Register Surat Permohonan Persetujuan Penerbitan Garansi Membuat Warkat Garansi Bank

2.2.1 Register Surat Permohonan Persetujuan Penerbitan Garansi

Bank SP3GB Hampir setiap hari Penulis melakukan kegiatan register surat permohonan persetujuan penerbitan garansi bank SP3GB, kegiatan ini dimaksudkan agar semua mahasiswa PKL mengetahui tugas - tugas dari setiap bagian Garansi Bank. Surat sp3gb itu adalah surat pengajuan Permohonan penerbitan garansi bank yang di tanda tanggan oleh nasabah, yang mengajukan garansi bank kepada pihak bagian garansi bank, oleh sebab itu saya selaku mahasiswa PKL dibagian Garansi Bank, melakukan register surat sp3gb ke dalam buku perusahaan bagian garansi bank yang sudah di sediakan, sp3gb adalah surat permohonan persetujuan penerbitan garansi bank, maka dari itu nasabah wajib memberikan materai dan menandatangani surat sp3gb setelah di register oleh pihak bank tersebut, termasuk di dalamnya saya mengisi surat sp3gb tersebut. Dengan adanya Surat spg3b maka pihak bank terutama dalam bagian garansi bank tidak akan susah untuk memeriksa kembali perusahaan mana yang akan mengajukan garansi bank,dan setelah di periksa, nama perusahaan, jumlah nominal garansi bank, alamat, nama penjamin, dan jenis jaminina ini saya register ke dalam buku register sesuai jaminan yang di ajukan permohon nasabah kepada bagian garansi bank, sp3gb ini adalah salah satu surat yang wajib nasabah penuhi, agar dapat lancar terjalinnya proses pengajuan garansi bank di bank bjb cabang utama bandung.

2.2.2 Membuat Warkat Garansi Bank

Dalam kegiatan PKl penulis juga di ajarkan bagaima caranya membuat warkat garansi bank dan termasuk kegiatan rutin yang di lakukan, saya sebagai mahasiswa PKl di bank bjb tersebut, membuat warkat garansi bank, warkat garansi bank di terbitkan tujuanya adalah hasil proses yang telah di lakukan oleh pihak analis dan bagian adminstration di bagian garansi bank, ada pun syarat – syarat warkat garansi bank di antaranya : a. Judul Garansi Bank atau Bank Garansi Dalam hal bank mengeluarkan Garansi Bank dalamm Bahasa Inggris, maka di bawah ini Judul dalam bahasa inggris di beri judul dalam kurung “ Garansi Bank” atau Bank Garansi dan di bawah judul dituliskan jenis Garansi Bank serta di beri nomor urut atau test key Garansi Bank. b. Nama dan alamt bank pemberi penerbit garansi bank c. Tanggal penerbit Garansi Bank d. Transasksi antra pihak terjamin dengan penerima jaminan misalnya tender, pemenuhan bea masuk, pembangunan suatu proyek dan perjanjian perdangangan valuta barang. e. Jumlah uang Nominal dan Rupiah atau Valas yang di jamin oleh bank. Dalam hal bank mengeluarkan jaminan dan valas, yaitu valas yang biasa diperdagangkan di Bank Indonesia. f. Tanggal mulai berlaku dan berakhirnya Garansi Bank. Karena Garansi Bank merupakan perjanjian turutan accessoir maka jangka waktunya akan berakhir karena : - Berakhirnya Perjanjian pokok, atau - Berakhirnya Garansi Bank sebagaimana sitetapkan dalam warkat. g. Penegasan batas waktu pengajuan klaim yaitu sekurang – kurangnya 14 empat belas hari kalender dan selambat – lambatnya 30 tiga pulu hari Kalender setelah berakhirnya Garansi Bank. h. Pernyataan penjamin Bank untuk memenuhi tentuan yang berlaku dalam pasal 1831 1832 KUH perdata. i. Penetapan domisili pengadilan negeri bila terjadi perselisihan.

2.2.3 Register SID Sistem informasi Debitur dari Akta perusahaan