IDE Visual Basic Mengenal IDE dan Menjalankan Program Visual Basic

Properti adalah karakteristik atau sifat dari sebuah objek. Misalnya properti warna untuk teks adalah hitam,ukurannya 12, dsb

2. Metode

Metode adalah serangkaian prosedur yang dimiliki oleh suatu objek yan akan dijalankan sesuai dengan respon yang diberikan oleh suatu perintah atau kejadian. Misalnya, objek tombol EXIT memiliki metode untuk keluar dari aplikasi.

3. Event

Event adalah “kejadian” atau segala sesuatu yang dapat dialami oleh sebuah objek. Sebagai contoh, meletakan mouse diatas objek, mengklik mouse pada sebuah tombol, mengetik pada kotak teks, dan sebagainya.

1.3 Mengenal IDE dan Menjalankan Program Visual Basic

1.3.1 IDE Visual Basic

Langkah awal dari belajar Visual Basic adalah mengenal IDE intergrated Developement Environment Visual Basic yag merupakan lingkungan pengembangan terpadu bagi programmer dalam mengembangkan aplikasinya. Dengan menggunakn IDE programmer dapat membuat user interface, melakukan coding, melakukan testing dan debugging serta mengkompilasi program menjadi executable. Penguasaan yang baik akan IDE akan sangat membantu Programmer dalam mengefektifkn tugas-tugasnya sehingga dapat bekerja dengan efisien. 1.3.2Menjalankan Program Visual Basic 1. Buka dan jalankan program Visual Basic yang telah di instal Modul Visual Basic 6 | Pendahuluan 2. Maka akan muncul tampilan seperti berikut Gambar 1.1 Tampilan Awal Pemrograman Visual Basic 3. Pilih Standard EXE lalu klik open. 4. Setelah anda memualai Visual Basic 6.0, jendela aplikasi akan ditampilkan seperti berikut: Gambar 1.2 IDE Visual Basic Bagian Keterangan 1. Title Bar Menampilkan nama aplikasi yang sedang terbuka 2. Menu Bar Menampilkan daftar perintah yang yang memungkinkan Anda untuk menulis, mengedit, Modul Visual Basic 6 | Pendahuluan menyimpan, mencetak, menguji dan menjalankan program visual basic, dll 3. Standard Toolbar Berisi tombol yang menjalankan perintah yang sering digunakan seperti open project, new project, save, cut, copy, paste dan undo. 4. Toolbox Berisi komponen yang dapat anda gunakan untuk mengembangkan antar muka pengguna grafis seperti tombol, kota teks, label untuk program tersebut 5. Area Kerja Utama Menampilkan item yang sedang anda kerjakan 6. project Explorer Menampilkan elemen dari Visual Basic Explorer yaitu nama yang diberikan kepada program Visual Basic dan item lainnya yang dihasilkan oleh visual basic, sehingga program akan mengeksekusi dengan benar 7. Propertie s Windows Setiap objek dalam program Visual Basic memiliki sperangkat karakteristik yang disebut sifat-sifat objek properti. Properti ini seperti ukuran tombol dapat diatur pada jendela properties

1.4 Kontrol