Sri Murwanti, SE, MM

ii HALAMAN PENGESAHAN PENGARUH LINGKUNGAN KERJA KOMPENSASI GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Oleh: YOGA HARYO SALOKA B 100 120 405 Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta pada hari Sabtu, 08 April 2017 dan dinyatakan telah memenuhi syarat. Dewan penguji: 1. Drs. Wiyadi, M.M, Ph.D Ketua Dewan Penguji

2. Sri Murwanti, SE, MM

Anggota I Dewan Penguji 3. Ir. Irmawati, SE, M.Si Anggota II Dewan Penguji Dekan Dr. Triyono, SE. M.Si iii PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam naskah publikasi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan orang lain, kecuali secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila kelak terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya di atas, maka akan saya pertanggungjawabkan sepenuhnya. Surakarta, 08 April 2017 Penulis YOGA HARYO SALOKA B 100 120 405 1 PENGARUH LINGKUNGAN KERJA KOMPENSASI GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN ABSTRAK Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif yang menguji pengaruh lingkungan kerja, kompensasi, gaya kepemimpinan, dan motivasi kerja terhadap kinerja karyawan. Dalam studi ini mengambil sampel di PD. BPR Giri Sukadana Kabupaten Wonogiri. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 30 responden. Alat analisis ini secara keseluruhan adalah diskripsi statistik, uji prasyarat analisis, uji asumsi klasik, dan regresi linier berganda. Hasil temuan menunjukkan bahwa secara parsial maupun secara simultan variabel lingkungan kerja, gaya kepemimpinan, kompensasi, dan motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Nilai R Square 0, 777 menunjukkan bahwa variasi dari variabel lingkungan kerja, gaya kepemimpinan, kompensasi, dan motivasi mampu menjelaskan kinerja karyawan sebesar 77,7 dan sisanya 22,23 masih dipengaruhi variabel lain. Kata kunci: Lingkungan Kerja, Gaya Kepemimpinan, Kompensasi, Motivasi dan Kinerja karyawan. ABSTRACT This study uses a quantitative approach that examines the effect of the work environment, compensation, leadership, and motivation on employee performance. In this study took a sample of PD. BPR Giri Sukadana Wonogiri. The sample used in this study were 30 respondents. This analysis tool as a whole is a statistical description, test requirements analysis, classic assumption test and multiple linear regression.. The findings indicate that partially or simultaneously work environment, leadership, compensation, and motivation positive and significant impact on employee performance. R Square 0,777 indicates that the variation of work environment, leadership, compensation, and motivation are able to explain the performance of employees is 77.7 and the remaining 22.23 is influenced by other variables. Keywords : Works of Environment , Style of Leadership, Compensation, Motivation and Performance of Employee.

1. PENDAHULUAN

Dokumen yang terkait

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA KOMPENSASI GAYA Pengaruh Lingkungan Kerja Kompensasi Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan.

0 2 14

BAB 1 PENDAHULUAN Pengaruh Lingkungan Kerja Kompensasi Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan.

0 5 9

DAFTAR PUSTAKA Pengaruh Lingkungan Kerja Kompensasi Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan.

0 3 4

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI KERJA, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi Kerja, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 7 14

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI KERJA, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi Kerja, Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 5 14

PENGARUH KOMPENSASI, KEPEMIMPINAN, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Kompensasi, Kepemimpinan, dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada KPP Pratama Sukoharjo.

0 3 15

PENGARUH PEMBERIAN KOMPENSASI, MOTIVASI, LINGKUNGAN KERJA DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh pemberian kompensasi, motivasi, lingkungan kerja dan kepemimpinan terhadap kinerja karyawan pada pdam kota surakarta.

0 2 13

PENGARUH PEMBERIAN KOMPENSASI, MOTIVASI, LINGKUNGAN KERJA DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh pemberian kompensasi, motivasi, lingkungan kerja dan kepemimpinan terhadap kinerja karyawan pada pdam kota surakarta.

0 2 15

PENGARUH KOMPENSASI FINANSIAL, GAYA KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA Pengaruh Kompensasi Finansial, Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Asia Marco Di Kabupaten Karanganyar.

0 0 15

Pengaruh kompensasi, lingkungan kerja, dan gaya kepemimpinan terhadap loyalitas karyawan.

6 40 179