Kompetensi Dasar 4.11. Teks recount Tujuan Pembelajaran Pada akhir pembelajaran siswa dapat : Media Power point, worksheet Materi ajar Recount Text

73 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama sekolah : MTs N Godean Tanggaljam : 25 Agustus 201608.20-09.40 WIB Mata Pelajaran : Bahasa Inggris KelasSemester : VIII 1 Aspek Skill : MendengarkanListening Alokasi Waktu : 80 menit

A. Kompetensi Dasar 4.11. Teks recount

4.11.1 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks recount lisan dan tertulis, sangat pendek dan sederhana, terkait pengalaman pribadi di waktu lampau. B. Indikator a. Mengidentifikasi Informasimakna yang terdapat dalam teks recount. b. Mengidentifikasi fungsi dan langkah retorika recount.

C. Tujuan Pembelajaran Pada akhir pembelajaran siswa dapat :

a. Memperoleh kosakata terkait dengan jenis teks. b. Menguasai Tata bahasa terkait dengan jenis teks. c. Memperoleh berbagai informasi terkait jenis teks. d. Menguasai tujuan komunikatif dari teks yang didengar.

D. Media Power point, worksheet

E. Materi ajar Recount Text

Pengertian Recount Text Secara harfiah, recount bermakna menceritakan. Jadi recount text bisa diartikan sebagai Text yang menceritakan. Recount text is a text that telling the reader about one story, action or activity. Its goal is to entertaining or informing the reader and tells the pas event.sebuah teks yang menceritakan sebuah cerita, aksi ataupun aktifitas. Tujuan recount text adalah untuk menghibur atau menginformasikan pembaca dan menceritakan kejadian di masa lampau. Past Simple S + V2 Continuous S + waswere + V-ing Perfect S + had + V3 Perfect Continuous S + had + been + V-ing Keterangan: V2 : Past verb, misalnya kata “go” maka bentuk V2 verb 2 nya adalah went Lihat daftar regularirregular verb di kamus-kamus monolingual yang terpercaya, semisal Go – went – gone V3 : Past participle, dikenal verb 3. Contoh kata verb 3 “go” adalah gone. V-ing : Adalah verb ditambah –ing yang menyatakan perbuatan sedang atau masih dilakukan. . Contohnya go menjadi going yang artinya sedang pergi. Generic Structure dari Recount Text Generic structure susunan umum recount text ini terdiri dari: 74 Orientation tells who was involved, what happened, where the events took place, and when it happened. Orientation menceritakan siapa saja yang terlibat dalam cerita, apa yang terjadi, di mana tempat peristiwa terjadi, dan kapan terjadi peristiwanya Events tell what happened and in what sequence. Event menceritakan apa yang terjadi lagi dan menceritakan urutan ceritanya Reorientation consists of optional-closure of eventsending. Reorientation berisi penutup cerita akhir cerita

F. Metode Pembelajaran EEK Eksplorasi, Elaborasi, Konfirmasi