Simpulan PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIK DAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA MELALUI PENDEKATAN PROBLEM SOLVING DI SMP NEGERI 1 SIPIROK.

kemandirian belajar siswa yang tentunya akan berimplikasi pada meningkatnya prestasi siswa dalam penguasaan materi matematika. 3. Kepada Peneliti Untuk peneliti lebih lanjut hendaknya penelitian dengan pembelajaran pendekatan problem solving dalam peningkatan pemahaman konsep matematik dan kemandirian belajar siswa secara maksimal untuk memperoleh hasil penelitian yang maksimal. Dapat dilakukan penelitian lanjutan dengan pembelajaran pendekatan problem solving dalam peningkatan kemampuan matematika lain dengan menerapkan lebih dalam agar implikasi hasil penelitian tersebut dapat diterapkan di sekolah. DAFTAR PUSTAKA Abdurrahman, M. 2009. Pendidikan Bagi Anak Berkesulitan Belajar. Jakarta: Rineka Cipta. Afrilianto, M. 2012. Peningkatan Pemahaman Konsep dan Kompetensi Strategis Matematis Siswa SMP dengan Pendekatan Metaphorical Thinking. Jurnal Ilmiah Program Studi Matematika STKIP Siliwangi Bandung Online,Vol.1,No.2 http:ejournal.stkipsiliwangi.ac.idindex.phpinfinit yarticleview1918 diakses 01 Oktober 2014. Anikrohmah, dkk. 2013. Identifikasi Strategi Pemecahan Masalah Matematika Luas Permukaan dan Volume Balok pada Peserta Didik. Jurnal Pendidikan Matematika STKIP PGRI Sidoarjo Online, Vol. 1, No. 2 http:lppm.stkippgri-sidoarjo.ac.idfilesIdentifikasi-Strategi- Pemecahan-Masalah-Matematika-Luas-Permukaan-Dan--Volume-Balok- Pada-Peserta-Didik.pdf diakses 06 Oktober 2014. Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian; Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta. Arikunto, Suharsimi. 2009. Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta. Bey, Anwar. 2013. Penerapan Pembelajaran Problem Solving untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Matematika pada Materi SPLDV, Jurnal Pendidikan Matematika. Online, Vol. 4 No. 2 http:lemlit.uho.ac.idjtt219.pdf diakses 16 Desember 2014. Bistari. 2010. Pengembangan Kemandirian Belajar Berbasis Nilai untuk Meningkatkan Komunikasi Matematik, Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, STKIP Siliwangi Bandung Online, Vol. l. No. 1 http:download.portalgaruda.orgarticle.php?article=33527val=2343 diakses 01 Oktober 2014. Dahar, R.W. 2006. Teori-teori Belajar Pembelajaran, Jakarta: Erlangga Darmawan, Maryuli. 2013. Peningkatan Kemandirian Peserta Didik melalui Strategi Pembelajaran Problem Solving pada Kompetensi Perawatan dan Perbaikan PC di Kelas X TKJ SMK Negeri 3 Yogyakarta, Jurnal Eksis Online, Vol. 06. No. 02 http:library.ukdw.ac.id diakses 19 Mei 2015. Depdiknas. 2006. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 Tentang Standar Isi Sekolah Menengah Pertama. Jakarta: Depdiknas 135

Dokumen yang terkait

Pengaruh Model Collaborative Problem Solving terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika Siswa

22 57 161

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP DAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA SMP NEGERI 1 SIPIROK MELALUI PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK.

0 2 45

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP DAN KONEKSI MATEMATIK SISWA MELALUI PENDEKATAN MATEMATIKA REALISTIK DI SMP SWASTA TARBIYAH ISLAMIYAH.

1 3 39

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEPBELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI METODE Peningkatan Pemahaman Konsep Belajar Matematika Siswa Melalui Metode Pembelajaran Problem Solving (Penelitian PTK Pada Siswa Kelas VII H SMP Negeri 2 Gatak Sukoharjo).

0 2 16

PENDAHULUAN Peningkatan Pemahaman Konsep Belajar Matematika Siswa Melalui Metode Pembelajaran Problem Solving (Penelitian PTK Pada Siswa Kelas VII H SMP Negeri 2 Gatak Sukoharjo).

0 1 6

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI METODE Peningkatan Pemahaman Konsep Belajar Matematika Siswa Melalui Metode Pembelajaran Problem Solving (Penelitian PTK Pada Siswa Kelas VII H SMP Negeri 2 Gatak Sukoharjo).

0 2 11

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIK DAN SIKAP POSITIF TERHADAP MATEMATIKA SISWA SMP NASRANI 2 MEDAN MELALUI PENDEKATAN PROBLEM POSING.

0 2 34

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN DAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS SISWA SMA DI KABUPATEN CIANJUR MELALUI PENDEKATAN CREATIVE PROBLEM SOLVING.

1 3 53

PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMBUKTIAN DAN KEMANDIRIAN BELAJAR MATEMATIK MAHASISWA MELALUI PENDEKATAN M-APOS.

1 9 51

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP DAN KEMANDIRIAN BELAJAR MELALUI DISCOVERY LEARNING PADA SISWA KELAS VIII A SMP NEGERI 8 PURWOKERTO

0 0 17