KOMPETENSI DASAR KD INDIKATOR TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI PEMBELAJARAN METODE PEMBELAJARAN

RPP Kelas I Semester 1 Tema 4 : Keluargaku RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Satuan Pendidikan : WWW.GURUMAJU.COM Kelas Semester : I Satu 1 Tema 3 : Keluargaku Sub Tema 2 : Kegiatan Keluargaku Pembelajaran : 6 Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan 6 x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI KI

KL 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya KL 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru KL 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati mendengar, melihat, membaca dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah KL 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia

B. KOMPETENSI DASAR KD INDIKATOR

Bahasa Indonesia Kompetensi Dasar KD 3.4 Mengenal teks cerita diri personal tentang keberadaan keluarga dengan bantuan guru atau teman dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu pemahaman. 4.4 Menyampaikan teks cerita diri personal tentang keluarga secara mandiri dalam bahasa Indonesia lisan dan tulis yang dapat diisi dengan kosakata bahasa daerah untuk membantu penyajian. Indikator :  Mengidentifikasi kegiatan di pagi hari bersama keluarga sesuai teks.  Mengurutkan gambar sehingga menjadi suatu cerita.  Menulis cerita tentang kegiatan keluarga di pagi hari.  Bercerita tentang kegiatan keluarga di pagi hari. 75 RPP Kelas I Semester 1 Tema 4 : Keluargaku PJOK Kompetensi Dasar KD 3.4 Mengetahui konsep bergerak secara seimbang dan cepat dalam rangka pengembangan kebugaran jasmani melalui permainan sederhana dan atau tradisional. 4.4 Mempraktikkan aktivitas pengembangan kebugaran jasmani untuk melatih keseimbangan dan kecepatan tubuh melalui permainan sederhanadan dan atau tradisional. Indikator :  Menjelaskan teknik menjaga keseimbangan saat berjalan di papan titian.  Mempraktikkan cara berjalan di papan titian.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

Mengamati Gambar dan Bercerita tentang Kegiatan bersama Keluarga  Setelah mengamati gambar, siswa dapat menyebutkan minimal tiga kegiatan kebersamaan di rumah.  Setelah mendengar penjelasan guru, siswa dapat menceritakan kegiatan kebersamaan di rumah yang pernah dilakukan.  Setelah membaca wacana, siswa dapat menjawab pertanyaan yang berkaitan dengan wacana. Membuat Karya Kolase dari Bentuk-Bentuk Geometris  Setelah mendapat penjelasan dari guru, siswa dapat menghias gambar rumah dengan menggunakan potongan gambar bangun datar.

D. MATERI PEMBELAJARAN

 Mengamati Gambar dan Bercerita Kegiatan bersama Keluarga  Membuat Karya Kolase dari Bentuk-Bentuk Geometris

E. METODE PEMBELAJARAN

 Pendekatan : Saintifik  Metode : Permainansimulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan ceramah

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN