Peserta Didik Deskripsi Latar Belakang Sekolah

Selain tingginya tingkat pendidikan sebagian besar guru di SMP N 1 Geger Kabupaten Madiun, pengoptimalan pengajaran juga ditunjang dengan kesesuaian tugas mengajar dengan latar belakang pendidikan. Semua guru yang mengajar di SMP N 1 Geger Kabupaten Madiun sudah sesuai antara tugas mengajar dan latar belakang pendidikannya. Berikut ini adalah kualifikasi jumlah guru dengan tugas mengajar sesuai dengan latar belakang pendidikan keahlian. Tabel 3 Kualifikasi jumlah guru dengan tugas mengajar sesuai dengan latar belakang pendidikan keahlian No. Guru Jumlah guru dengan latar belakang pendidikan sesuai dengan tugas mengajar Jumlah guru dengan latar belakang pendidikan yang TIDAK sesuai dengan tugas mengajar Jumlah D1D2 D3 Sarmud S1D4 S2S3 D1D2 D3 Sarmud S1D4 S2S3 1. IPA 6 1 7 2. Matematika 6 3 9 3. Bahasa Indonesia 4 2 6 4. Bahasa Inggris 6 3 9 5. Pendidikan Agama 2 1 3 6. IPS 5 2 7 7. Penjasorkes 2 2 8. Seni Budaya 3 3 9. PKn 3 3 10. TIKKeteram pilan 2 2 11. BK 4 4 12. Lainnya: .... 2 2 Jumlah 45 12 57

c. Prestasi Akademik dan Non Akademik Siswa SMP N 1 Geger

Kabupaten Madiun Prestasi akademik siswa SMP N 1 Geger Kabupaten Madiun selama tahun 2009 hingga 2011 mengalami peningkatan rata-rata di tiga mata pelajaran yang diujikan dalam Ujian Akhir Nasional UAN. Adapun tahun ajaran 2011 mengalami peningkatan pesat dari dua tahun sebelumnya, namun pada tahun 2013 tidak mengalami peningkatan tiga mata pelajaran yang di ujikan dalam Ujian Akhir Nasional UAN. Berikut ini adalah tabel yang menunjukkan prestasi akademik sekolahsiswa empat 4 tahun terakhir. Tabel 4 Prestasi akademik sekolahsiswa empat 4 tahun terakhir No. Tahun Pelajaran Rata-rata Nilai Ujian Akhir Nasional NUAN Bhs. Indonesia IPA Mat Bahasa Inggris Jml Rata-rata tiga mapel 1. 20092010 8,36 8,35 7,38 8,59 32,68 8,17 2. 20102011 8,27 8,58 7,98 8,34 33,17 8,29 3. 2011 2012 9,28 9,01 9,26 7,83 35,38 8,85 4. 2012 2013 9,28 9,01 9,26 7,83 35,38 8,85

d. Prestasi Akademik peringkat rata-rata Nilai Ujian Nasional NUN

Peringkat prestasi akademik pada Ujian Akhir Nasional UAN SMP N 1 Geger Kabupaten Madiun di tingkat kecamatan belum bergeser dari posisi terbaik dalam tiga tahun terakhir. Adapun di tingkat KabupatenKota SMP N 1 Geger Kabupaten Madiun telah menunjukkan peningkatan peringkat yang cukup bagus. Berikut ini adalah tabel Prestasi Akademik peringkat rata-rata NUN diisi dalam angka.