal :

 Salam, berdoa, absensi  Guru menjelaskan dan peserta didik mencermati modul

b. Kegiatan Inti :

 Menunjukkan sikap jeli dan tanggap terhadap perubahan kondisi pada WAN  Memperlihatkan sikap responsif yang tepat terhadap masalah yang timbul  Mengidentifikasi jenis-jenis pesanperingatan kesalahan pada WAN  Menguraikan fungsi spesifik dari tiap-tiap komponen pada PC yang berkaitan dengan WAN  Mengidentifikasikan gejala pada pengoperasian WAN

c. Kegiatan Akhir :

 Peserta didik diberikan tugas untuk dikumpulkan  Peserta didik dib erikan evaluasi ulangan harian untuk dikumpulkan

I. SUMBER BELAJAR

 Buku Manual Jaringan Komputer  Modul  Internet  Software Simulator Jaringan Komputer  Perangkat Jaringan Komputer  Toolkit

J. METODE PENILAIAN

 Tes tertulis  Merangkum materi dan modul  Laporan hasil praktikum  Tugas artikel dari internet  Keaktifan peserta didik dalam kelas

K. SOAL DAN JAWABAN

 Soal – soal 0 Sebutkan faktor – faktor yang menyebabkan terjadinya kerusakan jaringan WAN? 1 Sebutkan perangkat dasar jaringan WAN WIFI 2 Dalam Jaringan berbasis luaswireless apakah perlu dilakukan perawatan? Kalau perlu berapa jangka waktu perawatannya? Mengapa harus dilakukan perawatan? Pada bagian apa saja? SMK CILEDUG AL-MUSADDADIYAH GARUT TAHUN PELAJARAN 20102011  Jawaban Faktor-faktor yang dapat menyebabkan terjadinya kerusakan adalah: a. Tegangan Listrik Tegangan listrik dapat menyebabkan ganguan apabila tegangan yang dihasilkan tidak stabil, sering terjadi naik dan turun atau mati mendadak dari sumber PLN. Hal tersebut sangat mempengaruhi dikarenakan semua peralatan yang kita gunakan bersumber pada listrik. Sumber listrik yang kita gunakan tidak baik atau tidak stabil, dapat menyebabkan peralatan yang kita gunakan mudah rusak. Perangkat wireless yang kita gunakan sering mati mendadak karena sumber listrik mati dapat menyebabkan perangkat WireLess yang kita gunakan akan cepat rusak. Sehinga akan mempengaruhi jaringan apabila terjadi kerusakan pada Wirelesssradio workstation maupun di rooter server. b. Mati atau tidak berfungsinya komponen pada perangkat wireless Mati atau tidak berfungsinya komponen pendukung perangkat WireLess disebabkan oleh ganguan Petir gangguan alam, terjadi dikarenakan factor alam dan petir di saat cuaca hujan dan angin kencang yang menyebabkan perangkat akan terbakar juga pemakaian yang terlalu lama tanpa adanya perawatan yang berkala. c. Perangkat Software, Ganguan juga dapat terjadi dari software yang ada di Server atau PC client,ganguan ini bisa disebabkan oleh tidak jalannya aplikasi di wireless, konflik IP Internet Protocol ,tidak jalannya proses proxy server pada server, dan masih banyak lagi jenis ganguan software lainnya, solusinya adalah Admin harus menguasai standart server dan client. Perangkat dasar WAN Wifi Antena Grid 2,4 MhzOmni 19 Dbi 1 Radio OutdoorIndoor 2 Wire Less Router 3 Kabel UTP 4 Conector RJ 45 5 Switch Hub 2 Perlu, jangka waktunya sebulan, jika tidak ada perawatan maka perangkat wire less akan cepat rusak dan dapat mati total, pada bagian radio outdoorindoor, wireless router dan mengatur radio tersebut melalui software sesuai merk radio wire less Garut, 3 Juli 2010 Kepala Sekolah Guru Mata Diklat SMK CILEDUG AL-MUSADDADIYAH GARUT TAHUN PELAJARAN 20102011 Drs. Wahyudin, M.Kom Fahmi Taufiq Zain SMK CILEDUG AL-MUSADDADIYAH GARUT TAHUN PELAJARAN 20102011 Satuan Pendidikan : SMK CILEDUG AL-MUSADDADIYAH Garut Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan Mata Pelajaran : Teknik Komputer Jaringan Kelas Semester : XI 2 Kode Mata Diklat : NTW.MNT.201.2.A

A. STANDAR KOMPETENSI