Kurikulum Peserta Didik Pendidik dan Tenaga Kependidikan

41

D. KOMPONEN PENYELENGGARAAN

1. Kurikulum

a. Kurikulum PAUD berbasis Pendidikan Al-Quran digunakan oleh lembaga masing-masing dengan mengikuti standar PAUD Permen Diknas Nomor 58 tahun 2009. b. Panduan kurikulum PAUD berbasis pendidikan Al- Qur an disusun oleh lembagaorganisasi induk satuan PAUD berbasis pendidikan Al-Qur an tingkat pusat.

2. Peserta Didik

a. Peserta didik PAUD berbasis Pendidikan Al-Qur an adalah anak dari keluarga muslim mulai usia 2 sampai dengan 6 tahun. b. Peserta didik PAUD berbasis Pendidikan Al-Qur an diutamakan anak yang tidakbelum terlayani PAUD lainnya.

3. Pendidik dan Tenaga Kependidikan

Pendidik anak usia dini adalah tenaga profesional yang bertugas merencanakan, melaksanakan proses pem- belajaran, dan menilai hasil pembelajaran, serta melakukan pembimbingan, pengasuhan dan perlin- dungan anak didik. Pendidik PAUD berbasis Pen- 42 didikan Al-Qur an bertugas di berbagai jenis layanan baik pada TAAM, TKATKQ, TPATPQ, TBA, dan bentuk lain yang sederajat. Pendidik PAUD terdiri atas guru dan guru pendamping. Tenaga kependidikan terdiri atas pengawaspenilik, kepala sekolah, pengelola, administrasi, dan petugas kebersihan. Tenaga kependidikan bertugas melak- sanakan administrasi, pengelolaan, pengembangan, pengawasan, dan pelayanan teknis untuk menunjang proses pendidikan pada lembaga PAUD berbasis Pendidikan Al-Qur an. a. Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan 1 Standar Pendidik a Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru Kualifikasi dan kompetensi guru PAUD didasarkan pada peraturan menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No. 16 tahun 2007 tentang standar kualifikasi Akademik dan kompetensi guru beserta lampirannya. b Bagi guru PAUD jalur pendidikan non formal TPA, KB, TAAM TK Al-Qur an, TPQ dan yang sederajat yang belum memenuhi 43 kualifikasi akademik dan kompetensi disebut guru pendamping dan pengasuh. Kualifikasi akademik dan kompetensi guru pendamping a Memiliki ijazah D-II PGTK dari per- guruan tinggi terakreditasi; atau b Memiliki ijazah minimal sekolah me- nengah atas SMAAliyah atau se-derajat dan memiliki sertifikat pelatih- anpendidikankursus PAUD yang ter- akreditasi. 2 Standar Tenaga Kependidikan Untuk membantu anak usia dini mencapai tingkat perkembangan potensinya,layanan PAUD harus dikelola dengan baik. Setiap satuan PAUD harus memiliki penanggung jawab yang bertugas me-rencanakan, melaksanakan, mengelola adminis-trasi dan biaya, serta mengawasi pelaksanaan program. Tenaga kependidikan PAUD terdiri atas pengawaspenilik, kepala sekolah, pengelola, tenaga administrasi, dan petugas kebersihan yang di atur sendiri oleh masing-masing lembaga. 44 a Pengawas Penilik Kualifikasi dan kompetensi Penilik PAUD Jalur Pendidikan Nonformal didasarkan pada peraturan Penilik Pendidikan Nonformal pada umumnya. b Pengelola PAUD Jalur Pendidikan Nonformal Pengelola PAUD Jalur Pendidikan Nonformal adalah penanggungjawab dalam satuan PAUD Jalur Pendidikan Nonformal dengan kualifikasi: 1 Minimal memiliki kualifikasi dan kompetensi guru pendamping 2 Berpengalaman sebagai pendidik PAUD minimal 2 tahun 3 Lulus Pelatihanmagangkursus penge- lolaan PAUD dari lembaga terakreditasi

4. Sarana dan Prasarana