Rumusan Masalah Tujuan Penelitian.

Lia Aprilianti, 2013 Meningkatkan Minat Anak TK Terhadap Kegiatan Bahasa Inggris Dengan Menggunakan Metode Bernyanyi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu menyenangkan dan menarik minat anak sehingga anak mendapatkan pengalaman yang berharga melalui bernyanyi. Dengan nyanyian seorang anak akan lebih cepat mempelajari, menguasai dan mempraktekkan materi ajar yang disampaikan oleh guru, selain itu juga mampu mengasah kemampuan mendengar listening, dan berkreativitas creativity. Matondang:2000. Herr dan Libby Nurhadianti: 90 bahwa menjadikan bernyanyi sebagai metode bertujuan agar anak berminat dan merasa senang dengan bahasa Inggris. Bernyanyi tidak memberikan beban walaupun didalamnya mempunyai nilai pengajaran. Menyanyi dan anak merupakan dua sisi yang tidak dapat dipisahkan, Anak diarahkan pada situasi dan kondisi psikis untuk membangun jiwa yang bahagia, senang menikmati keindahan, mengembangkan rasa melalui ungkapan kata dan nada, serta ritmik yang memperindah suasana pembelajaran bernyanyi dengan diiringi musik tentu lebih menggugah semangat anak untuk mengikuti kegiatan.

B. Rumusan Masalah

Berdasarkan hasil uraian diatas, maka dapat ditarik beberapa rumusan masalah sebagai berikut : 1. Bagaimana kondisi awal pembelajaran bahasa Inggris di Taman Kanak- Kanak, baik ditinjau dari perspektif guru, kepala sekolah, minat anak, fasilitas pendukung dan proses belajar mengajarnya. 2. Bagaimana implementasi metode bernyanyi di Taman Kanak-Kanak yang meliputi: Lia Aprilianti, 2013 Meningkatkan Minat Anak TK Terhadap Kegiatan Bahasa Inggris Dengan Menggunakan Metode Bernyanyi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu a. Persiapan pembelajaran b. Pelaksanaan pembelajaran c. Evaluasi pembelajaran 3. Bagaimana minat anak terhadap bahasa Inggris setelah dberikan metode bernyanyi 4. Hambatan apa saja yang dihadapi anak atau guru dalam menggunakan metode bernyanyi.

C. Tujuan Penelitian.

Tujuan penelitian merupakan pegangan bagi peneliti dalam melaksanakan penelitian. Secara umum penelitian ini bertujuan untuk menyajikan sebuah alternatif pembelajaran yang diharapkan dapat digunakan oleh guru untuk merancang, melaksanakan, dan mengevaluasi proses belajar mengajar yang akan dilaksanakan. Untuk memperjelas arah dan tujuan, maka tujuan khusus yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah: 1. Untuk mengetahui Bagaimana kondisi awal pembelajaran bahasa Inggris di Taman Kanak-Kanak, baik ditinjau dari perspektif guru, kepala sekolah, minat anak, fasilitas pendukung dan proses belajar mengajrnya. 2. Untuk mengetahui bagaimana implementasi metode bernyanyi di Taman Kanak-Kanak yang meliputi: a. Persiapan pembelajaran b. Pelaksanaan pembelajaran Lia Aprilianti, 2013 Meningkatkan Minat Anak TK Terhadap Kegiatan Bahasa Inggris Dengan Menggunakan Metode Bernyanyi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu c. Evaluasi pembelajaran 3. Untuk mengetahui bagaimana metode bernyanyi mampu meningkatkan minat anak terhadap bahasa Inggris 4. Untuk mengetahui hambatan apa saja yang dihadapi anak atau guru dalam menggunakan metode bernyanyi.

D. Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

KEGIATAN BERNYANYI BERPENGARUH TERHADAP PERKEMBANGAN BAHASA ANAK TK KELOMPOK B Pengaruh Kegiatan Bernyanyi Terhadap Perkembangan Bahasa Anak Kelompok B Di TK Dharma Wanita Sambirejo 5 Kedungmiri, Kecamatan Mantingan, Kabupaten Ngawi Tahun Pelajaran 2015/

0 2 11

PENGARUH KEGIATAN BERNYANYI TERHADAP PERKEMBANGAN BAHASA ANAK KELOMPOK B DI TK DHARMA WANITA SAMBIREJO 5 Pengaruh Kegiatan Bernyanyi Terhadap Perkembangan Bahasa Anak Kelompok B Di TK Dharma Wanita Sambirejo 5 Kedungmiri, Kecamatan Mantingan, Kabupaten N

0 3 15

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BAHASA INGGRIS ANAK KELOMPOK B DENGAN MENGGUNAKAN STRATEGI UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN BAHASA INGGRIS ANAK KELOMPOK B DENGAN MENGGUNAKAN STRATEGI PEMBELAJARAN PESAN BERANTAI DI TK PERTIWI III SAWAHAN, NGEMPLAK, BOYOLALI TAHU

0 4 15

UPAYA MENINGKATKAN KOSAKATA BAHASA INGGRIS ANAK MELALUI METODE MIND MAPPING PADA ANAK KELOMPOK B1 TK AISYIYAH Upaya Meningkatkan Kosakata Bahasa Inggris Anak Melalui Metode Mind Mapping Pada Anak Kelompok B1 TK Aisyiyah Pabelan Kartasura Tahun Pelajaran

0 2 16

UPAYA MENINGKATKAN KETRAMPILAN BERBAHASA ANAK MELALUI METODE BERNYANYI DI TK MOJOREJO 1 SRAGEN.

0 2 12

UPAYA MENINGKATKAN KOSA KATA BAHASA INGGRIS MELALUI KEGIATAN BERNYANYI PADA ANAK Upaya Meningkatkan Kosa Kata Bahasa Inggris Melalui Kegiatan Bernyanyi Pada Anak Kelompok A TK Pertiwi I Jirapan 2012/2013.

0 0 16

PENDAHULUAN Upaya Meningkatkan Kosa Kata Bahasa Inggris Melalui Kegiatan Bernyanyi Pada Anak Kelompok A TK Pertiwi I Jirapan 2012/2013.

0 1 6

NASKAH PUBLIKASI Upaya Meningkatkan Kosa Kata Bahasa Inggris Melalui Kegiatan Bernyanyi Pada Anak Kelompok A TK Pertiwi I Jirapan 2012/2013.

0 4 13

APLIKASI PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS TEMATIK UNTUK ANAK TK MENGGUNAKAN Aplikasi Pembelajaran Bahasa Inggris Tematik Untuk Anak TK Menggunakan JAVAFX.

0 2 15

APLIKASI PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS TEMATIK UNTUK ANAK TK MENGGUNAKAN JAVAFX Aplikasi Pembelajaran Bahasa Inggris Tematik Untuk Anak TK Menggunakan JAVAFX.

0 0 17