Program Bidang Sosial Budaya:

7 Rancangan Biaya No. Nama Barang Rincian Harga Satuan Rp Jumlah Rp 1. Obat cacing Albendazole 20 tablet 15.000 300.000 2. Vitamin B kompleks 300 ml 18.000 36.000 3. Alkohol 75 200 ml 10.000 20.000 4. Kapas Tampon 2 Bungkus 15.000 30.000 5. Aquades 1 liter 25.000 25.000 6. Spuit 10 ml + Jarum suntik 1 paket 80.000 80.000 Subtotal Rp 491.000

2. Program Bidang Sosial Budaya:

2.1 “Pengenalan Aksara Bali dan Konservasi Perawatan Teks Lontar” Latar belakang Budaya merupakan salah satu tanda pengenal atau identitas bangsa yang sangat menonjol. Diera globalisasi ini kebudayaan yang ada semakin menciut dan tergeser oleh perkembangan jaman. Dengan tema “Pengenalan Aksara Bali dan Konservasi Perawatan Teks Lontar ” kita berusaha untuk memperkenalkan sekaligus melestarikan kebudayaan yang mulai hilang sedikit demi sedikit. Besar harapan kami dengan mengangkat tema tersebut, kita mampu memperkenalkan lagi apa fungsi dari aksara, khususnya aksara Bali dan bagaimana cara pelestariaannya. Selain itu, dengan adanya konservasi Lontar kita sama-sama menjaga warisan budaya untuk tetap menjaga dengan baik apa yang ada yaitu naskah Lontar dan bagaimana cara merawatnya. Tujuan 1. Memberikan pemahaman yang lebih baik bagi masyarakat untuk lebih mengenal aksara Bali dan mampu melestarikannya. 2. Memberikan gambaran tentang tatacara pelaksaan perawatan naskah kuno, utamanya Lontar Bali. 3. Membantu meningkatkan pemahaman masyarakat tentang pentingnya suatu kebudayaan yang ada, khususnya di Bali. Hasil yang diharapkan 1. Meningkatnya pemahaman masyarakat tentang pentingnya mengenal aksara dan melestarikannya. 2. Teratasinya permasalahan buta aksara yang ada didaerah setempat, serta mampunya masyarakat menjaga warisan budaya yang berupa naskah Lontar lama. 8 Mahasiswa yang terlibat 2.2 Pengajaran Seni Tari Tradisional dan Seni Vokal Daerah Tembang Kepada Anak- anak Desa Kutampi Latar Belakang Pulau Bali merupakan daerah yang terkenal dengan kebudayaannya. Kebudayaan Bali adalah salah satu kekayaan daerah yang patut kita lestarikan. Terlebih di jaman No. Nama NIM Fakultas 1. Fiqri Muliathoha Tuanaya 1201405011 Fakultas Ilmu Budaya 2. Zulaihah 1301225006 Fakultas Ilmu Budaya 3. Ayu Ari Cita Laksmi 1301225007 Fakultas Ilmu Budaya 4. Ni Putu Riska Yuli Antari 1320025052 Fakultas Kedokteran 5. Daniel Bagoes Ariza 1203005106 Fakultas Hukum 6. Ayuning Sasmitha Margana 1303005231 Fakultas Hukum 7. Indah Hariati 1104505003 Fakultas Teknik 8. Aditias Satria Nugroho 1304305036 Fakultas Teknik 9. Dwi Ulul Asmi 1305315063 Fakultas Pertanian 10. Susana Umbu Pati 1308405071 Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam 11 Dian Rahman 1308405037 Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam 12. Clara Luceatriani Sabaaturohma 1109005028 Fakultas Kedokteran Hewan 13. I Ketut Triya Winata 1311105001 Fakultas Teknologi Pertanian 14. Aqsa Gautama Sofyandi F 1321305038 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik 9 yang serba modern dan semakin mengikuti arus globalisasi seperti sekarang ini, banyak generasi muda yang tidak menghiraukan bahkan tidak tau tentang kebudayaan Bali. Seni tari dan seni vokal daerah atau yang sering disebut tembang merupakan salah satu kebudayaan Bali yang saat ini menjadi pusat perhatian di kalangan kepariwisataan Daerah Bali. Banyak wisatawan yang datang ke Bali untuk melihat kesenian daerah ini. Bahkan tidak jarang mereka datang ke Bali hanya untuk menyaksikan kelihaian orang Bali menarikan tarian daerahnya dan juga menembangkan tembang lagu daerahnya. Sebagai generasi penerus kita wajib memunculkan bibit-bibit baru dari generasi muda agar kesenian daerah Bali tidak sirnah dimakan oleh perkembangan jaman. Desa Kutampi merupakan salah satu desa yang berada di wilayah kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Provinsi Bali. Desa Kutampi merupakan desa yang sudah mulai berkembang, baik dari segi pendidikan, sarana pra-sarana desa, mata pencaharian dan lain sebagainya. Bahkan kesenian adalah hal yang tidak asing bagi masyarakat Desa Kutampi khususnya para generasi muda yang ada disana. Anak-anak Desa Kutampi sudah sangat mengenal seni tari dan juga tembang Bali. Namun kemampuan anak-anak Desa Kutampi ini dalam berkesenian masih mengcakup kemampuan otodidak. Belum ada sarana atau tempat khusus sanggar untuk mengembangkan kemampuan mereka dibidangnya masing-masing. Oleh karena itu perlu adanya tempat khusus untuk menampung kegiatan anak-anak Desa Kutampi di bidang seni tari dan seni tembang. Maka dari itu kami mengadakan kegiatan pengajaran seni tari dan seni tembang untuk mengembangkan kembali minat dan kemampuan anak-anak Desa Kutampi dalam menari dan metembang. Dengan program pengajaran ini diharapkan mampu menambah kemampuan anak-anak Desa Kutampi dalam hal menari dan metembang. Tujuan 1 Memberikan pengajaran tari dan tembang kepada anak-anak Desa Kutampi 2 Mengembangkan kemampuan mereka dibidang tari dan tembang 3 Memberikan wadah kepada amak-anak desa untuk melatih diri mereka di bidang tari dan tembang. Hasil yang diharapkan 1 Meningkatkan kemampuan mereka dalah menari dan metembang 2 Mengembalikan semangat mereka untuk melestarikan kesenian Bali 3 Meningkatkan pemahaman mereka terhadap tari dan tembang 10 Mahasiswa yang terlibat No. Nama NIM Fakultas 1. Fiqri Muliathoha Tuanaya 1201405011 Fakultas Sastra dan Budaya 2. Zulaihah 1301225006 Fakultas Sastra dan Budaya 3. Ayu Ari Cita Laksmi 1301225007 Fakultas Sastra dan Budaya 4. Ni Putu Riska Yuli Antari 1320025052 Fakultas Kedokteran 5. Daniel Bagoes Ariza 1203005106 Fakultas Hukum 6. Ayuning Sasmitha Margana 1303005231 Fakultas Hukum 7. Indah Hariati 1104505003 Fakultas Teknik 8. Aditias Satria Nugroho 1304305036 Fakultas Teknik 9. Dwi Ulul Asmi 1305315063 Fakultas Pertanian 10. Susana Umbu Pati 1308405071 Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam 11 Dian Rahman 1308405037 Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam 12. Clara Luceatriani Sabaaturohma 1109005028 Fakultas Kedokteran Hewan 13. I Ketut Triya Winata 1311105001 Fakultas Teknologi Pertanian 14. Aqsa Gautama Sofyandi F 1321305038 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik 11 3.2 “Mengajar Matematika” Latar Belakang Pendidikan dasar biasanya dianggap sebagai bagian utama bagi anak-anak. Sekolah dianggap sebagai rumah kedua dan guru merupakan orang tua skunder bagi anak-anak, hal ini sangat penting untuk mengakui pentingnya pendidikan dasar. Pendidikan dasar harus dijadikan priorotas tertinggi karena merupakan batu loncatan bagi pelajar untuk mengejar tujuan yang lebih tinggi. Matematika mengajar adalah salah satu program yang dilakukan oleh peserta Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat KKN-PPM priode XIII Universitas Udayana di Desa Kutampi, Kecamatan Nusa Penida. Tim terdiri dari 14 mahasiswa yang terdiri dari berbagai jurusan yang berbeda, mengangkat program mengajar tambahan yang rencana akan di laksanakan di posko KKN-PPM Universitas Udayana. Program ini di usulkan oleh Bidang Sosial dan Budaya yang di fokuskan kepada pelajar dikelas 4,5,dan 6 sekolah dasar. Mengajar tambahan akan di buka pada pukuul 14.00 – 16.00 Wita di hari Senin dan Rabu. Tujuan 1. Memberikan dan mengulang kembali pemahaman matematika kepada pelajar kelas 4,5, dan 6 2. Memberikan motivasi belajar kepada para pelajar Hasil yang diharapkan 1. Meningkatnya pemahaman matematika kepada pelajar kelas 4,5, dan 6 2. Meningkatnya motivasi para pelajar untuk selalu melanjutkan jenjang pendidikan Mahasiswa yang terlibat No. Nama NIM Fakultas 1. Fiqri Muliathoha Tuanaya 1201405011 Fakultas Sastra dan Budaya 2. Zulaihah 1301225006 Fakultas Sastra dan Budaya 3. Ayu Ari Cita Laksmi 1301225007 Fakultas Sastra dan Budaya 12 Jadwal Pelaksanaan Program No Kegiatan Lokasi Jml MHS Jam Jumlah Jam Penyusunan konsep dan pembagian tugas Posko KKN PPM Unud XIII 14 2 28 Perizinan dan sosialisasi ke Sekolah Dasar setempat SD Kutampi 5 6 30 Pelaksanaan program di hari Senin dan Rabu selama 4 minggu Posko KKN PPM Unud XIII 14 32 36 4. Ni Putu Riska Yuli Antari 1320025052 Fakultas Kedokteran 5. Daniel Bagoes Ariza 1203005106 Fakultas Hukum 6. Ayuning Sasmitha Margana 1303005231 Fakultas Hukum 7. Indah Hariati 1104505003 Fakultas Teknik 8. Aditias Satria Nugroho 1304305036 Fakultas Teknik 9. Dwi Ulul Asmi 1305315063 Fakultas Pertanian 10. Susana Umbu Pati 1308405071 Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam 11 Dian Rahman 1308405037 Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam 12. Clara Luceatriani Sabaaturohma 1109005028 Fakultas Kedokteran Hewan 13. I Ketut Triya Winata 1311105001 Fakultas Teknologi Pertanian 14. Aqsa Gautama Sofyandi F 1321305038 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik 13 Jadwal Pelaksanaan Program No Kegiatan Lokasi Jml MHS Jam Jumlah Jam 1 MINGGU KE-I 1.1 Penyusunan konsep dan pembagian tugas Posko KKN PPM Unud XIII 14 2 28 1.2 Perizinan kepada Aparat Desa, masyarakat, dan pihakinstansi terkait Kutampi 4 5 20 1.3 Pemberitahuan kepada masyarakat sasaran Kutampi 8 4 32 1.4 Persiapan alat-alat yang diperlukan Kutampi 14 4 56 1.5 Pelaksanaan program konservasi lontar Kutampi 4 6 24 1.6 Pelaksanaan program pengajaran Matematika Kutampi 4 6 24 1.7 Pelaksanaan program pengajaran Bahasa Bali Kutampi 3 6 18 1.8 Pelaksaan program pengajaran Bahasa Inggris Kutampi 3 6 18 1.9 Pelaksanaan program mengajar tari tradisional Bali Kutampi 3 6 18 1.10 Pelaksanaan program pengajaran Vokal tembang Bali Kutampi 3 6 18 1.11 Evaluasi Program Posko KKN PPM Unud XIII 14 2 28 MINGGU KE-2 2.1 Persiapan alat-alat yang diperlukan Kutampi 14 4 56 14 2.2 Pelaksanaan program konservasi lontar Kutampi 4 6 24 2.3 Pelaksanaan program pengajaran Matematika Kutampi 4 6 24 2.4 Pelaksanaan program pengajaran Bahasa Bali Kutampi 3 6 18 2.5 Pelaksaan program pengajaran Bahasa Inggris Kutampi 3 6 18 2.6 Pelaksaan program sosialisasi MEA Kutampi 8 3 24 2.7 Pelaksanaan program pengajaran Vokal tembang Bali Kutampi 3 6 18 2.8 Pelaksanaan program mengajar tari tradisional Bali Kutampi 3 6 18 2.9 Evaluasi Posko KKN PPM Unud XIII 14 4 28 MINGGU KE-3 3.1 Persiapan alat-alat yang diperlukan Kutampi 14 4 56 3.2 Pelaksanaan program konservasi lontar Kutampi 4 6 24 3.3 Pelaksanaan program pengajaran Matematika Kutampi 4 6 24 3.4 Pelaksanaan program pengajaran Bahasa Bali Kutampi 3 6 18 3.5 Pelaksaan program pengajaran Bahasa Inggris Kutampi 3 6 18 3.6 Pelaksaan program pengajaran Bahasa Inggris Kutampi 3 6 18 3.7 Pelaksanaan program pengajaran Vokal tembang Bali Kutampi 3 6 18 3.8 Pelaksanaan program mengajar tari tradisional Bali Kutampi 3 6 18 15 3.9 Evaluasi Posko KKN PPM Unud XIII 14 4 28 MINGGU KE-4 4.1 Persiapan alat-alat yang diperlukan Kutampi 14 4 56 4.2 Pelaksanaan program konservasi lontar Kutampi 4 6 24 4.3 Pelaksanaan program pengajaran Matematika Kutampi 4 6 24 4.4 Pelaksanaan program pengajaran Bahasa Bali Kutampi 3 6 18 4.5 Pelaksaan program pengajaran Bahasa Inggris Kutampi 3 6 18 4.6 Pelaksaan program pengajaran Bahasa Inggris Kutampi 3 6 18 4.7 Pelaksanaan program pengajaran Vokal tembang Bali Kutampi 3 6 18 4.8 Pelaksanaan program mengajar tari tradisional Bali Kutampi 3 6 18 4.9 Evaluasi Posko KKN PPM Unud XIII 14 4 28 MINGGU KE-5 5.1 Persiapan alat-alat yang diperlukan Kutampi 14 4 56 5.2 Pelaksanaan program konservasi lontar Kutampi 4 6 24 5.3 Pelaksanaan program pengajaran Matematika Kutampi 4 6 24 5.4 Pelaksanaan program pengajaran Bahasa Bali Kutampi 3 6 18 5.5 Pelaksaan program pengajaran Kutampi 3 6 18 16 Bahasa Inggris 5.6 Pelaksaan program pengajaran Bahasa Inggris Kutampi 3 6 18 5.7 Pelaksanaan program pengajaran Vokal tembang Bali Kutampi 3 6 18 5.8 Pelaksanaan program mengajar tari tradisional Bali Kutampi 3 6 18 5.9 Evaluasi Posko KKN PPM Unud XIII 14 4 28 Rancangan Biaya No. Nama Barang Rincian Harga Satuan Rp Jumlah Rp 1. Papan Tulis 1 buah 75.000 75.000 2. Spidol 4 buah 12.000 48.000 3. Penghapus 2 buah 10.000 20.000 4. Tinta spidol 2 buah 15.000 30.000 5. Print + Fotocopy - - 50.000 6. Makalah sosialisasi MEA 50 makalah 3000 150.000 7. Snack sosialisasi MEA 50 5000 250.000 Subtotal Rp. 623.000,00

3. Program Bidang Prasarana Fisik