Prinsip Dasar Gerakan Kaki Renang Gaya Dada Prinsip Dasar Gerakan Lengan Renang Gaya Dada

BAB VIII Aktivitas Air

A. Prinsip Dasar Gerakan Kaki Renang Gaya Dada

Dalam gaya dada, gerakan kaki mengambil peran yang sangat signifikan dalam menciptakan gaya dorong kedepan. Untuk melatih gerakan kaki pada renang gaya dada dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut. 1. Aktivitas gerakan kaki berpegangan pada pant kolampinggir kolam 2. Aktivitas gerakan kaki renang gaya dada, kedua lengan dipegang teman 3. Aktivitas gerakan kaki, kedua lengan lurus dan rapat ke depan

B. Prinsip Dasar Gerakan Lengan Renang Gaya Dada

1. Prinsip Dasar Gerakan Kaki Renang Gaya Dada Dalam gaya dada, gerakan kaki mengambil peran yang sangat signifikan dalam menciptakan gaya dorong kedepan. Untuk melatih gerakan kaki pada renang gaya dada dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut: a. Aktivitas gerakan kaki berpegangan pada pant kolampinggir kolam b. Aktivitas gerakan kaki renang gaya dada, kedua lengan dipegang teman c. Aktivitas gerakan kaki, kedua lengan lurus dan rapat ke depan 2. Prinsip Dasar Gerakan Lengan Renang Gaya Dada Gerakan pada renang gaya dada pada dasarnya lebih fokus pada gerakan tangan dan kaki. Gerakan lengan pada renang gaya dada terjadi ketika perenang melakukan gerakan meluncur ke depan. Untuk melatih gerakan lengan dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut:  Aktivitas gerakan tangan, kedua kaki dipegang teman  Aktivitas gerakan tangan, kedua paha menjepit papan pelampung 3. Prinsip Dasar Gerakan Pernafasan Renang Gaya Dada Pernapasan dilakukan ketika mulut berada di permukaan air, setelah satu kali gerakan tangan-kaki atau dua kali gerakan tangan-kaki. Untuk melatih gerakan pernapasan pada renang gaya dada dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut.  Aktivitas gerakan pernafasan, kedua tangan berpegangan papan  Aktivitas gerakan pernafasan kedua paha menjepit papan pelampung 4. Prinsip Dasar Gerakan Koordinasi Renang Gaya Dada Gerakan koordinasi dalam renang gaya dada merupakan koordinasi dari gerakan tangan, kaki dan mengambil nafas. Gerakan tangan dan kaki dilakukan bergantian, sedangkan pengambilan nafas dilakukan ketika gerakan tangan ke samping kiri dan kanan, kemudian kepala mendongak ke atas sambil mengambil nafas. Berikut ini aktivitas koordinasi renang gaya dada:  Posisi awal : badan telungkup, kedua lengan lurus. pandangan ke depan, kedua kaki lurus ke belakang,  Gerakan : kedua lengan mulai membuka ke samping dan kedua kaki bergerak mendekat pinggul, gerakan membuka tangan dilanjutkan siku membentuk sudut di bawah tubuh, dan kedua kaki bergerak mendekati pinggul, pada saat kedua tangan menekan ke bawah permukaan air dengan cepat ambil nafas, setelah kedua lengan mengakhiri putaran di bawah dagu, dorong badan ke depan lurus dan buang nafas di bawah permukaan air berdamaan kedua kaki mendorong ke belakang,  Akhir gerakan : kedua lengan lurus ke depan, kedua kaki rapat, pandangan ke depan, batas air pada alis mata, fokus perhatian pada gerakan tangan. BAB IX Pendidikan Seks

A. Pengertian Pendidikan Seks